Salin Artikel

Kemenag Kota Bekasi Instruksikan Tiap Masjid Gelar Shalat Gaib untuk Doakan Palestina

BEKASI, KOMPAS.com - Kementerian Agama Kota Bekasi menginstruksikan kepada seluruh masjid di Kota Bekasi untuk menggelar shalat gaib.

Humas Kemenag Kota Bekasi Raden Deden mengatakan, shalat gaib itu dilakukan sebagai bentuk dukungan dan doa untuk Palestina.

"Pelaksanaan shalat gaib direncanakan digelar pada hari Jumat (17/11/2023)," kata Deden dalam pesan singkatnya kepada Kompas.com, Rabu (8/11/2023).

Deden mengatakan, untuk tingkat kota sendiri, pelaksanaan shalat gaib itu akan dilakukan di Masjid Agung Al-Barkah, Margajaya, Bekasi Selatan.

Sementara untuk tingkat kecamatan, shalat akan dilakukan di masjid-masjid besar.

"Instruksi ini akan diberikan ke seluruh masjid jami yang ada di Kota Bekasi," ujar Deden.

Deden menuturkan, nantinya surat edaran itu akan dibuat dan diberikan oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Bekasi yang akan berkoordinasi juga dengan DMI Kota Bekasi.

Selain pelaksanaan shalat gaib, masyarakat juga bisa secara sukarela memberi sumbangan kepada Palestina.

"Penggalangan dana akan diserahkan melalui rekening Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Bekasi," ujar Deden.

Sebagai informasi, Menteri Agama Republik Indonesia Yaqut Cholil Choumas mengajak seluruh rakyat Indonesia menggelar shalat gaib.

Hal itu disampaikan Yaqut dalam Aksi Akbar Bela Palestina di Monumen Nasional (Monas), Minggu (5/11/2023) lalu.

Pelaksanaan shalat gaib itu, kata Yaqut, dilakukan untuk mendoakan rakyat Palestina yang menjadi korban atas serangan Israel.

Selain itu, ia mengimbau agar masyarakat Indonesia mau mendoakan rakyat Palestina untuk mendapat kedamaian dan kemerdekaan.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/11/08/12304711/kemenag-kota-bekasi-instruksikan-tiap-masjid-gelar-shalat-gaib-untuk

Terkini Lainnya

Gerindra Bakal Pertimbangkan Marshel Widianto Maju Pilkada Tangsel 2024

Gerindra Bakal Pertimbangkan Marshel Widianto Maju Pilkada Tangsel 2024

Megapolitan
Kekerasan Seksual terhadap Anak Naik 60 Persen, KPAI Ungkap Penyebabnya

Kekerasan Seksual terhadap Anak Naik 60 Persen, KPAI Ungkap Penyebabnya

Megapolitan
Gerindra Kantongi 7 Nama Kader Internal untuk Pilkada Tangsel, Tak Ada Komika Marshel Widianto

Gerindra Kantongi 7 Nama Kader Internal untuk Pilkada Tangsel, Tak Ada Komika Marshel Widianto

Megapolitan
Kaesang Dinilai Tak Cocok Jadi Cawalkot Bekasi karena Tak Lahir dan Besar di Bekasi

Kaesang Dinilai Tak Cocok Jadi Cawalkot Bekasi karena Tak Lahir dan Besar di Bekasi

Megapolitan
Gerindra Pastikan Bakal Usung Kader Internal pada Pilkada Tangsel 2024

Gerindra Pastikan Bakal Usung Kader Internal pada Pilkada Tangsel 2024

Megapolitan
Diisukan Maju Cawalkot Bekasi, Kaesang Disebut Butuh Panggung Politik buat Dongkrak Popularitas

Diisukan Maju Cawalkot Bekasi, Kaesang Disebut Butuh Panggung Politik buat Dongkrak Popularitas

Megapolitan
Zoe Levana Terjebak 4 Jam di Jalur Transjakarta, Bisa Keluar Setelah Bus Penuh Penumpang lalu Jalan

Zoe Levana Terjebak 4 Jam di Jalur Transjakarta, Bisa Keluar Setelah Bus Penuh Penumpang lalu Jalan

Megapolitan
Cibubur Garden Eat & Play: Harga Tiket Masuk, Wahana dan Jam Operasional Terbaru

Cibubur Garden Eat & Play: Harga Tiket Masuk, Wahana dan Jam Operasional Terbaru

Megapolitan
Fakta-fakta Komplotan Begal Casis Polri di Jakbar: Punya Peran Berbeda, Ada yang Bolak-balik Dipenjara

Fakta-fakta Komplotan Begal Casis Polri di Jakbar: Punya Peran Berbeda, Ada yang Bolak-balik Dipenjara

Megapolitan
Kecelakaan Beruntun di 'Flyover' Summarecon Bekasi, Polisi Pastikan Tak Ada Korban Jiwa

Kecelakaan Beruntun di "Flyover" Summarecon Bekasi, Polisi Pastikan Tak Ada Korban Jiwa

Megapolitan
Kekerasan Seksual yang Terulang di Keluarga dan Bayang-bayang Intimidasi

Kekerasan Seksual yang Terulang di Keluarga dan Bayang-bayang Intimidasi

Megapolitan
Kapolres Tangsel Ingatkan Warga Jaga Keamanan, Singgung Maraknya Curanmor dan Tawuran

Kapolres Tangsel Ingatkan Warga Jaga Keamanan, Singgung Maraknya Curanmor dan Tawuran

Megapolitan
Komika Marshel Widianto Jadi Kandidat Gerindra untuk Pilkada Tangsel 2024

Komika Marshel Widianto Jadi Kandidat Gerindra untuk Pilkada Tangsel 2024

Megapolitan
Babak Baru Konflik Kampung Bayam: Ketua Tani Dibebaskan, Warga Angkat Kaki dari Rusun

Babak Baru Konflik Kampung Bayam: Ketua Tani Dibebaskan, Warga Angkat Kaki dari Rusun

Megapolitan
Pengakuan Zoe Levana soal Video 'Tersangkut' di Jalur Transjakarta, Berujung Denda Rp 500.000

Pengakuan Zoe Levana soal Video "Tersangkut" di Jalur Transjakarta, Berujung Denda Rp 500.000

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke