Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kecelakaan Fortuner di Exit Tol Plumpang: Satu Orang Luka Ringan, Tiga Tewas

Kompas.com - 18/07/2023, 23:49 WIB
Baharudin Al Farisi,
Fabian Januarius Kuwado

Tim Redaksi

 

JAKARTA, KOMPAS.com - Sebuah kecelakaan yang melibatkan sebuah mobil Toyota Fortuner terjadi di exit tol Plumpang, Sungai Bambu, Tanjung Priok, Jakarta Utara, Selasa (18/7/2023).

Kasat Lantas Polres Metro Jakarta Utara Kompol Edy Purwanto mengungkapkan, satu orang mengalami luka ringan atas peristiwa kecelakaan ini.

"Luka ringan satu orang," kata Edy saat dihubungi Kompas.com, Senin malam.

Baca juga: Fortuner Kecelakaan di Exit Tol Plumpang, 3 Orang Tewas

Meski demikian, tercatat ada tiga orang yang tewas dalam kecelakaan tersebut.

"Menurut keterangan petugas di lapangan, meninggal dunia tiga orang,” ungkap Edy.

Saat ditanya bagaimana kronologi kecelakaan tersebut, Edy belum bisa memerinci. Pasalnya, petugas masih melaksanakan olah tempat kejadian perkara (TKP). 

"Saya belum mendapat info lengkapnya, baru penanganan oleh Satuan PJR dan Unit Laka," ujar Edy.

Ia juga belum bisa menjelaskan apakah para korban, baik yang luka maupun yang tewas adalah penumpang mobil Fortuner atau bukan.  

Ia pun berjanji bakal menyampaikan kronologi kecelakaan secara lengkap dalam beberapa waktu ke depan.

"Untuk data lengkapnya nanti. Apabila sudah ada informasi, akan kami sampaikan," imbuh dia.

Baca juga: Kecelakaan KA Brantas, 9 Perjalanan Kereta Terlambat

Berdasarkan video yang diunggah akun Instagram @jakut.info, peristiwa kecelakaan tersebut dinarasikan terjadi sekitar pukul 22.30 WIB.

Dalam video, terlihat mobil Fortuner berwarna hitam dalam kondisi terbalik.

Beberapa bagian mobil ringsek dan diangkat oleh petugas. Terdengar pula suara klakson kendaraan yang bersahutan di jalanan itu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Polresta Bogor Tangkap 6 Pelaku Tawuran, Dua Orang Positif Narkoba

Polresta Bogor Tangkap 6 Pelaku Tawuran, Dua Orang Positif Narkoba

Megapolitan
Dilempar Batu oleh Pria Diduga ODGJ, Korban Dapat 10 Jahitan di Kepala

Dilempar Batu oleh Pria Diduga ODGJ, Korban Dapat 10 Jahitan di Kepala

Megapolitan
Terbentur Aturan, Wacana Duet Anies-Ahok pada Pilkada DKI 2024 Sirna

Terbentur Aturan, Wacana Duet Anies-Ahok pada Pilkada DKI 2024 Sirna

Megapolitan
Pria Diduga ODGJ Lempar Batu ke Kepala Ibu-ibu, Korban Jatuh Tersungkur

Pria Diduga ODGJ Lempar Batu ke Kepala Ibu-ibu, Korban Jatuh Tersungkur

Megapolitan
Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Positif Narkoba

Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Positif Narkoba

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Sabtu dan Besok: Tengah Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Sabtu dan Besok: Tengah Malam Berawan

Megapolitan
Pencuri Motor yang Dihakimi Warga Pasar Minggu Ternyata Residivis, Pernah Dipenjara 3,5 Tahun

Pencuri Motor yang Dihakimi Warga Pasar Minggu Ternyata Residivis, Pernah Dipenjara 3,5 Tahun

Megapolitan
Aksinya Tepergok, Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Warga di Pasar Minggu

Aksinya Tepergok, Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Warga di Pasar Minggu

Megapolitan
Polisi Temukan Ganja dalam Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Polisi Temukan Ganja dalam Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Megapolitan
Bukan Hanya Epy Kusnandar, Polisi Juga Tangkap Yogi Gamblez Terkait Kasus Narkoba

Bukan Hanya Epy Kusnandar, Polisi Juga Tangkap Yogi Gamblez Terkait Kasus Narkoba

Megapolitan
Diduga Salahgunakan Narkoba, Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Ditangkap di Lokasi yang Sama

Diduga Salahgunakan Narkoba, Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Ditangkap di Lokasi yang Sama

Megapolitan
Anies-Ahok Disebut Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada DKI 2024

Anies-Ahok Disebut Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Megapolitan
Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com