Salin Artikel

Kampung Akuarium Dibangun Kembali, Bagaimana Nasib Gusuran Lainnya?

"Semuanya tidak mungkin bisa dituruti kayak dulu lagi, enggak bisa kan? Karena itu rumahnya enggak sehat. Harus disesuaikan dengan kekinian, dilihat aspek kesehatannya juga, dilihat aspek pendidikannya juga," kata Sandiaga di Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (18/4/2018).

Sandiaga kembali menyampaikan, upayanya dan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengembalikan Kampung Akuarium berdasarkan prinsip keadilan.

Namun, keadilan yang dimaksud tak berlaku bagi semua warga gusuran. Ia berjanji akan mendengar aspirasi warga. "Jangan hanya maunya Pemprov, jangan hanya maunya rakyat," kata Sandiaga.

Penataan kampung kumuh ke depan dilakukan dengan community action plan. Rencananya, ada 16 RW kumuh yang ditata.

Sandiaga mengatakan, payung hukum dan anggaran akan direvisi untuk meloloskan program kampung kumuh ini.

"Kita ingin warga aktif berpartisipasi. Itu yang ingin kita hadirkan, bahwa ada rasa ketidakadilan di masyarakat dan Pemprov ingin mengembalikan rasa keadilan tersebut," ujar Sandiaga.

Laporan pelanggaran HAM dalam kasus penggusuran di DKI Jakarta yang dirilis Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Jakarta pada 2017 mencatat, angka korban penggusuran tertinggi ada pada masa pemerintahan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok).

Selama dua tahun Ahok menjabat, ada 25.533 korban gusuran. Pada 2016 ada 193 kasus penggusuran dengan jumlah korban 5.726 keluarga dan 5.379 unit usaha.

Sementara itu, pada 2015, ada 113 kasus penggusuran dengan korban sebanyak 8.145 keluarga dan 6.283 unit usaha.

Sejumlah pengguran masif yang terjadi dalam tiga tahun terakhir, yakni di Kampung Pulo, Bukit Duri, Bidaracina, dan Cawang Ciliwung untuk program normalisasi Sungai Ciliwung. Ada pula Kampung Akuarium atau Pasar Ikan, Kalijodo, Pinangsia, dan Rawajati.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/04/18/12421341/kampung-akuarium-dibangun-kembali-bagaimana-nasib-gusuran-lainnya

Terkini Lainnya

Rute Transjakarta 2F Rusun Cakung Barat-Pulogadung

Rute Transjakarta 2F Rusun Cakung Barat-Pulogadung

Megapolitan
Sebelum Tewas, Giri Masih Sempat Ucapkan Syahadat Saat Dievakuasi dari Bawah Tembok Roboh

Sebelum Tewas, Giri Masih Sempat Ucapkan Syahadat Saat Dievakuasi dari Bawah Tembok Roboh

Megapolitan
Tewas Tertimpa Tembok Roboh di Kramatjati, Giri Dikenal sebagai Orang Baik dan Jujur

Tewas Tertimpa Tembok Roboh di Kramatjati, Giri Dikenal sebagai Orang Baik dan Jujur

Megapolitan
Sedang Renovasi, Tembok Rumah Warga di Kramatjati Roboh dan Timpa Dua Pekerja

Sedang Renovasi, Tembok Rumah Warga di Kramatjati Roboh dan Timpa Dua Pekerja

Megapolitan
Bule AS Kagum dengan Budaya Memberikan Kursi untuk Wanita di KRL: Ini Luar Biasa!

Bule AS Kagum dengan Budaya Memberikan Kursi untuk Wanita di KRL: Ini Luar Biasa!

Megapolitan
Tak Lagi di Dukuh Atas, Remaja 'Citayam Fashion Week' Pindah ke Kota Tua

Tak Lagi di Dukuh Atas, Remaja "Citayam Fashion Week" Pindah ke Kota Tua

Megapolitan
Aktor Rio Reifan Ditangkap Lagi, Polisi Amankan Sabu, Ekstasi, dan Obat Keras

Aktor Rio Reifan Ditangkap Lagi, Polisi Amankan Sabu, Ekstasi, dan Obat Keras

Megapolitan
Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Megapolitan
Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Megapolitan
Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Megapolitan
Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Megapolitan
Pesinetron 'Tukang Bubur Naik Haji' Rio Reifan Positif Sabu

Pesinetron "Tukang Bubur Naik Haji" Rio Reifan Positif Sabu

Megapolitan
Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Megapolitan
Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Megapolitan
Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke