Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Ganjil-Genap Cibubur, Bus Premium Ditempatkan di 5 Titik

Kompas.com - 10/04/2018, 16:20 WIB
Stanly Ravel,
Icha Rastika

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Penerapan ganjil genap dan jalur khusus bus di ruas Tol Jagorawi, tepatnya di Tol Cibubur 2 arah Jakarta, akan dibarengi dengan penyediaan bus premium sebagai alternatif transportasi bagi warga menuju Jakarta.

Bus-bus ini akan ditempatkan di lima perumahan yang warganya paling banyak menggunakan mobil pribadi dari Cibubur ke Jakarta.

"Di Cibubur tidak ada kantong parkir atau park n ride seperti di Bekasi, jadi bus premium akan diletakan pada lima perumahan," ucap Kepala Humas Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Budi Rahardjo kepada Kompas.com, Senin (9/4/2018).

Baca juga : Pemberlakuan Ganjil Genap di Cibubur Berbeda dengan Bekasi

Kelima perumahan itu yakni Citra Grand, Legenda Wisata, Metland Transyogi, Cibubur Country, dan Cibubur Residence.

Sementara itu, untuk penetapan tarif bus, sampai saat ini Budi mengatakan bahwa BPTJ belum memutuskan kisarannya. Hal tersebut akan diumumkan dalam waktu dekat.

"Tarif belum kita tentukan sampai saat ini. Sementara untuk unit bus akan kita sesuaikan dengan kebutuhan, karena nanti akan dikaji terus perkembangannya," kata Budi.

Baca juga : Akan Ada Bus di Perumahan Saat Ganjil-Genap di Tol Cibubur Diterapkan

Menyusul keberhasilan paket kebijakan untuk penanganan kemacetan di Tol Cikampek arah Jakarta dari pintu Bekasi Timur dan Barat, BPTJ akan menerapakan juga ganjil-genap di Tol Jagorawi mulai dari pintu Cibubur 2 arah Jakarta yang uji cobanya akan dimulai 16 April mendatang.

Namun, paket kebijakan yang diterapkan di Cibubur itu akan berbeda dengan di Bekasi karena tanpa ada pembatasan angkutan berat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyidikan Tewasnya Taruna STIP di Tangan Senior Belum Final...

Penyidikan Tewasnya Taruna STIP di Tangan Senior Belum Final...

Megapolitan
Motor Warga Kampung Pugur Dicuri, Maling Beraksi Saat Korban Olahraga Pagi

Motor Warga Kampung Pugur Dicuri, Maling Beraksi Saat Korban Olahraga Pagi

Megapolitan
Longsor 'Teror' Warga New Anggrek 2, Waswas Mencengkeram meski Tinggal di Perumahan Elite

Longsor "Teror" Warga New Anggrek 2, Waswas Mencengkeram meski Tinggal di Perumahan Elite

Megapolitan
Geruduk Mahasiswa Berujung Petaka, 4 Warga di Tangsel Kini Jadi Tersangka

Geruduk Mahasiswa Berujung Petaka, 4 Warga di Tangsel Kini Jadi Tersangka

Megapolitan
PKB Kota Bogor Andalkan Hasil Survei untuk Usung Kandidat pada Pilkada 2024

PKB Kota Bogor Andalkan Hasil Survei untuk Usung Kandidat pada Pilkada 2024

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta, Rabu 8 Mei 2024 dan Besok: Tengah Malam Nanti Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta, Rabu 8 Mei 2024 dan Besok: Tengah Malam Nanti Berawan

Megapolitan
Hari Pertama Pendaftaran Cagub Independen, KPU DKI Belum Terima Berkas Masuk

Hari Pertama Pendaftaran Cagub Independen, KPU DKI Belum Terima Berkas Masuk

Megapolitan
Keluarga Histeris Saat Tahu Putu Tewas di Tangan Senior STIP

Keluarga Histeris Saat Tahu Putu Tewas di Tangan Senior STIP

Megapolitan
Sosok Taruna STIP yang Meninggal Dianiaya Senior, Dikenal Mudah Berteman dan Bisa Diandalkan

Sosok Taruna STIP yang Meninggal Dianiaya Senior, Dikenal Mudah Berteman dan Bisa Diandalkan

Megapolitan
Taruna Tingkat Satu STIP Disebut Wajib Panggil Kakak Tingkat dengan Sebutan “Nior”

Taruna Tingkat Satu STIP Disebut Wajib Panggil Kakak Tingkat dengan Sebutan “Nior”

Megapolitan
Pengakuan Eks Taruna STIP, Difitnah dan Dipukul Senior sampai Kancing Seragam Pecah

Pengakuan Eks Taruna STIP, Difitnah dan Dipukul Senior sampai Kancing Seragam Pecah

Megapolitan
Tanggapi Permintaan Maaf Pendeta Gilbert ke MUI, Ketum PITI Tetap Berkeberatan

Tanggapi Permintaan Maaf Pendeta Gilbert ke MUI, Ketum PITI Tetap Berkeberatan

Megapolitan
Cerita Eks Taruna STIP: Lika-liku Perpeloncoan Tingkat Satu yang Harus Siap Terima Pukulan dan Sabetan Senior

Cerita Eks Taruna STIP: Lika-liku Perpeloncoan Tingkat Satu yang Harus Siap Terima Pukulan dan Sabetan Senior

Megapolitan
Bacok Pemilik Warung Madura di Cipayung, Pelaku Sembunyikan Golok di Jaketnya

Bacok Pemilik Warung Madura di Cipayung, Pelaku Sembunyikan Golok di Jaketnya

Megapolitan
Pura-pura Beli Es Batu, Seorang Pria Rampok Warung Madura dan Bacok Pemiliknya

Pura-pura Beli Es Batu, Seorang Pria Rampok Warung Madura dan Bacok Pemiliknya

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com