Salin Artikel

PT KCI Tambah 14 Perjalanan KRL Lintas Jakarta Kota-Tanjung Priok

“Sekarang total ada 54 jadwal perjalanan KRL lintas Jakarta Kota-Tanjung Priok pp (pergi pulang),” kata VP Corporate Communication PT KCI Anne Purba dalam keterangan tertulisnya, Kamis.

Anne mengatakan, penambahan frekuensi perjalanan itu untuk mengakomodasi kebutuhan pengguna jasa KRL lintas Jakarta Kota-Tanjung Priok.

Ia mengatakan, pemberangkatan pertama dari Stasiun Jakarta Kota menuju Stasiun Tanjung Priok tersedia pukul 06.00 WIB, dengan waktu keberangkatan (headway) antar kereta tiap 30 menit sekali sampai pemberangkatan terakhir pukul 19.00 WIB.

Untuk pemberangkatan pertama dari Stasiun Tanjung Priok menuju Stasiun Jakarta Kota tersedia pukul 06.30 WIB dengan headway tiap 30 menit sekali sampai pemberangkatan terakhir pukul 19.30 WIB.

PT KCI juga memperpanjang satu perjalanan KRL KA 1812 relasi Bogor-Jatinegara yang sebelumnya hanya sampai Stasiun Jatinegara, kini perjalanan diperpanjang sampai Stasiun Cikarang dengan waktu keberangkatan dari Stasiun Jatinegara pukul 19.02 WIB.

“Penambahan perjalanan ini juga dapat dimanfaatkan sebagai alternatif bagi para pengguna KA Lokal tujuan Cikampek atau Purwakarta untuk mengakses Stasiun Tanjung Priok sebagai stasiun pemberangkatan dan stasiun akhir KA Lokal tersebut,” kata dia.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/06/13/22072321/pt-kci-tambah-14-perjalanan-krl-lintas-jakarta-kota-tanjung-priok

Terkini Lainnya

Duka di Hari Pendidikan, Taruna STIP Tewas Dianiaya Senior

Duka di Hari Pendidikan, Taruna STIP Tewas Dianiaya Senior

Megapolitan
Mahasiswanya Tewas Dianiaya Senior, Ketua STIP: Tak Ada Perpeloncoan, Murni Antar Pribadi

Mahasiswanya Tewas Dianiaya Senior, Ketua STIP: Tak Ada Perpeloncoan, Murni Antar Pribadi

Megapolitan
Fakta-fakta Kasus Pembunuhan Mayat dalam Koper di Cikarang

Fakta-fakta Kasus Pembunuhan Mayat dalam Koper di Cikarang

Megapolitan
Bagaimana jika Rumah Potong Belum Bersertifikat Halal pada Oktober 2024? Ini Kata Mendag Zulhas

Bagaimana jika Rumah Potong Belum Bersertifikat Halal pada Oktober 2024? Ini Kata Mendag Zulhas

Megapolitan
Tewasnya Mahasiswa STIP di Tangan Senior, Korban Dipukul 5 Kali di Bagian Ulu Hati hingga Terkapar

Tewasnya Mahasiswa STIP di Tangan Senior, Korban Dipukul 5 Kali di Bagian Ulu Hati hingga Terkapar

Megapolitan
Fenomena Suhu Panas, Pemerintah Impor 3,6 Juta Ton Beras

Fenomena Suhu Panas, Pemerintah Impor 3,6 Juta Ton Beras

Megapolitan
Pengemudi HR-V yang Tabrak Bikun UI Patah Kaki dan Luka di Pipi

Pengemudi HR-V yang Tabrak Bikun UI Patah Kaki dan Luka di Pipi

Megapolitan
Bakal Cek Tabung Gas, Zulhas: Benar Enggak Isinya 3 Kilogram?

Bakal Cek Tabung Gas, Zulhas: Benar Enggak Isinya 3 Kilogram?

Megapolitan
Mendag Tegaskan Rumah Potong Ayam Harus Bersertifikat Halal Oktober 2024, Tidak Ada Tawar-tawar Lagi

Mendag Tegaskan Rumah Potong Ayam Harus Bersertifikat Halal Oktober 2024, Tidak Ada Tawar-tawar Lagi

Megapolitan
Mobil Mahasiswa Tabrak Bus Kuning UI, Saksi: Penumpangnya 3, Cowok Semua

Mobil Mahasiswa Tabrak Bus Kuning UI, Saksi: Penumpangnya 3, Cowok Semua

Megapolitan
Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper: Setubuhi dan Habisi Korban, lalu Curi Uang Kantor

Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper: Setubuhi dan Habisi Korban, lalu Curi Uang Kantor

Megapolitan
Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

Megapolitan
Pernah Mengaku Capek Terlibat Narkoba, Rio Reifan Ditangkap Lagi Usai 2 Bulan Bebas Penjara

Pernah Mengaku Capek Terlibat Narkoba, Rio Reifan Ditangkap Lagi Usai 2 Bulan Bebas Penjara

Megapolitan
Senior Aniaya Siswa STIP hingga Tewas, 5 Kali Pukul Bagian Ulu Hati

Senior Aniaya Siswa STIP hingga Tewas, 5 Kali Pukul Bagian Ulu Hati

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper: Korban Ternyata Minta Dinikahi | Misteri Mayat Wanita Dalam Koper Mulai Terkuak

[POPULER JABODETABEK] Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper: Korban Ternyata Minta Dinikahi | Misteri Mayat Wanita Dalam Koper Mulai Terkuak

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke