Salin Artikel

Gekrafs Gandeng BNN Cegah Peredaran Narkoba di Lingkungan Pekerja Kreatif

JAKARTA, KOMPAS.com - Gerakan Ekonomi Kreatif Nasional (Gekrafs) menggandeng Badan Narkotika Nasional (BNN) dalam memerangi narkoba di lingkup pelaku ekonomi kreatif.

Ketua umum Gekrafs Kawendra Lukistian mengatakan, kerja sama dengan BNN ini dilakukan karena maraknya pelaku ekonomi kreatif yang terjerat dugaan kasus peyalahgunaan narkoba.

"Beberapa waktu terakhir, teman kita juga tersandung kasus tersebut narkoba. Ini bagian dari upaya kita untuk bantu mendukung program pemerintah. Sama-sama mencegah peredaran narkoba," ujar Kawendra dalam keterangannya, Jumat (7/1/2021).

Kawendra mengatakan, kerja sama dengan BNN itu nantinya dilakukan dengan penandatanganan MoU yang bakal dilakukan pada Februari 2022.

Kerja sama ini meliputi program pencegahan narkoba dilakukan oleh BNN melalui ruang berkarya yang diwadahi Gekrafs.

"Poinnya mengoptimlakan pencegahan narkoba melalui kegiatan yang kreatuif dan manfaat. Suka tidak suka dimensi kosong dalam diri kita selalu ada," kata Kawendra.

Kawendra mengharapkan, pada kerja sama nantinya dengan BNN merupakan dapat menjadi langkah baik dalam pencegahan narkoba pada pelaku ekonomi kreatif.

"Langkah baik untuk menyelematkan pelaku ekeonomi kreatif di Indoensia. Berkarya tanpa narkoba," tutup Kawendra.

https://megapolitan.kompas.com/read/2022/01/08/05000051/gekrafs-gandeng-bnn-cegah-peredaran-narkoba-di-lingkungan-pekerja-kreatif

Terkini Lainnya

Keluarga Tolak Otopsi Jenazah Brigadir RAT yang Bunuh Diri di Mampang

Keluarga Tolak Otopsi Jenazah Brigadir RAT yang Bunuh Diri di Mampang

Megapolitan
Pemilik Rumah Tempat Brigadir RAT Bunuh Diri Minta Publik Tak Berasumsi

Pemilik Rumah Tempat Brigadir RAT Bunuh Diri Minta Publik Tak Berasumsi

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Telah Dibawa Pihak Keluarga dari RS Polri Kramat Jati

Jenazah Brigadir RAT Telah Dibawa Pihak Keluarga dari RS Polri Kramat Jati

Megapolitan
Proyek LRT Jakarta Rute Velodrome-Manggarai Masuk Tahap Pemasangan Girder

Proyek LRT Jakarta Rute Velodrome-Manggarai Masuk Tahap Pemasangan Girder

Megapolitan
Polisi Sebut Brigadir RAT Bunuh Diri di Mampang saat Sedang Cuti

Polisi Sebut Brigadir RAT Bunuh Diri di Mampang saat Sedang Cuti

Megapolitan
Pemprov DKI Siapkan Stok Blanko KTP untuk Pemilih Pemula Pilgub 2024

Pemprov DKI Siapkan Stok Blanko KTP untuk Pemilih Pemula Pilgub 2024

Megapolitan
Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Sebelum Tewas, Brigadir RAT Sepekan Tinggal di Jakarta

Megapolitan
Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Partisipasi Pemilih di Jakarta pada Pemilu 2024 Turun Dibandingkan 2019

Megapolitan
Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Pemerintah DKJ Punya Wewenang Batasi Kendaraan Pribadi di Jakarta, DPRD Minta Dilibatkan

Megapolitan
Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Dua Begal di Depok Lakukan Aksinya di Tiga Tempat dalam Sehari

Megapolitan
Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Unggah Foto Gelas Starbucks Tutupi Kabah Saat Umrah, Zita Anjani: Saya Berniat Mancing Obrolan...

Megapolitan
Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Jenazah Brigadir RAT Belum Diotopsi, Polisi Tunggu Keputusan Keluarga

Megapolitan
Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Keluarga Brigadir RAT yang Meninggal Bunuh Diri Tiba di RS Polri Kramat Jati

Megapolitan
Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Dua Begal yang Bacok Korban di Depok Incar Anak Sekolah

Megapolitan
Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Pemprov DKI Disarankan Ambil Alih Pengelolaan JIS, TIM, dan Velodrome dari Jakpro

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke