Salin Artikel

Penumpang Membeludak Saat Libur Lebaran, Bus Wisata Ditambah Jadi 26 Unit

Jumlah ini bertambah, dari yang biasanya dioperasikan pada hari biasa hanya 11 hingga 12 bus untuk keliling Jakarta.

“Karena memang dari antusias masyarakat dari kemarin sangat tinggi karena banyak masyarakat yang membawa keluaraga yang tidak pernah ke Jakarta berkeliling naik bus Transjakarta,” ucap Agung, saat dikonfirmasi, Sabtu (8/6/2019).

Direktur Operasional PT Transjakarta, Daud Joseph menambahkan, jumlah pengguna bus wisata ini terus meningkat sejak hari kedua Lebaran.

“Dari lebaran kedua terus meningkat bahkan jumlah penumpang ada 15.000 orang bahkan hari ini diperkirakan mencapai 24.000 orang. Ini naik empat kali lipat jumlah penumpangnya dari hari biasa,” ujarnya.

Daud mengatakan, pihaknya juga menambah jumlah petugas agar masyarakat yang mengunakan bus wisata dapat terlayani dengan baik.

Selain itu juga berkoordinasi dengan instansi terkait untuk melakukan pengamanan agar masyarakat jauh lebih aman.

"Pasti ditambah, karena dengan banyaknya peminat dan bertambahnya jumlah bus jumlah pramudi dan petugas layanan bus pun juga kami tambah," tambahnya.

Ia mengatakan, hari ini bus wisata beroperasi hingga pukul 23.00 WIB.

“Iya hari ini puncak jumlah penumpang meningkat sehingga kami harus memberikan pelayanan yang nyaman. Sampai pukul 23.00 untuk Sabtu ini,” ucapnya.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/06/08/12584901/penumpang-membeludak-saat-libur-lebaran-bus-wisata-ditambah-jadi-26-unit

Terkini Lainnya

Pembunuh Wanita Dalam Koper Transfer Uang Hasil Curian ke Ibunya Sebesar Rp 7 Juta

Pembunuh Wanita Dalam Koper Transfer Uang Hasil Curian ke Ibunya Sebesar Rp 7 Juta

Megapolitan
Pemulung Meninggal di Dalam Gubuk, Saksi: Sudah Tidak Merespons Saat Ditawari Kopi

Pemulung Meninggal di Dalam Gubuk, Saksi: Sudah Tidak Merespons Saat Ditawari Kopi

Megapolitan
Pemulung yang Tewas di Gubuk Lenteng Agung Menderita Penyakit Gatal Menahun

Pemulung yang Tewas di Gubuk Lenteng Agung Menderita Penyakit Gatal Menahun

Megapolitan
Polisi Ungkap Percakapan soal Hubungan Terlarang Pelaku dan Perempuan Dalam Koper Sebelum Pembunuhan

Polisi Ungkap Percakapan soal Hubungan Terlarang Pelaku dan Perempuan Dalam Koper Sebelum Pembunuhan

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Kembali ke Kantor Usai Buang Jasad Korban

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Kembali ke Kantor Usai Buang Jasad Korban

Megapolitan
Pemkot Depok Akan Bebaskan Lahan Terdampak Banjir di Cipayung

Pemkot Depok Akan Bebaskan Lahan Terdampak Banjir di Cipayung

Megapolitan
Polisi Buru Maling Kotak Amal Mushala Al-Hidayah di Sunter Jakarta Utara

Polisi Buru Maling Kotak Amal Mushala Al-Hidayah di Sunter Jakarta Utara

Megapolitan
Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Ditemukan Meninggal Dunia

Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Ditemukan Meninggal Dunia

Megapolitan
Polisi Selidiki Pelaku Tawuran yang Diduga Bawa Senjata Api di Kampung Bahari

Polisi Selidiki Pelaku Tawuran yang Diduga Bawa Senjata Api di Kampung Bahari

Megapolitan
'Update' Kasus DBD di Tamansari, 60 Persen Korbannya Anak Usia SD hingga SMP

"Update" Kasus DBD di Tamansari, 60 Persen Korbannya Anak Usia SD hingga SMP

Megapolitan
Bunuh dan Buang Mayat Dalam Koper, Ahmad Arif Tersinggung Ucapan Korban yang Minta Dinikahi

Bunuh dan Buang Mayat Dalam Koper, Ahmad Arif Tersinggung Ucapan Korban yang Minta Dinikahi

Megapolitan
Pria yang Meninggal di Gubuk Wilayah Lenteng Agung adalah Pemulung

Pria yang Meninggal di Gubuk Wilayah Lenteng Agung adalah Pemulung

Megapolitan
Mayat Pria Ditemukan di Gubuk Wilayah Lenteng Agung, Diduga Meninggal karena Sakit

Mayat Pria Ditemukan di Gubuk Wilayah Lenteng Agung, Diduga Meninggal karena Sakit

Megapolitan
Tawuran Warga Pecah di Kampung Bahari, Polisi Periksa Penggunaan Pistol dan Sajam

Tawuran Warga Pecah di Kampung Bahari, Polisi Periksa Penggunaan Pistol dan Sajam

Megapolitan
Solusi Heru Budi Hilangkan Prostitusi di RTH Tubagus Angke: Bikin 'Jogging Track'

Solusi Heru Budi Hilangkan Prostitusi di RTH Tubagus Angke: Bikin "Jogging Track"

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke