Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pipa PDAM Tirta Bhagasasi Bekasi Bocor, Air di Ratusan Rumah Mati

Kompas.com - 14/03/2019, 16:04 WIB
Dean Pahrevi,
Icha Rastika

Tim Redaksi

BEKASI, KOMPAS.com - Ratusan rumah di wilayah Bekasi, Jawa Barat terdampak pipa PDAM Tirta Bhagasasi yang bocor di Jalan Karang Satria, Tambun Utara, Kabupaten Bekasi, Kamis (14/3/2019).

Kasubag Humas PDAM Tirta Bhagasasi, Ahmad fauzi, mengatakan, akibat bocornya pipa tersebut, air di ratusan rumah wilayah Bekasi mati sejak pukul 06.00 WIB.

"Di Tambun Utara, Perumnas 3 sebagian di Jalan Saparua 13 dan 15, Taman Kebayoran, dan di Jalan Maluku. Ratusan rumah adalah, Itu pipa CDU (crude destilation unit). Itu pipa jaringan distribusi utama," kata Fauzi saat dikonfirmasi wartawan, Kamis.

Baca juga: PDAM: Perusahaan Besar Sepanjang Jalan Margonda Masih Pakai Air Tanah

Fauzi mengatakan, pipa PDAM itu bocor pada pukul 06.00 WIB pagi tadi selebar 14 inci. Hingga kini, pipa masih dalam penanganan pihak PDAM Tirta Bhagasasi.

"Palingan sore ini sudah selesai. Ini lagi proses perbaikan, lagi penanganan petugas teknik," ujar Fauzi.

Pihak PDAM Tirta Bhagsasi pun memohon maaf kepada warga Bekasi yang terdampak kebocoran pipa tersebut.

Baca juga: BPK: PDAM di Indonesia Diisi Tim Sukses Kepala Daerah

Ia berharap, warga memahami situasi dan penanganan dilakukan secara cepat agar air PDAM bisa kembali digunakan warga.

"Kami dari Tirta Bhagasasi memohon maaf atas kejadian ini. Sekarang dari tim sudah melakukan perbaikan mudah-mudahan cepat selesai. Informasi selanjutnya mungkin bisa dipantau melalui media sosial kami," tutur Fauzi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bus Wisata Ukuran Besar Bisa Parkir di Stasiun Gambir, tapi Lahannya Terbatas

Bus Wisata Ukuran Besar Bisa Parkir di Stasiun Gambir, tapi Lahannya Terbatas

Megapolitan
Mertua Korban Penganiayaan Menantu di Jakbar Gugat Kapolri-Kapolda ke Pengadilan

Mertua Korban Penganiayaan Menantu di Jakbar Gugat Kapolri-Kapolda ke Pengadilan

Megapolitan
Parpol Lain Dinilai Sulit Dukung Anies-Sohibul, PKS Bisa Ditinggal Calon Mitra Koalisi

Parpol Lain Dinilai Sulit Dukung Anies-Sohibul, PKS Bisa Ditinggal Calon Mitra Koalisi

Megapolitan
Selebgram Bogor yang Ditangkap Polisi karena Promosikan Judi Online Berstatus Mahasiswa

Selebgram Bogor yang Ditangkap Polisi karena Promosikan Judi Online Berstatus Mahasiswa

Megapolitan
Persiapan Pilkada Jakarta 2024, Bawaslu DKI: Ada Beberapa Apartemen Menolak Coklit

Persiapan Pilkada Jakarta 2024, Bawaslu DKI: Ada Beberapa Apartemen Menolak Coklit

Megapolitan
Petugas Parkir di Stasiun Gambir Mengaku Sering Lihat Bus Wisata Diadang Preman

Petugas Parkir di Stasiun Gambir Mengaku Sering Lihat Bus Wisata Diadang Preman

Megapolitan
PKS Batal Usung Sohibul Iman Jadi Cagub pada Pilkada Jakarta, Pengamat: Dia Sulit Bersaing dengan Nama Besar

PKS Batal Usung Sohibul Iman Jadi Cagub pada Pilkada Jakarta, Pengamat: Dia Sulit Bersaing dengan Nama Besar

Megapolitan
Berangkat dari Roxy Jakpus, Pengemudi Ojol Ngamuk di Depok Gara-gara Sulit Temukan Alamat

Berangkat dari Roxy Jakpus, Pengemudi Ojol Ngamuk di Depok Gara-gara Sulit Temukan Alamat

Megapolitan
Selebgram di Bogor Digaji Rp 5,5 Juta Per Bulan untuk Promosikan Situs Judi Online

Selebgram di Bogor Digaji Rp 5,5 Juta Per Bulan untuk Promosikan Situs Judi Online

Megapolitan
Kecewanya Helmi, Anaknya Gagal Lolos PPDB SMP Negeri karena Umur Melebihi Batas

Kecewanya Helmi, Anaknya Gagal Lolos PPDB SMP Negeri karena Umur Melebihi Batas

Megapolitan
Menteri Sosial Serahkan Bansos untuk Warga Kepulauan Tanimbar Maluku

Menteri Sosial Serahkan Bansos untuk Warga Kepulauan Tanimbar Maluku

Megapolitan
Cerita 'Single Mom' Sulit Daftarkan Anak PPDB Online

Cerita "Single Mom" Sulit Daftarkan Anak PPDB Online

Megapolitan
Sohibul Batal Dicalonkan Gubernur tapi Jadi Cawagub, PKS Dinilai Pertimbangkan Elektabilitas

Sohibul Batal Dicalonkan Gubernur tapi Jadi Cawagub, PKS Dinilai Pertimbangkan Elektabilitas

Megapolitan
Polresta Bogor Tangkap Selebgram yang Promosikan Judi 'Online'

Polresta Bogor Tangkap Selebgram yang Promosikan Judi "Online"

Megapolitan
Warga Terpukau Kemeriahan Puncak HUT Ke-497 Jakarta

Warga Terpukau Kemeriahan Puncak HUT Ke-497 Jakarta

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com