Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER JABODETABEK] Katulampa Siaga 1 dan Banjir Kiriman di Jakarta | Suara Dentuman Kembali Terdengar Kemarin

Kompas.com - 22/09/2020, 07:34 WIB
Sabrina Asril

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Pada Senin (21/9/2020) sore, warga Jakarta mendapat peringatan serius soal bencana banjir yang kemungkinan akan terjadi pada dini hari.

Peringatan itu menyusul setelah Bendungan Katulampa hanya dalam waktu satu jam berubah status dari siaga 3 ke siaga 1.

Wali Kota Bogor Bimar Arya pun langsung memperingatkan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan akan kemungkinan banjir kiriman.

Baca juga: 22 RT di Kembangan, Jakarta Barat, Masih Terendam Banjir Selasa Pagi Ini

Pemkot Bogor, Pemkot Depok, hingga Pemprov DKI Jakarta meyebarkan dengan cepat peringatan dini kepada seluruh warga di bantaran Kali Ciliwung.

Pagi ini, banjir masih terjadi di sejumlah titik di Jakarta.

Berita soal banjir di Jakarta itu menjadi isu terpopuler sepanjang kemarin.

Berikut empat berita terpopuler di Megapolitan Kompas.com:

1. Katulampa siaga 1

adan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat status siaga 1 di Bendung Katulampa, Bogor terjadi hanya dalam kurun sekitar 1 jam.

Kepala Pusat Data Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Raditya Jati berujarhal tersebut dipicu oleh intensitas hujan yang sangat lebat di sebagian wilayah Bogor.

• Pukul 17.00 WIB/TMA 0 Cm/Gerimis Halus (Siaga 4)
• Pukul 17.49 WIB/TMA 40 Cm/Gerimis (Siaga 4)
• Pukul 17.53 WIB/TMA 120 Cm/Hujan (Siaga 3)
• Pukul 17.58 WIB/TMA 170 Cm/Hujan (Siaga 2)
• Pukul 18.04 WIB/TMA 200 CM/Hujan (Siaga 2)
• Pukul 18.10 WIB/TMA 220 Cm/Hujan (Siaga 1)
• Pukul 18.17 WIB/TMA 240 Cm/Hujan (Siaga 1)
• Pukul 18.18 WIB/TMA 250 Cm/Hujan (Siaga 1)

Raditya meminta warga di sekitar bantaran Sungai Ciliwung, utamanya wilayah hilir seperti Depok dan Jakarta agar mengantisipasi kiriman air dari Katulampa malam.

Baca selengkapnya di sini.

2. Daftar 25 kelurahan dengan kasus Covid-19 terbanyak di Jakarta

Jumlah pasien positif Covid-19 kembali naik hingga Minggu (20/9/2020), yakni mencapai 62.886 orang.

Dari total pasien positif Covid-19 itu, sebanyak 49.209 orang dinyatakan telah sembuh dengan tingkat kesembuhan 78,3 persen.

Sementara itu, 1.561 pasien di DKI Jakarta dilaporkan meninggal dunia atau setara 2,5 persen dari total kasus positif Covid-19.

Baca juga: Daftar 32 Ruas Jalan di Jakarta yang Masih Terendam Banjir Pagi Ini

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Megapolitan
Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Megapolitan
Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Megapolitan
Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Megapolitan
Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Megapolitan
Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Megapolitan
Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Megapolitan
Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Megapolitan
Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu 'Ferguso'!

Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu "Ferguso"!

Megapolitan
Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Megapolitan
Jangan Seolah Lepas Tangan, Direktur STIP dan BPSDM Diminta Ikut Tanggung Jawab atas Tewasnya Putu

Jangan Seolah Lepas Tangan, Direktur STIP dan BPSDM Diminta Ikut Tanggung Jawab atas Tewasnya Putu

Megapolitan
DPRD DKI: Tidak Ada Anggaran untuk Beri Pekerjaan Eks Jukir Liar Minimarket

DPRD DKI: Tidak Ada Anggaran untuk Beri Pekerjaan Eks Jukir Liar Minimarket

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com