Salin Artikel

Apoteker Kurang, RS Mitra Keluarga Kalideres Belum Jadi Mitra BPJS?

"Betul kami proses untuk kerjasama dengan BPJS sudah beberapa waktu yang lalu dan kami memperkirakan bulan September ini sudah bisa bekerja sama. Tetapi ya ada sedikit kendala," ujar Fransisca di Kantor Dinas Kesehatan DKI Jakarta, Jalan Kesehatan, Jakarta Pusat, Senin (11/9/2017).

Menurut Fransisca, saat ini ada 12 RS Mitra Keluarga yang tersebar di beberapa daerah. Dari 12 rumah sakit, baru 1 rumah sakit yang bermitra dengan BPJS. Dia berharap jumlahnya akan bertambah tahun depan.

Meski demikian, dia menegaskan pihaknya tidak pernah menolak pasien manapun yang datang dalam kondisi darurat. Sekalipun orang tersebut pasien BPJS.

"Untuk kasus emergency, kami tidak pernah menolak pasien dari manapun," ujar Fransisca.

Bayi Tiara Debora meninggal dunia di rumah sakit itu, diduga karena tidak mendapatkan penanganan medis yang cepat. Penanganan cepat tidak diberikan karena pihak keluarga tidak bisa membayar uang muka untuk bisa masuk ke ruang PICU (Pediatric Intensive Care Unit).

Pihak RS Mitra Keluarga Kalideres mengaku tidak mengetahui dari awal bahwa bayi Debora adalah pasien BPJS sehingga mereka menyampaikan prosedur administrasi pembiayaan kepada keluarga Debora.

Kepala BPJS Kesehatan Jakarta Barat Edi Sulistijanto mengatakan, perawatan di ruang PICU termasuk yang bisa dibiayai BPJS. Semua penanganan gawat darurat bisa ditanggung oleh BPJS.

Edi membenarkan RS Mitra Keluarga Kalideres belum bermitra dengan BPJS, tetapi sudah mengajukan permintaan bermitra. RS Mitra Keluarga Kalideres masih harus memenuhi persyaratan sebelum bisa bermitra dengan BPJS Kesehatan.

Lihat juga: KPAI Dorong Kemenkes Investigasi Kasus Meninggalnya Bayi Debora

"(Pengajuan bermitra dengan BPJS) sudah sekitar Juli kayaknya. Namun dia terkendala apotekernya kurang, kan 8 syarat minimalnya, dia baru punya 4," kata Edi.

https://megapolitan.kompas.com/read/2017/09/11/13541571/apoteker-kurang-rs-mitra-keluarga-kalideres-belum-jadi-mitra-bpjs

Terkini Lainnya

Dekat Istana, Lima dari Sebelas RT di Tanah Tinggi Masuk dalam Kawasan Kumuh yang Sangat Ekstrem

Dekat Istana, Lima dari Sebelas RT di Tanah Tinggi Masuk dalam Kawasan Kumuh yang Sangat Ekstrem

Megapolitan
Menelusuri Kampung Kumuh dan Kemiskinan Ekstrem Dekat Istana Negara...

Menelusuri Kampung Kumuh dan Kemiskinan Ekstrem Dekat Istana Negara...

Megapolitan
Keluh Kesah Warga Rusun Muara Baru, Mulai dari Biaya Sewa Naik hingga Sulit Urus Akta Kelahiran

Keluh Kesah Warga Rusun Muara Baru, Mulai dari Biaya Sewa Naik hingga Sulit Urus Akta Kelahiran

Megapolitan
Nasib Malang Anggota TNI di Cilangkap, Tewas Tersambar Petir saat Berteduh di Bawah Pohon

Nasib Malang Anggota TNI di Cilangkap, Tewas Tersambar Petir saat Berteduh di Bawah Pohon

Megapolitan
Bursa Cagub DKI Jakarta Kian Ramai, Setelah Ridwan Kamil dan Syahroni, Kini Muncul Ahok hingga Basuki Hadimuljono

Bursa Cagub DKI Jakarta Kian Ramai, Setelah Ridwan Kamil dan Syahroni, Kini Muncul Ahok hingga Basuki Hadimuljono

Megapolitan
NIK Ratusan Warga di Kelurahan Pasar Manggis Dinonaktifkan karena Tak Sesuai Domisili

NIK Ratusan Warga di Kelurahan Pasar Manggis Dinonaktifkan karena Tak Sesuai Domisili

Megapolitan
Pendeta Gilbert Lumoindong Kembali Dilaporkan atas Dugaan Penistaan Agama

Pendeta Gilbert Lumoindong Kembali Dilaporkan atas Dugaan Penistaan Agama

Megapolitan
Pengendara Moge Tewas Terlindas Truk Trailer di Plumpang Jakut

Pengendara Moge Tewas Terlindas Truk Trailer di Plumpang Jakut

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Jumat 26 April 2024, dan Besok: Siang ini Hujan Ringan

Megapolitan
Gardu Listrik di Halaman Rumah Kos Setiabudi Terbakar, Penghuni Sempat Panik

Gardu Listrik di Halaman Rumah Kos Setiabudi Terbakar, Penghuni Sempat Panik

Megapolitan
Polisi Tangkap Dua Begal yang Bacok Anak SMP di Depok

Polisi Tangkap Dua Begal yang Bacok Anak SMP di Depok

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Hari Ini: Jakarta Berawan, Bodetabek Cerah Berawan di Pagi Hari

Prakiraan Cuaca Hari Ini: Jakarta Berawan, Bodetabek Cerah Berawan di Pagi Hari

Megapolitan
Lima Anggota Polisi Ditangkap Saat Pesta Sabu di Depok, Empat di Antaranya Positif Narkoba

Lima Anggota Polisi Ditangkap Saat Pesta Sabu di Depok, Empat di Antaranya Positif Narkoba

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Remaja Perempuan di Jaksel Selamat Usai Dicekoki Obat di Hotel | Kehebohan Warga Rusun Muara Baru Saat Kedatangan Gibran

[POPULER JABODETABEK] Remaja Perempuan di Jaksel Selamat Usai Dicekoki Obat di Hotel | Kehebohan Warga Rusun Muara Baru Saat Kedatangan Gibran

Megapolitan
Bisakah Beli Tiket Dufan On The Spot?

Bisakah Beli Tiket Dufan On The Spot?

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke