Salin Artikel

Kepadatan Penumpang di Soekarno-Hatta Diprediksi 28 Desember dan 6 Januari

Puncak kepadatan penumpang diprediksi terjadi pada 28 Desember dan 6 Januari 2019.

Febri mengatakan, prediksi itu diambil dari data Natal dan Tahun Baru pada periode yang sama di tahun sebelumnya.

"Kemungkinan besar para penumpang pergi seusai Natal dan kembali saat tanggal 6 (Januari)," ujar Febri saat dihubungi Kompas.com, Jumat.

Febri mengatakan, pada Jumat ini jumlah penumpang di Bandara Soetta tercatat berjumlah 229.472 orang. Jumlah itu naik 12 persen dibanding periode yang sama pada tahun sebelumnya, yaitu sebesar 204.428 penumpang.

Pada 28 Desember, jumlah penumpang diprediksi mencapai 224.791 penumpang, atau meningkat 14 persen dibanding periode yang sama pada 2017 sebesar 196.797 penumpang.

Pada 6 Januari, penumpang diprediksi naik sebesar 16 persen atau berjumlah 223.566 penumpang.

Adapun jumlah penumpang pada masa angkutan Natal dan Tahun Baru periode ini diprediksi sebanyak 3.739.314 penumpang atau naik 7 persen dibanding periode yang sama tahun 2017 sebesar 3.511. 062 penumpang.

Guna mengantisipasi lonjakan penumpang, manajemen Bandara Soekarno-Hatta menyiagakan 2.600 petugas pengamanan dalam, di luar dari petugas kepolisian dan TNI.

"Kami juga menggelar customer happiness, berbagai ornamen yang berkaitan Nataru (Natal dan Tahun Baru) serta fasilitas penunjang yang membuat para pengguna jasa semakin nyaman meski sedang dalam keadaan padat penumpang," ujar Febri.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/12/21/17154301/kepadatan-penumpang-di-soekarno-hatta-diprediksi-28-desember-dan-6

Terkini Lainnya

Kekerasan Seksual yang Terulang di Keluarga dan Bayang-bayang Intimidasi

Kekerasan Seksual yang Terulang di Keluarga dan Bayang-bayang Intimidasi

Megapolitan
Kapolres Tangsel Ingatkan Warga Jaga Keamanan, Singgung Maraknya Curanmor dan Tawuran

Kapolres Tangsel Ingatkan Warga Jaga Keamanan, Singgung Maraknya Curanmor dan Tawuran

Megapolitan
Komika Marshel Widianto Jadi Kandidat Gerindra untuk Pilkada Tangsel 2024

Komika Marshel Widianto Jadi Kandidat Gerindra untuk Pilkada Tangsel 2024

Megapolitan
Babak Baru Konflik Kampung Bayam: Ketua Tani Dibebaskan, Warga Angkat Kaki dari Rusun

Babak Baru Konflik Kampung Bayam: Ketua Tani Dibebaskan, Warga Angkat Kaki dari Rusun

Megapolitan
Pengakuan Zoe Levana soal Video 'Tersangkut' di Jalur Transjakarta, Berujung Denda Rp 500.000

Pengakuan Zoe Levana soal Video "Tersangkut" di Jalur Transjakarta, Berujung Denda Rp 500.000

Megapolitan
Libur Panjang Waisak, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 23-24 Mei 2024

Libur Panjang Waisak, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 23-24 Mei 2024

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Berawan

Megapolitan
Begal Bikin Resah Warga, Polisi Janji Tak Segan Tindak Tegas

Begal Bikin Resah Warga, Polisi Janji Tak Segan Tindak Tegas

Megapolitan
PSI Terima Pendaftaran 3 Nama Bacawalkot Bekasi, Ada Nofel Saleh Hilabi

PSI Terima Pendaftaran 3 Nama Bacawalkot Bekasi, Ada Nofel Saleh Hilabi

Megapolitan
KPAI: Kasus Kekerasan Seksual Terhadap Anak Meningkat 60 Persen

KPAI: Kasus Kekerasan Seksual Terhadap Anak Meningkat 60 Persen

Megapolitan
Belum Laku, Rubicon Mario Dandy Rencananya Mau Dikorting Rp 100 Juta Lagi

Belum Laku, Rubicon Mario Dandy Rencananya Mau Dikorting Rp 100 Juta Lagi

Megapolitan
3 Pelaku Begal Casis Polri di Jakbar Residivis, Ada yang Bolak-balik Penjara 6 Kali

3 Pelaku Begal Casis Polri di Jakbar Residivis, Ada yang Bolak-balik Penjara 6 Kali

Megapolitan
LPSK Dorong Pemenuhan Akomodasi Siswi SLB yang Jadi Korban Pemerkosaan, Termasuk Perlindungan

LPSK Dorong Pemenuhan Akomodasi Siswi SLB yang Jadi Korban Pemerkosaan, Termasuk Perlindungan

Megapolitan
Pemkot Jakbar Imbau Warga dengan Ekonomi Mampu Tak Beli Elpiji 3 Kg

Pemkot Jakbar Imbau Warga dengan Ekonomi Mampu Tak Beli Elpiji 3 Kg

Megapolitan
Jasad Wanita di Selokan Jalan Juanda Bekasi, Korban Telah Hilang Selama 4 Hari

Jasad Wanita di Selokan Jalan Juanda Bekasi, Korban Telah Hilang Selama 4 Hari

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke