Salin Artikel

Bayi yang Dibuang di Pejagalan Dibawa Sang Bibi untuk Cari Ibunya

Berdasarkan pantauan Kompas.com pada Senin siang, sambil menggendong sang anak, bibi dibantu tetangga-tetangganya mengelilingi kawasan Penjaringan.

Bahkan mereka naik eretan untuk menyebrangi Kali Angke menuju kawasan Teluk Gong menelusuri tempat-tempat yang biasa dikunjungi sang ibu.

Dengan berjalan kaki, bibi beserta belasan tetangga tampak menyusuri gang-gang sempit untuk mencari ibu dari bayi tersebut.

"Nyari ke kavling, tadi  muter-muter saja (mencari ibunya)," ujar Ita Juriah (40) saat ditemui Senin siang.

Ita yang merupakan kakak dari pelaku berinisial NR (35) mengatakan mereka sudah mencari keberadaan sang ibu dari pagi tadi.

Bayi tersebut terpaksa ia bawa karena sang ayah pergi bekerja ke kebun untuk mencari nafkah.

Ita mengatakan NR sendiri sudah tidak pulang sejak peristiwa pembuangan bayi tersebut

Ita turut menyampaikan bahwa sehari-hari adiknya itu merupakan pribadi yang tertutup.

"Enggak pernah ngomong apa-apa, tertutup, enggak pernah curhat," ujarnya.

Namun ia sendiri tak menyangka bahwa adiknya sampai hati membuang bayi yang masih berusia tujuh bulan tersebut.

Sebelumnya diberitakan, bayi berinisial Rk dibuang oleh ibunya sendiri di pinggir jalan Y Teluk Gong, Pejegalan, Jakarta Utara pada Senin (30/7/2019) pagi.

Aksi NR saat membuang bayi tersebut sempat terekam kamera CCTV warga sekitar.

Kanit Reskrim Polsek Penjaringan, Kompol Mustakim mengatakan pihaknya masih memburu keberadaan sang ibu.

"Belum (tertangkap), ibunya masih belum pulang sampai sekarang, anggota juga lagi mencari," ujarnya saat dihubungi Kompas.com, Selasa.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/07/30/14542701/bayi-yang-dibuang-di-pejagalan-dibawa-sang-bibi-untuk-cari-ibunya

Terkini Lainnya

[POPULER JABODETABEK] Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper: Korban Ternyata Minta Dinikahi | Misteri Mayat Wanita Dalam Koper Mulai Terkuak

[POPULER JABODETABEK] Motif Pembunuhan Wanita Dalam Koper: Korban Ternyata Minta Dinikahi | Misteri Mayat Wanita Dalam Koper Mulai Terkuak

Megapolitan
Rute Transjakarta 10M Pulo Gadung - Walikota Jakarta Utara via Cakung

Rute Transjakarta 10M Pulo Gadung - Walikota Jakarta Utara via Cakung

Megapolitan
Lokasi dan Jadwal Pencetakan KTP dan KK di Tangerang Selatan

Lokasi dan Jadwal Pencetakan KTP dan KK di Tangerang Selatan

Megapolitan
Kecelakaan di UI, Saksi Sebut Mobil HRV Berkecepatan Tinggi Tabrak Bus Kuning

Kecelakaan di UI, Saksi Sebut Mobil HRV Berkecepatan Tinggi Tabrak Bus Kuning

Megapolitan
Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Megapolitan
Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Megapolitan
Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Megapolitan
Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Megapolitan
Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Megapolitan
Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke