Salin Artikel

Catat, Ini Harga Tiket Kereta Api Jakarta-Yogyakarta Terbaru Tahun 2021

Larangan mudik itu mulai diberlakukan pada tanggal 6-17 Mei 2021. Sebelum tanggal tersebut, masyarakat dipersilakan untuk melakukan perjalanan antar kota/kabupaten/provinsi.

Saat ini, kereta api menjadi salah satu moda transportasi umum andalan masyarakat untuk melakukan perjalanan. Kompas.com akan merangkum harga tiket kereta dari Jakarta menuju daerah lain di Pulau Jawa, salah satunya Yogyakarta.

Berikut rincian harga tiket tujuan Yogyakarta, mengutip dari situs https://kai.id/.

Stasiun Gambir - Stasiun Yogyakarta

KA Argo Dwipangga keberangkatan pukul 08.30 dari Stasiun Gambir dan tiba di Stasiun Yogyakarta pukul 15.44.

  • Tiket eksekutif H Rp 830.000 (10L) dan Rp 360.000
  • Tiket eksekutif J Rp 290.000
  • Tiket eksekutif I Rp 330.000
  • Tiket eksekutif AA Rp 440.000
  • Tiket eksekutif A Rp 900.000 (10L) dan Rp 390.000

KA Taksaka keberangkatan pukul 09.10 dari Stasiun Gambir dan tiba di Stasiun Yogyakarta pukul 16.44.

  • Tiket eksekutif H Rp 830.000 (82L) dan Rp 350.000
  • Tiket eksekutif J RP 260.000
  • Tiket eksekutif I Rp 320.000
  • Tiket eksekutif AA Rp 400.000
  • Tiket eksekutif A Rp 900.000 (82L) dan Rp 370.000

KA Bima keberangkatan pukul 17.00 dari Stasiun Gambir dan tiba di Stasiun Yogyakarta pukul 00.24


KA Gajayana keberangkatan pukul 18.10 dari Stasiun Gambir dan tiba di Stasiun Yogyakarta pukul 01.30.

  • Tiket eksekutif H Rp 950.000 (72L) dan Rp 440.000
  • Tiket eksekutif J Rp 350.000
  • Tiket eksekutif I Rp 400.000
  • Tiket eksekutif AA Rp 520.000
  • Tiket eksekutif A Rp 1.050.000 (72L) dan Rp 480.000

KA Argo Lawu keberangkatan pukul 20.00 dari Stasiun Gambir dan tiba di Stasiun Yogyakarta pukul 03.08

KA Taksaka keberangkatan pukul 21.00 dari Stasiun Gambir dan tiba di Stasiun Yogyakarta pukul 04.20.

  • Tiket eksekutif H Rp 830.000 (84L) dan Rp 350.000
  • Tiket eksekutif J RP 260.000
  • Tiket eksekutif I Rp 320.000
  • Tiket eksekutif AA Rp 400.000
  • Tiket eksekutif A Rp 900.000 (84L) dan Rp 370.000

Stasiun Pasar Senen - Stasiun Wates

KA Bengawan keberangkatan pukul 06.30 dari Stasiun Pasar Senen dan tiba di Stasiun Wates pukul 14.31

  • Tiket ekonomi (C) Rp 74.000

KA Singasari keberangkatan pukul 17.40 dari Stasiun Pasar Senen dan tiba di Stasiun Wates pukul 01.45


KA Progo keberangkatan pukul 22.30 dari Stasiun Pasar Senen dan tiba di Stasiun Wates pukul 06.34.

Stasiun Pasar Senen - Stasiun Yogyakarta

KA Bangunkarta keberangkatan pukul 11.45 dari Stasiun Pasar Senen dan tiba di Stasiun Yogyakarta pukul 19.41

  • Tiket eksekutif (I) Rp 330.000
  • Tiket eksekutif (J) Rp 320.000
  • Tiket eksekutif (A) Rp 380.000
  • Tiket eksekutif (AA) Rp 400.000
  • Tiket eksekutif (H) 350.000
  • Tiket ekonomi (S) Rp 230.000
  • Tiket ekonomi (Q) Rp 240.000
  • Tiket ekonomi (C) Rp 270.000
  • Tiket ekonomi (CA) Rp 290.000
  • Tiket ekonomi (P) Rp 250.000

KA Senja Utama YK keberangkatan pukul 19.10 dari Stasiun Pasar Senen dan tiba di Stasiun Yogyakarta pukul 03.30


KA Mataram keberangkatan pukul 21.10 dari Stasiun Pasar Senen dan tiba di Stasiun Yogyakarta pukul 05.07

  • Tiket eksekutif (AA) Rp 430.000
  • Tiket eksekutif (H) Rp 360.000
  • Tiket eksekutif (A) Rp 390.000
  • Tiket ekonomi (C) Rp 260.000
  • Tiket ekonomi (S) Rp 200.000
  • Tiket ekonomi (Q) Rp 210.000
  • Tiket ekonomi (J) Rp 290.000
  • Tiket ekonomi (I) Rp 320.000
  • Tiket ekonomi (CA) Rp 280.000
  • Tiket ekonomi (P) Rp 240.000

KA Bogowonto keberangkatan pukul 22.00 dari Stasiun Pasar Senen dan tiba di Stasiun Yogyakarta pukul 06.10

Stasiun Pasar Senen - Stasiun Lempuyangan

KA Bengawan keberangkatan pukul 06.30 dari Stasiun Pasar Senen dan tiba di Stasiun Lempuyangan pukul 15.05

  • Tiket ekonomi (C) Rp 74.000

KA Jayakarta keberangkatan pukul 17.10 dari Stasiun Pasar Senen dan tiba di Stasiun Lempuyangan pukul 01.23


 KA Singasari keberangkatan pukul 17.40 dari Stasiun Pasar Senen dan tiba di Stasiun Lempuyangan pukul 02.14

KA Progo keberangkatan pukul 22.30 dari Stasiun Pasar Senen dan tiba di Stasiun Wates pukul 07.10

  • Tiket ekonomi (S) Rp 130.000
  • Tiket ekonomi (Q) Rp 140.000
  • Tiket ekonomi (C) Rp 160.000
  • Tiket ekonomi (CA) Rp 170.000
  • Tiket ekonomi (P) Rp 150.000

Selengkapnya, calon penumpang bisa mengecek lebih jauh soal tarif harga tiket kereta api melalui tautan berikut ini.

https://megapolitan.kompas.com/read/2021/04/20/14244041/catat-ini-harga-tiket-kereta-api-jakarta-yogyakarta-terbaru-tahun-2021

Terkini Lainnya

[POPULER JABODETABEK] Peran 3 Tersangka Baru Kasus Tewasnya Taruna STIP | 4 Tersangka Kasus Tewasnya Taruna STIP Terancam 15 Tahun Penjara

[POPULER JABODETABEK] Peran 3 Tersangka Baru Kasus Tewasnya Taruna STIP | 4 Tersangka Kasus Tewasnya Taruna STIP Terancam 15 Tahun Penjara

Megapolitan
Polisi Periksa 43 Saksi Kasus Tewasnya Taruna STIP di Tangan Senior

Polisi Periksa 43 Saksi Kasus Tewasnya Taruna STIP di Tangan Senior

Megapolitan
Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Megapolitan
Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Megapolitan
Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Megapolitan
Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Megapolitan
Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Megapolitan
Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Megapolitan
Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Megapolitan
Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Megapolitan
Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu 'Ferguso'!

Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu "Ferguso"!

Megapolitan
Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke