Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hercules di Lapas Cipinang, Bisnisnya Tetap Jalan

Kompas.com - 09/04/2014, 12:33 WIB
Robertus Belarminus

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Hercules Rozario Marcal (46) mengaku tetap menjalankan bisnisnya meski dirinya berada di dalam Lapas Cipinang. Menurutnya, usaha miliknya memiliki ratusan karyawan yang menjalankan bisnis dalam berbagai bidang.

"Bisnis jalan. Saya punya karyawan 500 orang. Bisnis saya itu di bidang pertanian, yayasan pendidikan, perikanan, dan penggilingan padi pun ada. Jadi dari laut sampai darat pun ada," kata Hercules di Lapas Cipinang, Jakarta Timur, Rabu (9/4/2014).

Hercules mengaku memiliki bisnis dengan penghasilan paling kecil mulai ratusan juta sampai dengan miliaran. Bisnis yang disebutnya itu dikendalikan anak buahnya. Ia mengatakan, bisnisnya tetap terjaga meski dirinya berada di dalam lapas.

"Oh, iya dong. Kalau bisnis enggak terjaga mana bisa gemuk gini kan," ujar Hercules.

Selama berada di Hotel Prodeo, Hercules mengaku sehat. Berat badannya naik 15 kg. Hal itu, kata Hercules, karena di tahanan hanya makan dan tidur yang paling banyak. Namun, dia tetap mengikuti berbagai kegiatan, mulai membersihkan lingkungan LP, berolah raga, dan lainnya.

Hercules menyatakan, kasus yang mengakibatkan dirinya mesti menginap di hotel prodeo adalah hal manusiawi, yang mana tak satupun luput dari cobaan dan persoalan. Ketua Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu itu mengaku menikmati menjalani masa tahanan. Ia tetap mendapat kunjungan keluarga dan kerabat.

"Dibesuk keluarga. Seminggu sekali besuk kita. Istri sewaktunya dia saja, enggak datang enggak apa-apa. Kasihan dia," ujar Hercules.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ulah Meresahkan Wanita di Depok, Mengaku Malaikat lalu Paksa Warga Beri Uang Sambil Marah-marah

Ulah Meresahkan Wanita di Depok, Mengaku Malaikat lalu Paksa Warga Beri Uang Sambil Marah-marah

Megapolitan
Anies Baswedan Siap Ikut Pilkada Jakarta 2024, PKS Tunggu Keputusan DPP

Anies Baswedan Siap Ikut Pilkada Jakarta 2024, PKS Tunggu Keputusan DPP

Megapolitan
Polisi Akan Periksa Karyawan Toko Terkait Perampokan 18 Jam Tangan Mewah di PIK 2

Polisi Akan Periksa Karyawan Toko Terkait Perampokan 18 Jam Tangan Mewah di PIK 2

Megapolitan
Formula E Jakarta Ditunda Tahun Depan, Heru Budi: Nanti Tanya Gubernur yang Baru

Formula E Jakarta Ditunda Tahun Depan, Heru Budi: Nanti Tanya Gubernur yang Baru

Megapolitan
'Malaikat' Mampir 7 Kali ke Rumahnya, Warga: Dikasih Rp 50.000 Minta Rp 200.000, Enggak Puas

"Malaikat" Mampir 7 Kali ke Rumahnya, Warga: Dikasih Rp 50.000 Minta Rp 200.000, Enggak Puas

Megapolitan
Tiket Ancol Gratis Spesial HUT DKI Setelah Pukul 17.00 WIB, Ini Syarat dan Ketentuannya

Tiket Ancol Gratis Spesial HUT DKI Setelah Pukul 17.00 WIB, Ini Syarat dan Ketentuannya

Megapolitan
Dudung Abdurachman Tegaskan Tak Maju Pilkada Jakarta 2024

Dudung Abdurachman Tegaskan Tak Maju Pilkada Jakarta 2024

Megapolitan
Polisi Usut Dugaan Sekuriti dan Karyawan Terlibat Perampokan Toko Jam Tangan Mewah di PIK 2

Polisi Usut Dugaan Sekuriti dan Karyawan Terlibat Perampokan Toko Jam Tangan Mewah di PIK 2

Megapolitan
Pemerintah Segera Bentuk Satgas Judi Online, Fahira Idris Berikan Beberapa Catatan

Pemerintah Segera Bentuk Satgas Judi Online, Fahira Idris Berikan Beberapa Catatan

Megapolitan
Aset Rusunawa Marunda Dijarah Maling, Heru Budi: Kami Tangkap Pelakunya

Aset Rusunawa Marunda Dijarah Maling, Heru Budi: Kami Tangkap Pelakunya

Megapolitan
Anies Mau Kembalikan Jakarta ke Relnya, Gerindra: Dulu Gubernurnya Siapa?

Anies Mau Kembalikan Jakarta ke Relnya, Gerindra: Dulu Gubernurnya Siapa?

Megapolitan
Politikus Gerindra Sebut Ada yang 'Meriang' dan Buru-buru Deklarasi Usai Partainya Cek Ombak Pilkada Jakarta

Politikus Gerindra Sebut Ada yang "Meriang" dan Buru-buru Deklarasi Usai Partainya Cek Ombak Pilkada Jakarta

Megapolitan
Geliat di Kampung Konfeksi Tambora, Industri Tak Kecil di Dalam Gang Kecil...

Geliat di Kampung Konfeksi Tambora, Industri Tak Kecil di Dalam Gang Kecil...

Megapolitan
Pilu Wanita di Tangsel, Dipukuli Pacar hingga Babak Belur dan Disekap gara-gara Hilangkan Ponsel

Pilu Wanita di Tangsel, Dipukuli Pacar hingga Babak Belur dan Disekap gara-gara Hilangkan Ponsel

Megapolitan
Ruang Sauna di Jakarta Barat Diduga Terbakar, Tak Ada Korban Jiwa

Ruang Sauna di Jakarta Barat Diduga Terbakar, Tak Ada Korban Jiwa

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com