Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Lokasi Banjir Jakarta Minggu Pagi

Kompas.com - 19/01/2014, 08:46 WIB
Robertus Belarminus

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com
- Berbagai kawasan di ibu kota, Minggu (19/1/2014) pagi ini kembali digenangi banjir dengan ketinggian bervariasi. Hujan yang turun sejak tengah malam, membuat berbagai kawasan itu kemudian digenangi air.

Informasi banjir itu disampaikan warga melalui akun Twitter yang di-retweet akun Twitter TMC Polda Metro Jaya. Banjir terjadi di Waduk Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara akibat air meluap dan meluber ke bahu jalan.

"Waduk Pluit meluap dan menggenang sebagian Jl. Pluit Timur," tulis pemilik akun @thekatenzo, sebagai mana dikutip @TMCPoldaMetro, Minggu pagi.

Sekolah SMA 8 di Bukit Duri juga dilaporkan terendam banjir. Selain itu, ada pula sekolah dasar yang berada di Jakarta Barat juga mengalami hal serupa. "Banjir di SDN Kapuk 09 Jakbar," tulis akun @nisamesha.

Laporan TMC Polda Metro Jaya dari sejumlah pemilik akun twitter lain menyebutkan, banjir juga menerjang kota lain seperti Ciledung, Tangerang dan Bekasi.

Berikut laporan banjir selama satu jam, mulai pukul 05.00-06.00 WIB, yang dirangkum dari TMC Polda Metro Jaya, Minggu pagi.

-Banjir di Taman Galaxy Indah, Kantor Kecamatan Jakbar, SDN Kapuk 09 Jakbar @nisamesha -Waduk Pluit meluap dan menggenang sebagian Jl. Pluit Timur @thekatenzo
-Banjir di kawasan Bukit Duri (SMA 8), akses menuju Jl. Jatinegara Barat msh dialihkan @dhankurniawan
-Banjir depan DPK Jakbar @arizabimanyu13
-Banjir depan kompleks Bea Cukai Sukapura Jakut @87rizqi
-Banjir Pasar Inpres Cosmos Pesing Koneng Jakbar @tegaaarr
-Banjir 20-30cm di Jl. Pedongkelan Cengkareng @mayyantie
-Banjir 30-50cm di Jl. Jelambar Timur - Jelambar Baru Jakbar @tonowijaya
-Jl. Satria Grogol Banjir tidak bisa dilewati, harap mencari alternatif @Satoel
-Banjir 100cm di bawah Layang Kp Melayu-Gudang Peluru, sementara tidak bsa dilintas semua jenis ranmor -Banjir 50cm di Underpass Interchange Tol Cawang (Tol Halim arah ke Priok) bagi kendaraan sejenis sedan agar tidak melintas -Banjir di Rawa Buaya - Cengkareng setinggi 50-70cm @egananto_8
-Banjir 20-30cm di depan Balai Kartini Jl. Gatot Subroto -Banjir 60cm di Jalur Halte Pakin - Emporium Pluit, bagi kendaraan sedan agar tdk melintas @dangdeniz
Banjir 40-50cm di traffic light Puri Kembangan, bagi kendaraan jenis sedan agar tidak melintas @gerycrash
- Banjir setinggi 50cm sdh menghantam parkiran motor apt Laguna Pluit. Dan masih terdapat puluhan motor yg terendam @ZhouStefan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dishub DKI Tindak 216 Jukir Liar di Jakarta Selama Sepekan

Dishub DKI Tindak 216 Jukir Liar di Jakarta Selama Sepekan

Megapolitan
Diperiksa Polisi, Zoe Levana Cerita Kronologi Terjebak di Jalur Transjakarta Selama 4 Jam

Diperiksa Polisi, Zoe Levana Cerita Kronologi Terjebak di Jalur Transjakarta Selama 4 Jam

Megapolitan
Tumpukan Sampah Menggunung di Kembangan, Warga Keluhkan Bau Menyengat

Tumpukan Sampah Menggunung di Kembangan, Warga Keluhkan Bau Menyengat

Megapolitan
Polisi Tilang Zoe Levana Usai Terobos Jalur Transjakarta

Polisi Tilang Zoe Levana Usai Terobos Jalur Transjakarta

Megapolitan
PPDB SMP Jakarta 2024: Kuota, Seleksi, Jalur, dan Jadwalnya

PPDB SMP Jakarta 2024: Kuota, Seleksi, Jalur, dan Jadwalnya

Megapolitan
Gudang Ekspedisi di Bogor Disebut Mirip Kelab Malam, Setel Musik Kencang hingga Diprotes Warga

Gudang Ekspedisi di Bogor Disebut Mirip Kelab Malam, Setel Musik Kencang hingga Diprotes Warga

Megapolitan
PPDB 'Online', Disdik DKI Jamin Tak Ada Celah bagi Oknum Jual Beli Kursi Sekolah

PPDB "Online", Disdik DKI Jamin Tak Ada Celah bagi Oknum Jual Beli Kursi Sekolah

Megapolitan
Selebgram Zoe Levana Bantah Tudingan Terjebak di Jalur Transjakarta Cuma 'Settingan'

Selebgram Zoe Levana Bantah Tudingan Terjebak di Jalur Transjakarta Cuma "Settingan"

Megapolitan
Kasus DBD di Tangerang Selatan Meningkat, Paling Banyak di Pamulang

Kasus DBD di Tangerang Selatan Meningkat, Paling Banyak di Pamulang

Megapolitan
'Flashback' Awal Kasus Pembunuhan Noven di Bogor, Korban Ditusuk Pria yang Diduga karena Dendam

"Flashback" Awal Kasus Pembunuhan Noven di Bogor, Korban Ditusuk Pria yang Diduga karena Dendam

Megapolitan
Ketua Kelompok Tani KSB Dibebaskan Polisi Usai Warga Tinggalkan Rusun

Ketua Kelompok Tani KSB Dibebaskan Polisi Usai Warga Tinggalkan Rusun

Megapolitan
Polda Metro: Dua Oknum Polisi yang Tipu Petani di Subang Sudah Dipecat

Polda Metro: Dua Oknum Polisi yang Tipu Petani di Subang Sudah Dipecat

Megapolitan
Pasar Jambu Dua Bogor Akan Beroperasi Kembali Akhir Juli 2024

Pasar Jambu Dua Bogor Akan Beroperasi Kembali Akhir Juli 2024

Megapolitan
PPDB SD Jakarta 2024: Kuota, Seleksi, Jalur dan Jadwalnya

PPDB SD Jakarta 2024: Kuota, Seleksi, Jalur dan Jadwalnya

Megapolitan
Larang Bisnis 'Numpang' KK Dalam Pendaftaran PPDB, Disdik DKI: Kalau Ada, Laporkan!

Larang Bisnis "Numpang" KK Dalam Pendaftaran PPDB, Disdik DKI: Kalau Ada, Laporkan!

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com