Salin Artikel

Kejar Target, Vaksinasi Covid-19 untuk Siswa SMP di Kota Bekasi Digelar hingga Malam

Gelombang pertama diselenggarakan pada Rabu (4/8/2021) ini di empat kecamatan, yaitu SMP di Kecamatan Bekasi Utara, Bekasi Barat, Bekasi Timur, dan Medan Satria.

"Jadi melihat situasi vaksinasi di empat kecamatan, alhamdulillah berjalan lancar. Target kita itu siswa SMP untuk usia 12-15 tahun, kurang lebih ada 108 sekolah, dibagi dua tahap dan enam rayon," ujar Kepala Dinas Pendidikan Kota Bekasi Inayatullah dilansir Warta Kota, Rabu.

Selanjutnya, vaksinasi di Kecamatan Bekasi Selatan, Rawalumbu, Bantargebang, Mustika Jaya, Jatisampurna, Pondok Gede, Jatiasih, dan Pondok Melati akan digelar pada Jumat (6/8/2021).

"Pelaksanaan yang sekarang empat kecamatan, sisanya nanti delapan kecamatan. Rencana Jumat serentak," ujar dia.

Pada pelaksanaan vaksinasi anak di Kota Bekasi, Dinas Pendidikan Kota Bekasi dilibatkan untuk menyajikan data peserta vaksin sebanyak 108.000 siswa dan menentukan lokasi-lokasi vaksinasi yang digelar terpusat di beberapa sekolah.

Vaksinasi pada hari ini dilakukan hingga malam hari lantaran pihaknya hanya memiliki waktu satu hari untuk menggelar vaksinasi di empat kecamatan tersebut.

"Iya harus selesai, mau sampai malam harus selesai sesuai dengan arahan Pak Wali Kota dan Dinkes. Kami hanya menyiapkan lokasi dan anak-anaknya. Tenaga medis itu kan dari wilayah, tapi bisa sukses kan berkat dukungan semuanya," ujarnya.

Artikel ini telah tayang di WartaKotalive.com dengan judul "Kejar Target untuk 108 Ribu Siswa, Pemkot Bekasi Gelar Vaksinasi Anak Hingga Malam Hari". (Warta Kota/Rangga Baskoro)

https://megapolitan.kompas.com/read/2021/08/04/22293871/kejar-target-vaksinasi-covid-19-untuk-siswa-smp-di-kota-bekasi-digelar

Terkini Lainnya

Cerita Eks Taruna STIP: Lika-liku Perpeloncoan Tingkat Satu yang Harus Siap Terima Pukulan dan Sabetan Senior

Cerita Eks Taruna STIP: Lika-liku Perpeloncoan Tingkat Satu yang Harus Siap Terima Pukulan dan Sabetan Senior

Megapolitan
Bacok Pemilik Warung Madura di Cipayung, Pelaku Sembunyikan Golok di Jaketnya

Bacok Pemilik Warung Madura di Cipayung, Pelaku Sembunyikan Golok di Jaketnya

Megapolitan
Pura-pura Beli Es Batu, Seorang Pria Rampok Warung Madura dan Bacok Pemiliknya

Pura-pura Beli Es Batu, Seorang Pria Rampok Warung Madura dan Bacok Pemiliknya

Megapolitan
Tak Ada yang Janggal dari Berubahnya Pelat Mobil Dinas Polda Jabar Jadi Pelat Putih...

Tak Ada yang Janggal dari Berubahnya Pelat Mobil Dinas Polda Jabar Jadi Pelat Putih...

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Mobil Dinas Polda Jabar Sebabkan Kecelakaan Beruntun di Tol MBZ | Apesnya Si Kribo Usai 'Diviralkan' Pemilik Warteg

[POPULER JABODETABEK] Mobil Dinas Polda Jabar Sebabkan Kecelakaan Beruntun di Tol MBZ | Apesnya Si Kribo Usai "Diviralkan" Pemilik Warteg

Megapolitan
Cara Naik Bus City Tour Transjakarta dan Harga Tiketnya

Cara Naik Bus City Tour Transjakarta dan Harga Tiketnya

Megapolitan
Diperiksa Polisi, Ketum PITI Serahkan Video Dugaan Penistaan Agama oleh Pendeta Gilbert

Diperiksa Polisi, Ketum PITI Serahkan Video Dugaan Penistaan Agama oleh Pendeta Gilbert

Megapolitan
Minta Diskusi Baik-baik, Ketua RW di Kalideres Harap SK Pemecatannya Dibatalkan

Minta Diskusi Baik-baik, Ketua RW di Kalideres Harap SK Pemecatannya Dibatalkan

Megapolitan
Ada 292 Aduan Terkait Pembayaran THR 2024 Lewat Website Kemenaker

Ada 292 Aduan Terkait Pembayaran THR 2024 Lewat Website Kemenaker

Megapolitan
Bantah Gonta-ganti Pengurus Tanpa Izin, Ketua RW di Kalideres: Sudah Bersurat ke Lurah

Bantah Gonta-ganti Pengurus Tanpa Izin, Ketua RW di Kalideres: Sudah Bersurat ke Lurah

Megapolitan
Pelaku Pelecehan Payudara Siswi di Bogor Diduga ODGJ, Kini Dibawa ke RSJ

Pelaku Pelecehan Payudara Siswi di Bogor Diduga ODGJ, Kini Dibawa ke RSJ

Megapolitan
Longsor di New Anggrek 2 GDC Depok, Warga: Sudah Hubungi Semua Pihak, Tidak Ada Jawaban

Longsor di New Anggrek 2 GDC Depok, Warga: Sudah Hubungi Semua Pihak, Tidak Ada Jawaban

Megapolitan
Cuaca Panas Ekstrem di Arab Saudi, Fahira Idris Minta Jemaah Haji Jaga Kondisi Fisik

Cuaca Panas Ekstrem di Arab Saudi, Fahira Idris Minta Jemaah Haji Jaga Kondisi Fisik

Megapolitan
Mahasiswa Dikeroyok di Tangsel, Setara Institute Minta Hentikan Narasi Kebencian Pemicu Konflik

Mahasiswa Dikeroyok di Tangsel, Setara Institute Minta Hentikan Narasi Kebencian Pemicu Konflik

Megapolitan
Khawatir Kalah karena Politik Uang, Hanya 1 Kader PKB Daftar Pilkada Bogor

Khawatir Kalah karena Politik Uang, Hanya 1 Kader PKB Daftar Pilkada Bogor

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke