Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Djarot Bingung Cari Lokasi Mobil Setelah "Blusukan"

Kompas.com - 16/01/2017, 17:26 WIB
Kahfi Dirga Cahya

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Calon wakil gubernur DKI Jakarta, Djarot Saiful Hidayat, sempat bingung mencari mobil penjemput setelah "blusukan" di RW 02, Kelapa Dua Wetan, Ciracas, Jakarta Timur, Senin (16/1/2017).

Blusukan Djarot di tengah hujan rintik-rintik. Awalnya simpatisan yang mengundang Djarot mengatakan bahwa blusukan berhenti di jembatan kecil anak Kali Ciliwung. Di lokasi itu tak ada mobil Djarot dan diarahkan untuk ke jalan besar.

Namun baru beberapa langkah, ternyata arah Djarot salah.

"Mobil bapak di masjid sana," kata simpatisan kepada Djarot di Kelapa Dua Wetan, Ciracas, Jakarta Timur, Senin.

Raut wajah Djarot nampak kebingungan. Dia tak mengucap sepatah kata dan langsung menyungginggkan senyum kecil. Kemudian Djarot kembali berjalan diiringi oleh warga. Sepanjang perjalanan dia kembali bersalam-salaman.

Setelah sekitar lebih dari 200 meter berjalan, simpatisan pengundang Djarot nampak masih kebingungan mencari mobil penjemput.

"Ini bapak udah keujanan. Di mana mobilnya?" kata dia.

Kahfi Dirga Cahya Calon wakil gubernur DKI Jakarta, Djaro Saiful Hidayat saat memasuki mobil usai blusukan di Kelapa Dua Wetan, Ciracas, Jakarta Timur, Senin (16/1/2017).
Raut wajah Djarot masih tersenyum. Dia bersalaman sambil dipayungi.

"Di mana mobilnya?" kata Djarot. "Di sana, pak. Dekat masjid. Mobil mau berhenti di sini?" kata simpatisan.

"Enggak usah. Jalan aja. Tanggung," kata Djarot sembari tersenyum. (Baca: Kejadian Lucu di Acara Kampanye Djarot yang Mengundang Tawa)

Sesampai di masjid, mobil belum juga ada. Djarot pun tetap melanjutkan perjalanan untuk mencari mobil. Setelah berjalan 100 meter, ternyata mobil Djarot berada di titik semula blusukan.

Kompas TV Inilah Visi Misi Cagub dan Cawagub DKI
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Perubahan Jadwal KRL, Transjakarta, MRT, dan LRT Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta 19 Mei

Perubahan Jadwal KRL, Transjakarta, MRT, dan LRT Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta 19 Mei

Megapolitan
Epy Kusnandar Isap Ganja di Atas Pohon pada Waktu Subuh

Epy Kusnandar Isap Ganja di Atas Pohon pada Waktu Subuh

Megapolitan
'Bullying' Siswi SMP di Bogor Diduga karena Rebutan Cowok

"Bullying" Siswi SMP di Bogor Diduga karena Rebutan Cowok

Megapolitan
KDRT dan Terlibat Kasus Penistaan Agama, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan

KDRT dan Terlibat Kasus Penistaan Agama, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan

Megapolitan
Mayat di Kali Sodong Ternyata Korban Perampokan dan Pembunuhan, Polisi Tangkap Pelakunya

Mayat di Kali Sodong Ternyata Korban Perampokan dan Pembunuhan, Polisi Tangkap Pelakunya

Megapolitan
Ini Rekayasa Lalu Lintas di Bundaran HI Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta pada 19 Mei

Ini Rekayasa Lalu Lintas di Bundaran HI Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta pada 19 Mei

Megapolitan
Epy Kusnandar Direhabilitasi sedangkan Yogi Gamblez Ditahan, Ini Alasan Polisi

Epy Kusnandar Direhabilitasi sedangkan Yogi Gamblez Ditahan, Ini Alasan Polisi

Megapolitan
Sidang Konflik Lahan, Hakim Periksa Langsung Objek Perkara di Hotel Sultan

Sidang Konflik Lahan, Hakim Periksa Langsung Objek Perkara di Hotel Sultan

Megapolitan
Dishub DKI Imbau Pengelola Minimarket Ajukan Izin Perparkiran

Dishub DKI Imbau Pengelola Minimarket Ajukan Izin Perparkiran

Megapolitan
Polres Bogor Buat Aplikasi 'SKCK Goes To School' untuk Cegah Kenakalan Remaja, Apa Isinya?

Polres Bogor Buat Aplikasi "SKCK Goes To School" untuk Cegah Kenakalan Remaja, Apa Isinya?

Megapolitan
Depresi, Epy Kusnandar Tak Dihadirkan dalam Konferensi Pers Kasus Narkobanya

Depresi, Epy Kusnandar Tak Dihadirkan dalam Konferensi Pers Kasus Narkobanya

Megapolitan
19 Mei, Ada Kahitna di Bundaran HI dalam Acara Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta

19 Mei, Ada Kahitna di Bundaran HI dalam Acara Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta

Megapolitan
Epy Kusnandar Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Dugaan Penyalahgunaan Narkoba, Kini Direhabilitasi

Epy Kusnandar Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Dugaan Penyalahgunaan Narkoba, Kini Direhabilitasi

Megapolitan
Istri Oknum Pejabat Kemenhub Sebut Suaminya Tak Hanya Injak Kitab Suci, tapi Juga Lakukan KDRT

Istri Oknum Pejabat Kemenhub Sebut Suaminya Tak Hanya Injak Kitab Suci, tapi Juga Lakukan KDRT

Megapolitan
Polisi Harap Rekonstruksi Kasus Penganiayaan Taruna STIP Digelar Langsung di TKP

Polisi Harap Rekonstruksi Kasus Penganiayaan Taruna STIP Digelar Langsung di TKP

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com