Salin Artikel

Ditinggal Ibunya di RS Fatmawati Selama 3 Bulan, Bayi Ini Diamankan ke Panti Sosial

JAKARTA, KOMPAS.com - Seorang bayi perempuan ditinggalkan ibunya di Rumah Sakit Umum Pusat Fatmawati, Jakarta Selatan, usai dilahirkan sekitar tiga bulan yang lalu.

Bayi itu kini telah dibawa petugas pelayanan, pengawasan, dan pengendalian sosial (P3S) Suku Dinas Sosial Jakarta Selatan ke Panti Sosial Asuhan Anak Balita Tunas Bangsa.

"Sudah hampir tiga bulan, Ibu atau keluarga bayi itu belum datang lagi ke rumah sakit. Maka, kami lakukan penyelamatan agar bayi tersebut bisa terpenuhi kebutuhan dasarnya," ujar petugas P3S Sutikno, melalui keterangan tertulis, Kamis (12/7/2018).

Sutikno menyampaikan, ibu bayi tersebut, Wiwied, beralasan meninggalkan putrinya untuk mencari sang suami. Dia meminta izin kepada pihak rumah sakit untuk pergi dan meninggalkan bayinya itu.

"Setelah melahirkan, Ibu Wiwied mau pergi dari rumah sakit. Dia beralasan mau cari suaminya. Pihak rumah sakit pun mengizinkan. Tapi, sampai sekarang enggak ada kabar orangtuanya," ucap Sutikno.

Pihak RSUP Fatmawati kemudian menghubungi Suku Dinas Sosial Jakarta Selatan karena kondisi bayi itu telantar.

Petugas P3S pun menjemputnya ke rumah sakit dan membawa bayi itu ke panti milik Dinas Sosial DKI Jakarta.

Wiwied, kata Sutikno, melahirkan di RSUP Fatmawati setelah mendapat rujukan dari Rumah Sakit Umum Kecamatan Pesanggrahan.

Dia bercerita, warga mulanya menemukan Wiwied tengah hamil tua dan siap melahirkan di kawasan Pesanggrahan. Wanita tanpa identitas itu langsung dibawa warga ke RSUK Pesanggrahan.

Pihak RSUK Pesanggrahan kemudian merujuk Wiwied ke RSUP Fatmawati untuk dirawat intensif sebelum melahirkan.

"Wiwied akhirnya melahirkan di RSUP Fatmawati dengan proses persalinan yang berjalan lancar," kata Sutikno.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/07/13/05190861/ditinggal-ibunya-di-rs-fatmawati-selama-3-bulan-bayi-ini-diamankan-ke

Terkini Lainnya

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi 'Penindakan'

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi "Penindakan"

Megapolitan
Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Megapolitan
Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Megapolitan
Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Megapolitan
Hasil Otopsi Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior: Memar di Mulut, Dada, hingga Paru

Hasil Otopsi Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior: Memar di Mulut, Dada, hingga Paru

Megapolitan
Akhir Penantian Ibu Pengemis yang Paksa Orang Sedekah, Dua Adiknya Datang Menjenguk ke RSJ

Akhir Penantian Ibu Pengemis yang Paksa Orang Sedekah, Dua Adiknya Datang Menjenguk ke RSJ

Megapolitan
Polisi Sebut Ahmad dan RM Semula Rekan Kerja, Jalin Hubungan Asmara sejak Akhir 2023

Polisi Sebut Ahmad dan RM Semula Rekan Kerja, Jalin Hubungan Asmara sejak Akhir 2023

Megapolitan
Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke Dinilai Bukan PR Pemprov DKI Saja, tapi Juga Warga

Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke Dinilai Bukan PR Pemprov DKI Saja, tapi Juga Warga

Megapolitan
Keluarga Harap Tak Ada Intervensi dalam Pengusutan Kasus Mahasiswa STIP yang Tewas Dianiaya Senior

Keluarga Harap Tak Ada Intervensi dalam Pengusutan Kasus Mahasiswa STIP yang Tewas Dianiaya Senior

Megapolitan
Pro-Kontra Warga soal Janji Dishub DKI Tertibkan Juru Parkir, Tak Keberatan jika Jukir Resmi

Pro-Kontra Warga soal Janji Dishub DKI Tertibkan Juru Parkir, Tak Keberatan jika Jukir Resmi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Pengawasan dan Tata Tertib Kampus Jadi Sorotan

Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Pengawasan dan Tata Tertib Kampus Jadi Sorotan

Megapolitan
Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Usul Heru Budi Bangun “Jogging Track” di RTH Tubagus Angke Dinilai Tak Tepat dan Buang Anggaran

Usul Heru Budi Bangun “Jogging Track” di RTH Tubagus Angke Dinilai Tak Tepat dan Buang Anggaran

Megapolitan
Polisi Sebut Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Berniat Ambil Uang Kantor yang Dibawa Korban

Polisi Sebut Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Berniat Ambil Uang Kantor yang Dibawa Korban

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke