Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Melaporkan Driver ShopeeFood yang Nakal

Kompas.com - 08/09/2022, 00:15 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Perusahaan layanan pengantaran makanan seperti ShopeeFood memberikan layanan pengaduan bagi pelanggan yang mendapati oknum driver ShopeeFood yang bermasalah.

Adapun pengaduan bisa dilakukan dengan menghubungi call center langsung baik melalui telepon ataupun melalui email. Selain itu, Shopee juga menyediakan formulir pelaporan di situs resminya dan juga melalui aplikasi.

Berikut ini tata cara pelaporan bila menemukan driver ShopeeFood yang nakal.

Pengaduan Melalui Website

  • Buka situs https://help.shopee.co.id/.
  • Klik "formulir pelaporan".
  • Isi keterangan diri seperti penjual atau pembeli, driver ID, kota driver bekerja, alamat email dan juga sampaikan keluhan serta foto atau video bukti jika ada.
  • Nantinya akan ada tindaklanjut dari tim terkait laporan Anda.

Pengaduan Melalui Aplikasi

  • Buka aplikasi ShopeeFood lalu pilih "Riwayat Pesanan".
  • Kemudian pilih pesanan yang drivernya bermasalah.

Screenshoot Cara Melaporkan Driver ShoopeFood 1Tari Screenshoot Cara Melaporkan Driver ShoopeFood 1

  • Di halaman Rincian Pesanan, pilih simbol tanda tanya di pojok atas.

Screenshoot Cara Melaporkan Driver ShoopeFood 2Tari Screenshoot Cara Melaporkan Driver ShoopeFood 2

  • Kemudian akan muncul opsi jenis permasalahan. Jika kurang puas, Anda bisa langsung chat Custumer Service dengan klik "Chat Shopee Sekarang" di bagian bawah. 

Screenshoot Cara Melaporkan Driver ShopeeFood 3Tari Screenshoot Cara Melaporkan Driver ShopeeFood 3

  • Nantinya akan ada tindaklanjut dari tim terkait laporan Anda.

Pengaduan Melalui Call Center

  • Telepon: 1500702
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Jakarta Sabtu dan Besok: Tengah Malam Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Sabtu dan Besok: Tengah Malam Berawan

Megapolitan
Pencuri Motor yang Dihakimi Warga Pasar Minggu Ternyata Residivis, Pernah Dipenjara 3,5 Tahun

Pencuri Motor yang Dihakimi Warga Pasar Minggu Ternyata Residivis, Pernah Dipenjara 3,5 Tahun

Megapolitan
Aksinya Tepergok, Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Warga di Pasar Minggu

Aksinya Tepergok, Pencuri Motor Babak Belur Diamuk Warga di Pasar Minggu

Megapolitan
Polisi Temukan Ganja dalam Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Polisi Temukan Ganja dalam Penangkapan Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez

Megapolitan
Bukan Hanya Epy Kusnandar, Polisi Juga Tangkap Yogi Gamblez Terkait Kasus Narkoba

Bukan Hanya Epy Kusnandar, Polisi Juga Tangkap Yogi Gamblez Terkait Kasus Narkoba

Megapolitan
Diduga Salahgunakan Narkoba, Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Ditangkap di Lokasi yang Sama

Diduga Salahgunakan Narkoba, Epy Kusnandar dan Yogi Gamblez Ditangkap di Lokasi yang Sama

Megapolitan
Anies-Ahok Disebut Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada DKI 2024

Anies-Ahok Disebut Sangat Mungkin Berpasangan di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Pria yang Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Cengkareng Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Disuruh Beli Rokok tapi Tidak Pulang-pulang, Ternyata AF Diamuk Warga

Megapolitan
Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Korban Pelecehan Payudara di Jaksel Trauma, Takut Saat Orang Asing Mendekat

Megapolitan
Dilecehkan Pria di Jakbar, 5 Bocah Laki-laki Tak Berani Lapor Orangtua

Dilecehkan Pria di Jakbar, 5 Bocah Laki-laki Tak Berani Lapor Orangtua

Megapolitan
Rute Transjakarta 12C Waduk Pluit-Penjaringan

Rute Transjakarta 12C Waduk Pluit-Penjaringan

Megapolitan
Rute KA Gumarang, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Gumarang, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Kronologi Perempuan di Jaksel Jadi Korban Pelecehan Payudara, Pelaku Diduga Pelajar

Kronologi Perempuan di Jaksel Jadi Korban Pelecehan Payudara, Pelaku Diduga Pelajar

Megapolitan
Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Masuk Rumah Korban, Pria yang Diduga Lecehkan 5 Bocah Laki-laki di Jakbar Ngaku Salah Rumah

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com