Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Vaksin Booster di Bekasi April 2022

Kompas.com - 05/04/2022, 01:15 WIB
Tari Oktaviani,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pemerintah Kota Bekasi masih gencar melaksanakan vaksinasi massal Covid-19. Terlebih pasca dosis booster menjadi syarat mudik saat lebaran, banyak sentra vaksinasi yang digelar di beberapa wilayah di Bekasi.

Vaksinasi massal diadakan di beberapa lokasi mulai dari vaksin dosis pertama, kedua, ketiga atau booster dan vaksin anak. Vaksin yang digunakan di setiap lokasi berbeda-beda tergantung persediaan. Ada Sinovac, AstraZeneca, Pfizer, dan Moderna.

Persyaratan calon penerima vaksin bisa menggunakan Kartu Tanda Penduduk (KTP) mana saja. Bagi anak-anak diminta membawa Kartu Keluarga (KK) sebagai pengganti KTP.

Selain itu khusus untuk calon penerima vaksin booster harus memenuhi syarat sudah divaksin lengkap, dengan jarak pemberian dosis kedua minimal 6 bulan. Setiap vaksinasi tersedia di beberapa puskesmas, namun untuk jadwal pasti bisa mengeceknya di aplikasi JAKI atau PeduliLindungi.

Adapun berikut ini beberapa lokasi vaksin yang bisa dikunjungi pada bulan April 2022.

Sentra Vaksinasi Stadion Patriot Chandrabaga

  • Alamat: Gate 09, Jalan Jendral Ahmad Yani Nomor 2 Marga Jaya, Bekasi
  • Jadwal: Senin-Jumat pukul 08.00-14.00
  • Pendaftaran: On The Spot

Puskesmas Pondok Gede

  • Alamat: Jalan Raya Jati Waringin, Jati Waringin, Pondok Gede
  • Jadwal: Tanggal 5-9 April 2022 pukul 08.30-11.00 WIB
  • Pendaftaran: On The Spot

Baca juga: 2.200 Dosis Vaksin di Buleleng Kedaluwarsa, Ini Penjelasan Dinkes

Kelurahan Jaticempaka

  • Alamat: Jaticempaka, Pondok Gede
  • Jadwal: 7 April pukul 08.30-11.00 WIB
  • Pendaftaran: On The Spot

Gerai Vaksinasi Polsek Pondok Gede

  • Alamat: 9 titik RT/RW/Kelurahan Pondok Gede
  • Narahubung: Wilayah Jatiwaringin (082219871965), Jatimakmur (081284629810), Jaticempaka (08176581551), Jatibening (08121283369, Jatirahayu (081310878436), Jatiwarna (085894628907), Jatimelati (08129807393), Jatimurni (087881191391)
  • Jadwal: 08.00-selesai
  • Pendaftaran: On The Spot

Puskesmas Margamulya

  • Alamat: Jalan Perjuangan Nomor 1, Margamulya
  • Jadwal: Senin-Sabtu pukul 08.00-12.00 WIB
  • Pendaftaran: On The Spot

Puskesmas Harapan Baru

  • Alamat: Jalan Duta Boulevard Barat, Bekasi
  • Jadwal: Pukul 08.00-11.00 WIB (Cek berkala di @puskesmasharapanbaru)
  • Pendaftaran: on the spot

Puskesmas Jati Warna

  • Alamat: Jalan Pelita Utama Nomor 1
  • Jadwal: Pukul 08.00-11.00 WIB (cek berkala di @puskesmasjatiwarna)
  • Pendaftaran: on the spot

Baca juga: Masih Pandemi Covid-19, MUI Terbitkan Panduan Vaksin dan Ibadah Ramadhan

Puskesmas Mustikasari

  • Alamat: Jalan Mandor Demong Nomor 59
  • Jadwal: Senin-Sabtu pukul 08.00-11.00 WIB
  • Pendaftaran: On The Spot

Alun Alun Kota Bekasi

  • Alamat: Jalan Pramuka, Bekasi Selatan
  • Jadwal: Setiap Hari Pukul 08.00-11.00 WIB (selama persediaan masih ada)
  • Pendaftaran: On The Spot

Puskesmas Jatiranggon

  • Alamat: Jalan Rumakso Nomor 59
  • Jadwal: Senin-Jumat pukul 08.00-12.00 WIB
  • Pendaftaran: On The Spot
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bayang-bayang Kriminalitas di Balik Upaya Pemprov DKI atasi Jukir Minimarket

Bayang-bayang Kriminalitas di Balik Upaya Pemprov DKI atasi Jukir Minimarket

Megapolitan
Kala Wacana Heru Budi Beri Pekerjaan Eks Jukir Minimarket Terbentur Anggaran yang Tak Dimiliki DPRD...

Kala Wacana Heru Budi Beri Pekerjaan Eks Jukir Minimarket Terbentur Anggaran yang Tak Dimiliki DPRD...

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta 10 Mei 2024 dan Besok: Siang Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta 10 Mei 2024 dan Besok: Siang Cerah Berawan

Megapolitan
Sudah Ada 4 Tersangka, Proses Penyidikan Kasus Tewasnya Taruna STIP Belum Final

Sudah Ada 4 Tersangka, Proses Penyidikan Kasus Tewasnya Taruna STIP Belum Final

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Peran 3 Tersangka Baru Kasus Tewasnya Taruna STIP | 4 Tersangka Kasus Tewasnya Taruna STIP Terancam 15 Tahun Penjara

[POPULER JABODETABEK] Peran 3 Tersangka Baru Kasus Tewasnya Taruna STIP | 4 Tersangka Kasus Tewasnya Taruna STIP Terancam 15 Tahun Penjara

Megapolitan
Polisi Periksa 43 Saksi Kasus Tewasnya Taruna STIP di Tangan Senior

Polisi Periksa 43 Saksi Kasus Tewasnya Taruna STIP di Tangan Senior

Megapolitan
Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Megapolitan
Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Megapolitan
Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Megapolitan
Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Megapolitan
Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Megapolitan
Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com