Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Proyek Pintu Air Manggarai Dikebut Sambut Musim Hujan

Kompas.com - 31/10/2014, 10:37 WIB
Robertus Belarminus

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Pengerjaan Pintu Air Manggarai, di Setia Budi, Jakarta Selatan, ditargetkan rampung pada akhir tahun ini. Pintu air baru ini merupakan tambahan dari pintu air yang sudah ada sebelumnya, dalam rangka pengendalian banjir.

Menjelang musim penghujan, pengerjaan pintu air tersebut tengah dikebut. Ditargetkan, Desember 2014, pintu air tambahan itu dapat dioperasikan menjadi pintu air yang ketiga. Saat ini, terdapat dua pintu air yang sudah beroperasi.

"Ini daun pintu air baru yang sedang kita kerjakan. Ini dalam rangka persiapan banjir. Diusahakan akhir tahun ini selesai sebelum musim hujan," kata Parjito, pelaksana lapangan dari PT Jaya Konstruksi, kepada Kompas.com, di Pintu Air Manggarai, Jakarta Selatan, Jumat (31/10/2014).

Parjito mengatakan, selain pengerjaan pintu air baru, perbaikan jalan juga dilakukan bersamaan. Jalan tersebut adalah Jalan Tambak, yang merupakan rute dari arah Terminal Manggarai menuju arah Jakarta Timur atau Jakarta Pusat. Selama pengerjaan pintu air baru, jalan tersebut sementara ditutup. Jika pintu air tersebut rampung, jalan itu juga akan dibuka kembali.

"Nanti akan difungsikan kembali, kita kembalikan akses jalannya. Karena aslinya di sini kan ada jalan," ujar Parjito.

Parjito melanjutkan, saat ini proses pengerjaan sudah mencapai 85 persen. Sebanyak 50 pekerja, kata dia, dipekerjakan untuk proyek tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

KPU Jakarta Bakal Luncurkan Maskot dan Jingle Pilkada 2024

KPU Jakarta Bakal Luncurkan Maskot dan Jingle Pilkada 2024

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Sabtu 25 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Sabtu 25 Mei 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Berawan

Megapolitan
Tanggal 28 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Tanggal 28 Mei 2024 Memperingati Hari Apa?

Megapolitan
3.772 Kendaraan Ditilang karena Lawan Arah di 17 Lokasi di Jakarta

3.772 Kendaraan Ditilang karena Lawan Arah di 17 Lokasi di Jakarta

Megapolitan
Polisi Sebut Pengunjung di Tebet Eco Park Tertimpa Dahan Pohon Flamboyan

Polisi Sebut Pengunjung di Tebet Eco Park Tertimpa Dahan Pohon Flamboyan

Megapolitan
Supian Suri Dilaporkan Terkait Dugaan Pelanggaran Netralitas ASN, Bawaslu Teruskan ke KASN

Supian Suri Dilaporkan Terkait Dugaan Pelanggaran Netralitas ASN, Bawaslu Teruskan ke KASN

Megapolitan
Supian Suri Dilaporkan ke Bawaslu Depok Terkait Dugaan Pelanggaran Netralitas ASN

Supian Suri Dilaporkan ke Bawaslu Depok Terkait Dugaan Pelanggaran Netralitas ASN

Megapolitan
Pengamat : Ahok Punya Kelebihan Buat Maju Pilkada DKI 2024

Pengamat : Ahok Punya Kelebihan Buat Maju Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Pohon Tumbang Timpa Seorang Pengunjung Tebet Eco Park, Korban Dilarikan ke Rumah Sakit

Pohon Tumbang Timpa Seorang Pengunjung Tebet Eco Park, Korban Dilarikan ke Rumah Sakit

Megapolitan
Kecelakaan Tewaskan Pengendara Motor di Basura Jaktim, Polisi Masih Selidiki

Kecelakaan Tewaskan Pengendara Motor di Basura Jaktim, Polisi Masih Selidiki

Megapolitan
3 ASN Pemkot Ternate Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Narkoba di Jakarta

3 ASN Pemkot Ternate Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Narkoba di Jakarta

Megapolitan
Kronologi Mobil Tabrakan dengan Pikap dan Motor di Depok, Pengemudi Hilang Kendali

Kronologi Mobil Tabrakan dengan Pikap dan Motor di Depok, Pengemudi Hilang Kendali

Megapolitan
Tembak Kaki Pembunuh Imam Mushala, Polisi: Ada Indikasi Melarikan Diri

Tembak Kaki Pembunuh Imam Mushala, Polisi: Ada Indikasi Melarikan Diri

Megapolitan
Toyota Yaris Tabrak Mobil Pikap dan Motor di Depok, 5 Orang Luka-luka

Toyota Yaris Tabrak Mobil Pikap dan Motor di Depok, 5 Orang Luka-luka

Megapolitan
Demi Kelabui Polisi, Galang Cukur Kumis dan Potong Rambut Usai Bunuh Imam Mushala di Kebon Jeruk

Demi Kelabui Polisi, Galang Cukur Kumis dan Potong Rambut Usai Bunuh Imam Mushala di Kebon Jeruk

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com