Salin Artikel

3 Fakta Terbakarnya Motor di Parkir Kemenlu

Sepeda motor merk Mio Soul milik Dono terbakar di bagian belakang.

Motor yang terbakar itu juga sempat menyambar ke dua motor lainnya yang diparkir bersebelahan dengan motor Dono.

Berikut fakta-fakta yang dibalik terbakarnya motor itu.

1. Dikira ada ledakan

Sepeda motor milik Dono yang tiba-tiba terbakar sempat membuat orang di sekitar panik.

Sebelum terbakar, motor itu mengeluarkan bunyi ledakan dan membuat kaget orang-orang.

Kepala Satpam di Kemenlu, Tatang Sutarma mengatakan, ledakan itu tiba-tiba saja mengejutkannya.

Setelah ledakan, kemudian ia melihat asap warna hitam dari arah parkiran.

Tak lama kemudian api membakar motor bewarna merah hitam tersebut.

"Motor itu meledak tapi nggak tahu asal apinya. Langsung petugas memadamkan dengan apar sama air," ucapnya.

2. Tidak ada korban

Kapolres Jakarta Pusat, Kombes Pol Harry Kurniawan mengatakan, tidak ada korban saat terbakarnya motor itu.

"Tidak ada korban (kebakaran itu) dan hanya kena satu motor," ucap Harry.

3. Diduga korsleting

Kasatreskrim Polres Jakarta Selatan, Kompol Tahan Marpaung mengatakan, terbakarnya motor itu diduga karena korsleting di mesin motor.

Tahan mengatakan, setelah kejadian, pengemudi dan saksi mata diperiksa di Polsek Senen.

https://megapolitan.kompas.com/read/2019/08/08/07402501/3-fakta-terbakarnya-motor-di-parkir-kemenlu

Terkini Lainnya

Rute KA Kertajaya, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Kertajaya, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Detik-detik Penjambret Ponsel di Jaksel Ditangkap Warga: Baru Kabur 100 Meter, Tapi Kena Macet

Detik-detik Penjambret Ponsel di Jaksel Ditangkap Warga: Baru Kabur 100 Meter, Tapi Kena Macet

Megapolitan
Pencuri Motor yang Sempat Diamuk Massa di Tebet Meninggal Dunia Usai Dirawat di RS

Pencuri Motor yang Sempat Diamuk Massa di Tebet Meninggal Dunia Usai Dirawat di RS

Megapolitan
Ratusan Personel Satpol PP dan Petugas Kebersihan Dikerahkan Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta

Ratusan Personel Satpol PP dan Petugas Kebersihan Dikerahkan Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta

Megapolitan
Alasan Warga Tak Amuk Jambret Ponsel di Jaksel, Ternyata “Akamsi”

Alasan Warga Tak Amuk Jambret Ponsel di Jaksel, Ternyata “Akamsi”

Megapolitan
Korban Jambret di Jaksel Cabut Laporan, Pelaku Dikembalikan ke Keluarga untuk Dibina

Korban Jambret di Jaksel Cabut Laporan, Pelaku Dikembalikan ke Keluarga untuk Dibina

Megapolitan
Penjambret di Jaksel Ditangkap Warga Saat Terjebak Macet

Penjambret di Jaksel Ditangkap Warga Saat Terjebak Macet

Megapolitan
Pencuri Motor di Bekasi Lepas Tembakan 3 Kali ke Udara, Polisi Pastikan Tidak Ada Korban

Pencuri Motor di Bekasi Lepas Tembakan 3 Kali ke Udara, Polisi Pastikan Tidak Ada Korban

Megapolitan
Ada Konser NCT Dream dan Kyuhyun, Polisi Imbau Penonton Waspadai Copet dan Tiket Palsu

Ada Konser NCT Dream dan Kyuhyun, Polisi Imbau Penonton Waspadai Copet dan Tiket Palsu

Megapolitan
Pencuri Motor di Bekasi Bawa Pistol, Lepaskan Tembakan 3 Kali

Pencuri Motor di Bekasi Bawa Pistol, Lepaskan Tembakan 3 Kali

Megapolitan
Teror Begal Bermodus 'Debt Collector', Nyawa Pria di Kali Sodong Melayang dan Motornya Hilang

Teror Begal Bermodus "Debt Collector", Nyawa Pria di Kali Sodong Melayang dan Motornya Hilang

Megapolitan
Jakpro Buka Kelas Seni dan Budaya Lewat Acara “Tim Art Fest” Mulai 30 Mei

Jakpro Buka Kelas Seni dan Budaya Lewat Acara “Tim Art Fest” Mulai 30 Mei

Megapolitan
Amankan 2 Konser K-Pop di GBK, Polisi Terjunkan 865 Personel

Amankan 2 Konser K-Pop di GBK, Polisi Terjunkan 865 Personel

Megapolitan
Ada Konser NCT Dream dan Kyuhyun, MRT Jakarta Beroperasi hingga Pukul 01.00 WIB

Ada Konser NCT Dream dan Kyuhyun, MRT Jakarta Beroperasi hingga Pukul 01.00 WIB

Megapolitan
Pastikan Masih Usut Kasus Pemerkosaan Remaja di Tangsel, Polisi: Ada Unsur Pidana

Pastikan Masih Usut Kasus Pemerkosaan Remaja di Tangsel, Polisi: Ada Unsur Pidana

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke