Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 28/06/2021, 15:07 WIB
Singgih Wiryono,
Sandro Gatra

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Kepala Seksi Fasilitas Kesehatan Rujukan dan Krisis Kesehatan Dinas Kesehatan DKI Jakarta Sulung Mulia Putra mengatakan, saat ini ada 140 rumah sakit di Jakarta menerima perawatan pasien Covid-19.

Namun, kata Sulung, ratusan rumah sakit tersebut tidak berstatus RS rujukan pasien Covid-19.

"140 RS yang telah merawat pasien Covid-19 di DKI ya, karena belum semua jadi RS rujukan," ucap Sulung melalui pesan singkat, Senin (28/6/2021).

Baca juga: Anies Tegaskan Ketersediaan Oksigen untuk Pasien Covid-19 Cukup

Dari 140 rumah sakit tersebut, disediakan 10.252 tempat tidur isolasi untuk pasien Covid-19 bergejala sedang hingga berat.

Selain tempat tidur isolasi, disediakan juga 1.255 tempat tidur intensive care unit (ICU).

Data terakhir yang diberikan Pemprov DKI Jakarta, Minggu 26 Juni 2021, keterisian tempat tidur isolasi mencapai 92 persen, sedangkan ICU mencapai 87 persen.

Berikut daftar 140 rumah sakit di Jakarta yang merawat pasien Covid-19:

Baca juga: Kompas Gramedia Gelar Vaksinasi untuk 10.000 Awak Media

JAKARTA PUSAT:

1. RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo

2. RS Umum Pertamina Jaya

3. RS Umum Daerah Tarakan

4. RS Umum PAD Gatot Soebroto

5. RS Umum AL Dr Mintoharjo

6. RS Umum dr. Abdul Radjak

7. RS Umum Sint Carolus

8. RS Umum Mitra Kemayoran

9. RS PGI Cikini

10. RS Umum Husada

11. RS Umum Islam Jakarta Cempaka Putih

12. RS Umum Kramat 128

13. RS Umum Hermina Kemayoran

14. RS Umum Bunda Jakarta

15. RS Umum Daerah Tanah Abang

16. RS Umum Daerah Cempaka Putih

17. RS Umum Daerah Sawah Besar

18. RS Umum Yarsi

19. RS Umum Budi Kemuliaan

20. RS Umum Menteng Mitra Afia

21. RS Umum Primaya Evasari Hospital

22. RS Umum Murni Teguh Sudirman Jakarta

23. RS Umum Daerah Kemayoran

24. RS Umum Daerah Johar Baru

JAKARTA UTARA:

25. RS Umum Daerah Koja

26. RS Umum Pelabuhan Tg.Priok

27. RS Umum Mitra Keluarga Kelapa Gading

28. RS Umum Pekerja

29. RS Penyakit Infeksi Prof. Dr. Sulianti Saroso

30. RS Umum Hermina Podomoro

31. RS Umum Islam Jakarta Utara

32. RS Umum Daerah Tugu Koja

33. RS Umum Pluit

34. RS Umum Pantai Indah Kapuk

35. RS Umum Akademik Atma Jaya

36. RS Umum Daerah Pademangan

37. RS Umum Duta Indah

38. RS Umum Firdaus

39. RS Umum Mulyasari

40. RS Umum Gading Pluit

41. RS Umum Satya Negara

42. RS Umum Sukmul Sisma Medika

43. RS Umum Daerah Cilincing

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rumah Mewah di Ciracas Dibobol Maling, Isi Brankas Senilai Rp 150 Juta Raib

Rumah Mewah di Ciracas Dibobol Maling, Isi Brankas Senilai Rp 150 Juta Raib

Megapolitan
Jadwal Mundur, Uji Coba Lima Angkot Listrik di Bogor Dimulai Awal April

Jadwal Mundur, Uji Coba Lima Angkot Listrik di Bogor Dimulai Awal April

Megapolitan
Rumah Kos di Jagakarsa Jadi Tempat Produksi Tembakau Sintetis Selama 3 Bulan

Rumah Kos di Jagakarsa Jadi Tempat Produksi Tembakau Sintetis Selama 3 Bulan

Megapolitan
Meski Jadi Korban Main Hakim Sendiri, Pengemudi Ford Ecosport yang Mabuk Tetap Ditilang

Meski Jadi Korban Main Hakim Sendiri, Pengemudi Ford Ecosport yang Mabuk Tetap Ditilang

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 18 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Tangerang Hari Ini, 18 Maret 2024

Megapolitan
Paling Banyak karena Tak Pakai Sabuk, 14.510 Pengendara Ditilang Selama Operasi Keselamatan Jaya 2024

Paling Banyak karena Tak Pakai Sabuk, 14.510 Pengendara Ditilang Selama Operasi Keselamatan Jaya 2024

Megapolitan
Tarif Tol Jakarta-Pemalang untuk Mudik 2024

Tarif Tol Jakarta-Pemalang untuk Mudik 2024

Megapolitan
Kasus Meterai Palsu Ratusan Juta Rupiah di Bekasi, Bagaimana Cara Membedakan Asli dan Palsu?

Kasus Meterai Palsu Ratusan Juta Rupiah di Bekasi, Bagaimana Cara Membedakan Asli dan Palsu?

Megapolitan
Penggerebekan Tempat Produksi Tembakau Sintetis di Rumah Kos Jagakarsa Berawal dari Pengguna yang Tertangkap

Penggerebekan Tempat Produksi Tembakau Sintetis di Rumah Kos Jagakarsa Berawal dari Pengguna yang Tertangkap

Megapolitan
Gerebek Kos-kosan di Jagakarsa, Polisi Sita 500 Gram Tembakau Sintetis

Gerebek Kos-kosan di Jagakarsa, Polisi Sita 500 Gram Tembakau Sintetis

Megapolitan
Mengenal Sosok Eks Danjen Kopassus Soenarko yang Demo di KPU, Pernah Dituduh Makar pada Masa Pilpres 2019

Mengenal Sosok Eks Danjen Kopassus Soenarko yang Demo di KPU, Pernah Dituduh Makar pada Masa Pilpres 2019

Megapolitan
Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jabodetabek 19 Maret 2024

Jadwal dan Lokasi Samsat Keliling di Jabodetabek 19 Maret 2024

Megapolitan
Polsek Pesanggrahan Gerebek Tempat Produksi Tembakau Sintetis di Sebuah Rumah Kos

Polsek Pesanggrahan Gerebek Tempat Produksi Tembakau Sintetis di Sebuah Rumah Kos

Megapolitan
Tarif Penyeberangan Pelabuhan Merak-Bakauheni 2024

Tarif Penyeberangan Pelabuhan Merak-Bakauheni 2024

Megapolitan
Ingat Kematian, Titik Balik Tamin Menemukan Jalan Kebaikan sampai Jadi Marbut Masjid

Ingat Kematian, Titik Balik Tamin Menemukan Jalan Kebaikan sampai Jadi Marbut Masjid

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com