Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tempat Ice Skating di Jabodetabek

Kompas.com - 18/03/2022, 01:15 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bermain seluncuran es dengan sepatu roda atau ice skating bisa menjadi rekomendasi liburan untuk keluarga. Di area Jabodetabek sendiri terdapat beberapa wahana ice skating yang tersedia. 

Kini tempat-tempat ice skating pun mudah dijangkau lantaran letaknya yang strategis. Meski belum mahir pun tidak menjadi soal.

Sebab semua pengunjung termasuk yang belum mahir bermain ice skating pun bisa masuk ke wahana.

Berikut ini merupakan beberapa tempat ice skating yang ada di Jabodetabek:

Sky Rink

Sky Rink terdapat di dalam Mall Taman Anggrek. Tepatnya di Tanjung Duren Selatan, Grogol Petamburan, Jakarta Barat.

Untuk menuju Sky Rink maka Anda perlu ke lantai 3. Tidak jauh dari tangga jalan akan terlihat wahana ini.

Arena ice skating di taman Anggrek ini termasuk salah satu arena ice skating terluas di Asia Tenggara. Luasnya mencapai 1.248 m².

Untuk bermain ice skating di sini, Anda perlu merogoh kocek sebesar Rp 85.000 untuk Senin sampai Jumat) dan Rp 110.000 untuk Satu dan Minggu atau hari libur nasional. 

Jam operasional yakni pukul 11.30 hingga 21.00 WIB. Tersedia 4 sesi yaitu pukul 11.30-13.30 WIB, 14.00-16.00 WIB, 16.30-18.30 WIB dan 19.00-21.00 WIB.

Baca juga: Ratusan Atlet Muda Unjuk Gigi di Indonesia Ice Skating Open 2022

Oasis Centre Arena

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by OASIS CENTRE ARENA ? (@oasiscentrearena)

Oasis Centre Arena terletak di dalam AEON Mall Jakarta Garden City. Tepatnya di Jalan Jakarta Garden City Boulevard nomor 1, Cakung, Jakarta Timur.

Tempat ice skating ini memiliki luas 1.800 m². Oleh karenanya dijuluki tempat ice skating terluas di Indonesia.

Fasilitasnya pun oke karena telah memiliki standar internasional. Di dalamnya tersedia ruang ganti, loker, tempat penyewaan perlengkapan ice skating hingga kafe.

Di sini juga dibuka kelas untuk yang ingin belajar ice skating. Harganya mulai Rp 140.000 per sesinya. Nantinya akan ada pelatih yang membantu Anda sampai bisa.

Jika tidak mau menyewa pelatih, Anda juga bisa menyewa peralatan bantu skating aid yang bernama Gerald dan Ramon. Keduanya merupakan boneka yang bisa menjadi tempat berpegangan.

Untuk masuk ke sini dikenakan tarif Rp 121.000 untuk Senin—Jumat dan Rp 148 ribu untuk  Sabtu, Minggu dan Rp 165.000 untuk hari libur nasional. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rayakan 'May Day', Puluhan Ribu Buruh Bakal Aksi di Patung Kuda lalu ke Senayan

Rayakan "May Day", Puluhan Ribu Buruh Bakal Aksi di Patung Kuda lalu ke Senayan

Megapolitan
Pakar Ungkap 'Suicide Rate' Anggota Polri Lebih Tinggi dari Warga Sipil

Pakar Ungkap "Suicide Rate" Anggota Polri Lebih Tinggi dari Warga Sipil

Megapolitan
Kapolda Metro Larang Anggotanya Bawa Senjata Api Saat Amankan Aksi 'May Day'

Kapolda Metro Larang Anggotanya Bawa Senjata Api Saat Amankan Aksi "May Day"

Megapolitan
3.454 Personel Gabungan Amankan Aksi “May Day” di Jakarta Hari Ini

3.454 Personel Gabungan Amankan Aksi “May Day” di Jakarta Hari Ini

Megapolitan
Ada Aksi “May Day”, Polisi Imbau Masyarakat Hindari Sekitar GBK dan Patung Kuda

Ada Aksi “May Day”, Polisi Imbau Masyarakat Hindari Sekitar GBK dan Patung Kuda

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 1 Mei 2024 dan Besok: Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Rabu 1 Mei 2024 dan Besok: Tengah Malam ini Berawan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Spanduk Protes “Jalan Ini Sudah Mati” di Cipayung Depok | Polisi Temukan Tisu “Magic” di Tas Hitam Diduga Milik Brigadir RAT

[POPULER JABODETABEK] Spanduk Protes “Jalan Ini Sudah Mati” di Cipayung Depok | Polisi Temukan Tisu “Magic” di Tas Hitam Diduga Milik Brigadir RAT

Megapolitan
Polda Metro Jaya Kerahkan 3.454 Personel Amankan Hari Buruh di Jakarta

Polda Metro Jaya Kerahkan 3.454 Personel Amankan Hari Buruh di Jakarta

Megapolitan
Terima Mandat Partai Golkar, Benyamin-Pilar Saga Tetap Ikut Bursa Cawalkot Tangsel dari PDIP

Terima Mandat Partai Golkar, Benyamin-Pilar Saga Tetap Ikut Bursa Cawalkot Tangsel dari PDIP

Megapolitan
Brigadir RAT Bunuh Diri dengan Pistol, Psikolog: Perlu Dicek Riwayat Kesehatan Jiwanya

Brigadir RAT Bunuh Diri dengan Pistol, Psikolog: Perlu Dicek Riwayat Kesehatan Jiwanya

Megapolitan
'Mayday', 15.000 Orang Buruh dari Bekasi Bakal Unjuk Rasa ke Istana Negara dan MK

"Mayday", 15.000 Orang Buruh dari Bekasi Bakal Unjuk Rasa ke Istana Negara dan MK

Megapolitan
Maju Pilkada 2024, 2 Kader PDI-P yang Pernah Jadi Walkot Bekasi Juga Daftar Lewat PKB

Maju Pilkada 2024, 2 Kader PDI-P yang Pernah Jadi Walkot Bekasi Juga Daftar Lewat PKB

Megapolitan
3 Juta KTP Warga DKI Bakal Diganti Jadi DKJ pada Tahun Ini, Dukcapil: Masih Menunggu UU DKJ Diterapkan

3 Juta KTP Warga DKI Bakal Diganti Jadi DKJ pada Tahun Ini, Dukcapil: Masih Menunggu UU DKJ Diterapkan

Megapolitan
Saat Tekanan Batin Berujung pada Kecemasan yang Dapat Membuat Anggota Polisi Bunuh Diri

Saat Tekanan Batin Berujung pada Kecemasan yang Dapat Membuat Anggota Polisi Bunuh Diri

Megapolitan
PMI Jakbar Ajak Masyarakat Jadi Donor Darah di Hari Buruh

PMI Jakbar Ajak Masyarakat Jadi Donor Darah di Hari Buruh

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com