Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tamu Perempuan Dominasi Acara Deklarasi Airin-Benyamin di Tangsel

Kompas.com - 27/07/2015, 10:35 WIB
Andri Donnal Putera

Penulis


TANGERANG, KOMPAS.com - Tempat deklarasi calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany dan Benyamin Davnie didominasi oleh tamu undangan perempuan.

Acara yang diselenggarakan di Universitas Terbuka Convention Centre, Pondok Cabe, Tangerang Selatan, ini sudah dipenuhi oleh tamu undangan sejak pukul 08.00 WIB. Acara itu dijadwalkan mulai pukul 09.00 WIB.

Pantauan Kompas.com, ada sekelompok ibu-ibu berpakaian seragam yang memenuhi hampir dua per tiga kursi dari semua tempat duduk yang tersedia. Pakaian mereka berwarna kuning dengan motif bunga berwarna putih serta hijab warna hijau muda.

Sejumlah perwakilan partai yang mengusung Airin dan Benyamin juga kebanyakan perempuan, mulai dari Golkar, PKS, PKB, Nasdem, PAN, dan PPP.

Tamu laki-laki hanya terlihat beberapa dan lebih banyak duduk di barisan sebelah kanan dari pintu masuk dan barisan belakang. Sebelum acara dimulai, ibu-ibu yang berpakaian seragam juga diajari yel-yel untuk memeriahkan pidato Airin dan Benyamin.

"Kalau ibu (Airin) bilang Tangsel, dijawab rumah dan kota kita," kata pembawa acara kepada para ibu-ibu yang sudah hadir.

Ibu-ibu tersebut spontan langsung menjawab sambil setengah berteriak. Tidak lama setelah ibu-ibu belajar yel-yel, Airin tiba di tempat.

Kehadiran Airin tidak disertai oleh Benyamin. Selain pasangan Airin dan Benyamin, pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tangerang Selatan lainnya, Ikhsan Mojo dan Li Claudia Chandra, juga akan mendeklarasikan diri mereka hari ini. Sedangkan pasangan lainnya, Arsid dan Intan Nurul Hikmah akan mendeklarasikan diri besok.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Jumat 3 Mei 2024, dan Besok: Tengah Malam Ini Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Jumat 3 Mei 2024, dan Besok: Tengah Malam Ini Berawan

Megapolitan
Saat Satpam Gereja di Pondok Aren Digigit Jarinya hingga Putus oleh Juru Parkir Liar…

Saat Satpam Gereja di Pondok Aren Digigit Jarinya hingga Putus oleh Juru Parkir Liar…

Megapolitan
Teka-teki yang Belum Terungkap dari Pembunuhan Wanita Dalam Koper di Cikarang

Teka-teki yang Belum Terungkap dari Pembunuhan Wanita Dalam Koper di Cikarang

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] RM Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper | Brigadir RAT Bunuh Diri Saat Jadi Pengawal Bos Tambang, tapi Atasannya Tak Tahu

[POPULER JABODETABEK] RM Dibunuh, Mayatnya Dimasukkan ke Koper | Brigadir RAT Bunuh Diri Saat Jadi Pengawal Bos Tambang, tapi Atasannya Tak Tahu

Megapolitan
Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Rute KA Argo Cheribon, Tarif dan Jadwalnya 2024

Megapolitan
Polisi Gerebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Wilayah Sentul Bogor

Polisi Gerebek Laboratorium Narkoba di Perumahan Elite Wilayah Sentul Bogor

Megapolitan
Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Bau Sampah Terasa Menyengat di Lokbin Pasar Minggu

Megapolitan
Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Ini Tujuan Benyamin Ikut Penjaringan Bakal Cawalkot Tangsel di Tiga Partai Rival

Megapolitan
Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Usaha Dinsos Bogor Akhiri Perjalanan Mengemis Rosmini dengan Telusuri Keberadaan Keluarga

Megapolitan
Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Pembunuh Perempuan Dalam Koper Sempat Tinggalkan Jasad Korban di Hotel

Megapolitan
Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Dipecat karena Dituduh Gelapkan Uang, Ketua RW di Kalideres: Buat Apa Saya Korupsi Kalau Datanya Lengkap

Megapolitan
Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Sudah Sepi Pembeli, Uang Retribusi di Lokbin Pasar Minggu Naik 2 Kali Lipat

Megapolitan
Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Benyamin-Pilar Kembalikan Berkas Penjaringan Pilkada Tangsel, Demokrat Sambut dengan Nasi Kebuli

Megapolitan
Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Sehari Berlalu, Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Belum Ditemukan

Megapolitan
Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Polisi Masih Observasi Kondisi Kejiwaan Anak yang Bacok Ibu di Cengkareng

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com