Salin Artikel

Pintu Air Pasar Ikan Jakarta Utara Kembali Siaga Dua

JAKARTA, KOMPAS.com - Ketinggian permukaan air di Pintu Air Pasar Ikan Jakarta Utara pada Rabu (31/7/2019) malam meningkat lagi dan dinyatakan siaga dua oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta setelah pada pukul 03.00 WIB pagi tadi terjadi penurunan.

Berdasarkan informasi yang ditampilkan BPBD DKI Jakarta seperti dikutip Antaranews, kenaikan tinggi permukaan air mulai terjadi pukul 17.00 WIB dengan ketinggian awal 182 sentimeter, yang masih dalam kategori Siaga III.

Kemudian BPBD DKI Jakarta kembali memperbaharui data pukul 18.00 WIB dengan ketinggian muka air mencapai 195 sentimeter namun masih pada tingkatan Siaga III.

Namun, pada pukul 19.00 WIB BPBD menyatakan kondisi Pintu Air Pasar Ikan menjadi siaga dua dengan ketinggian air hingga 205 sentimeter.

Beberapa daerah yang berpotensi terdampak banjir rob, yaitu Kamal Muara, Kapuk Muara, Penjaringan, Pluit, Ancol, Marunda, Cilincing, Kalibaru dan Kamal.

BPBD DKI Jakarta telah melakukan sejumlah upaya untuk mengantisipasi dampak banjir rob yaitu dengan menyebarkan informasi kepada masyarakat yang bermukim di Pesisir Pantai Utara Jakarta dan Kepulauan Seribu atas kenaikan Tinggi Muka Air Pasar Ikan melalui sosial media seperti Twitter, Facebook, Whatsaap dan Website.

Selain itu, pemberitahuan juga disampaikan kepada camat dan lurah melalui grup WhatsApp kebencanaan pusat data dan informasi BPBD DKI Jakarta.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/07/31/21301891/pintu-air-pasar-ikan-jakarta-utara-kembali-siaga-dua

Terkini Lainnya

Bule AS Kagum dengan Budaya Memberikan Kursi untuk Wanita di KRL: Ini Luar Biasa!

Bule AS Kagum dengan Budaya Memberikan Kursi untuk Wanita di KRL: Ini Luar Biasa!

Megapolitan
Tak Lagi di Dukuh Atas, Remaja 'Citayam Fashion Week' Pindah ke Kota Tua

Tak Lagi di Dukuh Atas, Remaja "Citayam Fashion Week" Pindah ke Kota Tua

Megapolitan
Aktor Rio Reifan Ditangkap Lagi, Polisi Amankan Sabu, Ekstasi, dan Obat Keras

Aktor Rio Reifan Ditangkap Lagi, Polisi Amankan Sabu, Ekstasi, dan Obat Keras

Megapolitan
Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Marak Penjambretan di Sekitar JIS, Polisi Imbau Warga Tak Pakai Perhiasan Saat Bepergian

Megapolitan
Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Sudah 5 Kali Ditangkap Polisi, Rio Reifan Belum Lepas dari Jerat Narkoba

Megapolitan
Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Marak Kasus Pemalakan Sopir Truk, Polisi Rutin Patroli

Megapolitan
Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Sopir Truk Dipalak Rp 200.000 di Kapuk Muara, Pelaku Masih Diburu Polisi

Megapolitan
Pesinetron 'Tukang Bubur Naik Haji' Rio Reifan Positif Sabu

Pesinetron "Tukang Bubur Naik Haji" Rio Reifan Positif Sabu

Megapolitan
Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Aktor Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya, Lagi-lagi Kasus Narkoba

Megapolitan
Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Brigadir RAT Bunuh Diri, Sudah Tak di Manado Sejak 10 Maret karena Izin Kunjungi Kerabat

Megapolitan
Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Rumah TKP Brigadir RAT Bunuh Diri Pernah Dimiliki Fahmi Idris, Lalu Kini Dihuni Bos Tambang

Megapolitan
Cara Daftar Online Urus KTP dan KK di Tangsel

Cara Daftar Online Urus KTP dan KK di Tangsel

Megapolitan
Preman Perusak Gerobak Bubur di Jatinegara adalah Warga Setempat

Preman Perusak Gerobak Bubur di Jatinegara adalah Warga Setempat

Megapolitan
Polisi Kantongi Identitas Preman Perusak Gerobak Bubur Pakai Celurit di Jatinegara

Polisi Kantongi Identitas Preman Perusak Gerobak Bubur Pakai Celurit di Jatinegara

Megapolitan
Preman Penghancur Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Preman Penghancur Gerobak Bubur di Jatinegara Masih Buron

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke