Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satu Begal di Bekasi Ditangkap, Tiga Lainnya Masih Buron

Kompas.com - 17/11/2023, 15:35 WIB
Firda Janati,
Akhdi Martin Pratama

Tim Redaksi

BEKASI, KOMPAS.com - Polsek Bantar Gebang menangkap satu dari empat begal yang beraksi di Jalan WR Supratman, Mustikajaya, Bekasi.

Kapolsek Bantar Gebang AKP Ririn Dwi Damayanti mengatakan, pelaku yang ditangkap berinisial APS.

"APS berhasil ditangkap. HP dan dua pelaku lain masih dalam pengejaran. APS sudah dibawa ke Mapolsek Bantar Gebang," ujar Ririn di Mapolsek Bantar Gebang, Kamis, (16/11/2023).

Ririn menambahkan, saat ini penyidik masih mendalami keterangan dari APS untuk meringkus tiga pelaku lainnya.

Baca juga: Ketika Mahasiswa Duel dengan 5 Begal Bercelurit demi Pertahankan Motor Paman

"Pelaku terancam Pasal 385 KUHP dengan ancaman pidana 9 tahun penjara," kata Ririn.

Ririn menjelaskan, APS dan tiga rekannya membegal korbannya pada 6 Oktober 2023 sekitar pukul 03.00 WIB.

"Awalnya kami dapat laporan dari korban perihal hilangnya sepeda motor yang hilang dengan cara diambil paksa oleh empat orang pelaku," ucap dia.

Komplotan begal itu membawa senjata tajam. Mereka mengancam korban agar memberikan motornya.

Baca juga: Duel dengan Begal, Mahasiswa di Bekasi Dapat Penghargaan dari Polisi

"Pelaku juga mengancam korban dengan senjata tajam jenis celurit," tutur dia.

Setelah mendapat laporan tersebut, tim buser Polsek Bantar Gebang melakukan penyelidikan di sekitar lokasi kejadian.

Setelah diselidiki, polisi mengetahui identitas dua dari empat pelaku.

"Pelakunya bernama APS dan HP. Tapi dua orang temannya yang tidak dikenal," ujarnya.

Baca juga: Lagi Beli Ketoprak, Wanita Jadi Korban Begal Motor di Bekasi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dituduh Sering Tebar Ranjau, Tukang Tambal Ban di MT Haryono Diusir Warga

Dituduh Sering Tebar Ranjau, Tukang Tambal Ban di MT Haryono Diusir Warga

Megapolitan
Lalu Lintas di Buncit Sempat Macet Imbas Mobil Tabrak Separator 'Busway'

Lalu Lintas di Buncit Sempat Macet Imbas Mobil Tabrak Separator "Busway"

Megapolitan
Polisi Tangkap Anggota Gangster yang Bacok Mahasiswa di Bogor

Polisi Tangkap Anggota Gangster yang Bacok Mahasiswa di Bogor

Megapolitan
Oknum Jukir Liar Getok Harga Rp 150.000 di Masjid Istiqlal, Kadishub: Sudah Ditindak Polisi

Oknum Jukir Liar Getok Harga Rp 150.000 di Masjid Istiqlal, Kadishub: Sudah Ditindak Polisi

Megapolitan
Pembunuh Pria Dalam Sarung di Pamulang Buang Jasad Korban Pakai Motor

Pembunuh Pria Dalam Sarung di Pamulang Buang Jasad Korban Pakai Motor

Megapolitan
Dari Lima Orang, Hanya Dharma Pongrekun yang Serahkan Bukti Dukungan Cagub Independen

Dari Lima Orang, Hanya Dharma Pongrekun yang Serahkan Bukti Dukungan Cagub Independen

Megapolitan
Pria Dalam Sarung di Pamulang Dibunuh Pakai Golok di Warungnya

Pria Dalam Sarung di Pamulang Dibunuh Pakai Golok di Warungnya

Megapolitan
KPU DKI: Poempida Hidayatullah Sempat Minta Akses Silon Cagub Independen

KPU DKI: Poempida Hidayatullah Sempat Minta Akses Silon Cagub Independen

Megapolitan
Pembunuh Pria Dalam Sarung di Pamulang Ternyata Keponakan Sendiri, Baru Dipekerjakan Buat Jaga Warung

Pembunuh Pria Dalam Sarung di Pamulang Ternyata Keponakan Sendiri, Baru Dipekerjakan Buat Jaga Warung

Megapolitan
Pengoplos Elpiji 3 Kg di Bogor Raup Untung hingga Rp 5 Juta Per Hari

Pengoplos Elpiji 3 Kg di Bogor Raup Untung hingga Rp 5 Juta Per Hari

Megapolitan
Ada Plang 'Parkir Gratis', Jukir Liar Masih Beroperasi di Minimarket Palmerah

Ada Plang "Parkir Gratis", Jukir Liar Masih Beroperasi di Minimarket Palmerah

Megapolitan
Pria Dalam Sarung di Pamulang Dibunuh di Warung Kelontong Miliknya

Pria Dalam Sarung di Pamulang Dibunuh di Warung Kelontong Miliknya

Megapolitan
Polisi: Kantung Parkir di Masjid Istiqlal Tak Seimbang dengan Jumlah Pengunjung

Polisi: Kantung Parkir di Masjid Istiqlal Tak Seimbang dengan Jumlah Pengunjung

Megapolitan
Masyarakat Diminta Tak Tergoda Tawaran Sewa Bus Murah yang Tak Menjamin Keselamatan

Masyarakat Diminta Tak Tergoda Tawaran Sewa Bus Murah yang Tak Menjamin Keselamatan

Megapolitan
SMK Lingga Kencana Depok Berencana Beri Santunan ke Keluarga Siswa Korban Kecelakaan

SMK Lingga Kencana Depok Berencana Beri Santunan ke Keluarga Siswa Korban Kecelakaan

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com