Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rumah Kos Alfi Jadi "Image" Kos Esek-esek

Kompas.com - 06/05/2015, 14:45 WIB
Kahfi Dirga Cahya

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Saat rekonstruksi pembunuhan Deudeuh Alfi Syahrin (26), di rumah kos yang terletak di Jalan Tebet Utara 1 No 15 C, Jakarta Selatan, penjaga rumah kos sempat curhat mengenai kondisi rumah kos tersebut. Kini, kata dia, rumah kos yang dijaganya mendapat image buruk.

Nunung, si penjaga rumah kos tersebut, menceritakan bahwa foto rumah yang dijaganya sudah tersebar di media. Bahkan, kerap kali dijadikan foto berita mengenai penggerebekan rumah kos esek-esek.

"Jadi banyak dipakai gambar rumah kos ini. Namanya juga selalu dikaitin sama kos esek-esek," kata Nunung kepada wartawan di rumah kos tersebut, Selasa (6/5/2015).

Papan rumah kos tersebut yang berada di tembok depan antara rumah nomor 15-C dan 16-C itu pun dicopot. Sampai-sampai, pihak kepolisian pun kebingungan mencari papan nama tersebut saat akan melakukan rekonstruksi pembunuhan Alfi.

"Mana ini papan namanya? Panggil penjaganya," kata salah satu polisi.

Nunung pun memberitahu bahwa papan tersebut berada di belakang timbunan pot tanaman. Polisi lalu mengambil dan memasang kembali papan tersebut. Saat rekonstruksi selesai, papan nama tersebut kembali dicopot. Papan nama rumah kos itu diletakkan kembali di belakang pot tanaman.

Saat ditanya mengenai siapa yang mencopot pertama kali papan rumah kos, Nunung mengaku tidak tahu. "Mungkin suami saya kali ya," kata Nunung.

Semenjak terungkapnya pembunuhan Alfi, rumah kos di Jalan Tebet Utara 1 ini memang menjadi sorotan. Sejak saat itu pula, Pemprov DKI Jakarta gencar melakukan razia di rumah kos agar tidak terjadi penyalahgunaan rumah kos menjadi tempat prostitusi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Megapolitan
Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Megapolitan
Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Megapolitan
Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Megapolitan
Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Megapolitan
Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Megapolitan
Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Megapolitan
Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Megapolitan
Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu 'Ferguso'!

Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu "Ferguso"!

Megapolitan
Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Megapolitan
Jangan Seolah Lepas Tangan, Direktur STIP dan BPSDM Diminta Ikut Tanggung Jawab atas Tewasnya Putu

Jangan Seolah Lepas Tangan, Direktur STIP dan BPSDM Diminta Ikut Tanggung Jawab atas Tewasnya Putu

Megapolitan
DPRD DKI: Tidak Ada Anggaran untuk Beri Pekerjaan Eks Jukir Liar Minimarket

DPRD DKI: Tidak Ada Anggaran untuk Beri Pekerjaan Eks Jukir Liar Minimarket

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com