Salin Artikel

8 Tempat Makan Murah tapi Enak di Jakarta Timur

KOMPAS.com - Warga Jakarta Timur tidak perlu pusing mencari tempat makan enak. Pasalnya, hampir di setiap area akan ditemui tempat makan yang enak, tapi murah.

Berikut beberapa tempat makan murah tapi enak yang jadi favorit masyarakat:

Sate Padang H. Ajo Manih

Sate padang ini sudah banyak pelanggannya. Tersedia berbagai jenis sate seperti daging, usus, dan lidah. 

Lokasinya ada di Jalan Balai Pustaka Timur Nomor 4, Pulo Gadung. Harga seporsinya kisaran Rp 34.000. 

Sate Padang H. AJo Manih buka dari pukul 17.00-01.00 WIB.

Dari namanya saja sudah ketahuan bahwa tempat ini menjual asinan khas betawi. Ada dua jenis asinan sayur dan asinan buah.

Lokasinya ada di Jalan Taman Kamboja Nomor 10, Rawamangun. Sayangnya lahan parkirnya sempit sehingga pengunjung harus jalan dari kendaraan menuju lokasi.

Tempat ini buka dari pukul 10.00-21.00 WIB.

Tempatnya tidak terlalu luas, bisa lesehan atau duduk di meja. Sayangnya, lahan parkirnya terbatas karena berada di pinggir jalan.

Satu porsi nasi bebek dengan nasi seharga Rp 25.000 saja. Tempat ini buka dari pukul 06.30-21.00 WIB.

Layaknya sebuah warung makan seafood, tempat ini menjual berbagai olahan seafood seperti udang, cumi, kepiting, ikan dan lainnya. Harganya pun cukup ramah di kantong.

Tempatnya luas begitu juga dengan lahan parkirnya. Sehingga memudahkan pengunjung untuk makan di sana.

Lokasinya ada di Jalan Raya Kalimalang, Duren Sawit. Buka dari pukul 17.00-00.00 WIB.

Nasi Ulam ini berada di Jalan Madrasah Azziyadaah Nomor 39, Klender. Untuk seporsi nasi ulam bisa ditambahkan lengkap dengan ikan teri, telor balado, semur jengkol, ada daun kemangi, timun dan taburan serundeng. 

Tempatnya persis di dekat Sima Futsal. Nasi Ulam Bang Aman buka dari pukul 10.30-21.00 WIB.

Tempat makan ini menjual berbagai jenis olahan seafood seperti udang, cumi, kepiting, ikan dan lainnya. Olahan sausnya juga beragam seperti saus padang, saus tiram, asam manis dan lainnya.

Tempat makannya luas dan ramai pengunjung. Namun pengunjung tidak perlu menunggu lama. 

Lokasinya ada di Jalan Raya Jakarta-Bogor Nomor 5, Ciracas. Buka dari pukul 18.00-00 WIB.

Tempat makan ini merupakan salah satu wisata kuliner malam di Jakarta Timur yang legendaris sejak 1974. 

Menu yang disediakan yakni ayam akmpung goreng dan jeroan seperti ati ayam, usus, kepala. Di sini juga tersedia nasi uduk yang gurih.

Lokasinya ada di Jalan Bekasi Timur Raya KM. 17, Pulo Gadung. Buka pukul 17.00-22.00 WIB.

Soto Kudus Otista berada di Jalan Otto Iskandar Dinata III Nomor 1, Cipinang Cempedak. Seperti namanya, menu yang ditawarkan ialah soto kudus lengkap dengan gorengan dan juga es buah rica khas Banjarnegara.

Lokasi Soto Kudus Otista terbilang agak jauh dari jalan raya. Harus masuk ke Jalan Otista III lalu posisinya di ujung jalan. Lahan parkirannya juga terbatas.

Untuk satu porsi soto kudus dihargai kisaran Rp 15.000. Tempat ini buka dari pukul 09.30-20.30 WIB.

 

https://megapolitan.kompas.com/read/2022/03/10/01000031/8-tempat-makan-murah-tapi-enak-di-jakarta-timur

Terkini Lainnya

Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Polisi Periksa 10 Saksi Kasus Tewasnya Siswa STIP yang Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Diduga Ngebut, Mobil Tabrak Bikun UI di Hutan Kota

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Tinggalkan Mayat Korban di Kamar Hotel

Megapolitan
Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Megapolitan
Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Megapolitan
Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Megapolitan
Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Megapolitan
Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Megapolitan
Aditya Tak Tahu Koper yang Dibawa Kakaknya Berisi Mayat RM

Aditya Tak Tahu Koper yang Dibawa Kakaknya Berisi Mayat RM

Megapolitan
Kadishub DKI Jakarta Tegaskan Parkir di Minimarket Gratis

Kadishub DKI Jakarta Tegaskan Parkir di Minimarket Gratis

Megapolitan
Koper Pertama Kekecilan, Ahmad Beli Lagi yang Besar untuk Masukkan Jenazah RM

Koper Pertama Kekecilan, Ahmad Beli Lagi yang Besar untuk Masukkan Jenazah RM

Megapolitan
Polisi Masih Buru Pemasok Narkoba ke Rio Reifan

Polisi Masih Buru Pemasok Narkoba ke Rio Reifan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke