Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jakarta dan Palembang Akan Berbagi Cabang Olahraga Asian Games 2018

Kompas.com - 07/08/2014, 19:07 WIB
Alsadad Rudi

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com
- Ibu Kota Provinsi Sumatera Selatan, Palembang siap membantu Jakarta dalam menyukseskan ajang Asian Games 2018. Nantinya akan ada pembagian cabang-cabang olahraga yang akan dilaksanakan antara di Jakarta dan di Palembang.

Jakarta memang telah secara resmi dipilih sebagai tuan rumah. Meski demikian, Jakarta tidak akan menjadi penyelenggara tunggal karena harus ada satu kota lain yang membantu menyukseskan ajang multievent terbesar di Asia itu.

"Nanti diatur oleh Pemerintah Provinsi Sumsel dan DKI Jakarta. Intinya Palembang siap bekerja sama. Insya Allah nanti ada penilaian akhir dari Olympic Council of Asia (OCA) berapa cabang yang akan dilaksanakan di sana," kata Gubernur Sumatera Selatan Alex Noerdin, di Balaikota Jakarta, Kamis (7/8/2014).

Sementara itu, Ketua Komite Olimpiade Indonesia Rita Soebowo mengaku akan segera makukan verifikasi terhadap venue-venue, baik yang ada di Jakarta maupun yang ada di Palembang.

"Tadi alhamdulillah Bapak Gubernur (Gubernur DKI Joko Widodo) telah menerima kedatangan perwakilan OCA Mr. Wei Jizhong. Beliau adalah honorary life vice president OCA yang akan memberikan arahan untuk suksesnya penyelenggaraan Asian Games di Indonesia," ujarnya.

Menjadi tuan rumah Asian Games 2018 akan menjadi yang kedua kalinya bagi Indonesia. Adapun penyelenggaraan yang pertama dilakukan sekitar 52 tahun yang lalu, tepatnya pada 1962.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Harga Bawang Merah Melonjak, Pemprov DKI Bakal Gelar Pangan Murah

Harga Bawang Merah Melonjak, Pemprov DKI Bakal Gelar Pangan Murah

Megapolitan
Pemprov DKI Diminta Lindungi Pengusaha Warung Madura Terkait Adanya Permintaan Pembatasan Jam Operasional

Pemprov DKI Diminta Lindungi Pengusaha Warung Madura Terkait Adanya Permintaan Pembatasan Jam Operasional

Megapolitan
Kronologi Brigadir RAT Bunuh Diri Pakai Pistol di Dalam Alphard

Kronologi Brigadir RAT Bunuh Diri Pakai Pistol di Dalam Alphard

Megapolitan
Polisi Pastikan Kasus Dugaan Pemerasan Firli Bahuri Masih Terus Berjalan

Polisi Pastikan Kasus Dugaan Pemerasan Firli Bahuri Masih Terus Berjalan

Megapolitan
Brigadir RAT Diduga Pakai Pistol HS-9 untuk Akhiri Hidupnya di Dalam Mobil

Brigadir RAT Diduga Pakai Pistol HS-9 untuk Akhiri Hidupnya di Dalam Mobil

Megapolitan
Korban: Guling yang Dicuri Maling Peninggalan Almarhum Ayah Saya

Korban: Guling yang Dicuri Maling Peninggalan Almarhum Ayah Saya

Megapolitan
Guling yang Dicuri Maling di Cinere Usianya Sudah Belasan Tahun

Guling yang Dicuri Maling di Cinere Usianya Sudah Belasan Tahun

Megapolitan
Khawatir Rumahnya Diambil Pemerintah, Banyak Warga Tanah Tinggi Tak Ikut Program 'Bebenah Kampung'

Khawatir Rumahnya Diambil Pemerintah, Banyak Warga Tanah Tinggi Tak Ikut Program "Bebenah Kampung"

Megapolitan
Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Pakai Senpi, Peluru Tembus dari Pelipis Kanan ke Kiri

Anggota Polresta Manado Tembak Kepalanya Pakai Senpi, Peluru Tembus dari Pelipis Kanan ke Kiri

Megapolitan
Maling Guling Beraksi di Cinere, Korban: Lucu, Kenapa Enggak Sekalian Kasurnya!

Maling Guling Beraksi di Cinere, Korban: Lucu, Kenapa Enggak Sekalian Kasurnya!

Megapolitan
Kronologi Pengendara Moge Tewas Terlindas Truk Trailer di Plumpang

Kronologi Pengendara Moge Tewas Terlindas Truk Trailer di Plumpang

Megapolitan
Mayat Bayi di Tanah Abang, Diduga Dibuang Ayah Kandungnya

Mayat Bayi di Tanah Abang, Diduga Dibuang Ayah Kandungnya

Megapolitan
2 Pria Rampok Taksi 'Online' di Kembangan untuk Bayar Pinjol

2 Pria Rampok Taksi "Online" di Kembangan untuk Bayar Pinjol

Megapolitan
Heru Budi: Jakarta Bisa Benahi Tata Kota jika Pemerintahan Pindah ke IKN

Heru Budi: Jakarta Bisa Benahi Tata Kota jika Pemerintahan Pindah ke IKN

Megapolitan
Polda Metro Jadwalkan Pemeriksaan Pendeta Gilbert Lumoindong Terkait Dugaan Penistaan Agama

Polda Metro Jadwalkan Pemeriksaan Pendeta Gilbert Lumoindong Terkait Dugaan Penistaan Agama

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com