Salin Artikel

Antisipasi Lonjakan Kasus saat New Normal di Bekasi, Pemkot Tetap Gelar Rapid Test

Selama pelaksanaan new normal berlangsung, Pemkot juga masih akan menggelar rapid test di berbagai titik.

“Sejak awal, sejak Pak Presiden datang simulasi ke sini, enggak apa-apa kasus baru orang interaksinya masih ke mana-mana kok. Saya punya swab, saya punya rapid, saya punya rumah sakit, ya kita rawat,” ucap Rahmat di Bekasi, Kamis (5/6/2020).

Ia mengatakan, pada masa new normal, Pemkot akan tetap memeriksa warganya secara rutin untuk antisipasi persebaran Covid-19.

Di sisi lain, pada masa new normal, sejumlah aktivitas bisnis akan kembali dibuka. Hal ini dilakukan untuk menggenjot kembali roda perekonomian di Bekasi yang merosot selama pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB).

“Kalau kami urusin ini saja (Covid-19), ekonominya enggak dibangun, harus ada keberanian. Makanya kami bangun ekonominya, Pak Presiden bilang katanya harus berdampingan, ya kita berdampingan. Virus oke ditangani, ekonomi ditangani,” kata dia.

Ia mengatakan, akan evaluasi rutin perkembangan kasus Covid-19 dan ekonomi pada masa adaptasi new normal ini.

Rahmat berharapperlahan kegiatan ekonomi di Kota Bekasi kembali bangkit dan mengurangi jumlah pekerja yang terkena pemutusan hubungan kerja (PHK).

“Ini sudah mulai (adaptasi new normal), artinya sedikit banyak bulan depan saya udah bisa lihat perkembangan ekonomi, pertama jangan sampai orang sudah dirumahkan di-PHK, terus orang yang sudah PHK nambah. Karena saya juga butuh pajak daerah,” tutur dia.

Sebagai informasi PSBB Kota Bekasi diperpanjang hingga Kamis (2/6/2020). Saat ini Kota Bekasi berstatus PSBB adaptasi new normal.

Sebanyak 321 pasien positif Covid-19 hingga Jumat (5/62020) ini di Kota Bekasi.

Berdasarkan website resmi corona.bekasikota.go.id ada 263 pasien yang sembuh dari Covid-19.

Lalu, ada 25 pasien positif Covid-19 yang masih dirawat. Kemudian, ada 33 pasien positif Covid-19 yang meninggal dunia.

https://megapolitan.kompas.com/read/2020/06/05/15374461/antisipasi-lonjakan-kasus-saat-new-normal-di-bekasi-pemkot-tetap-gelar

Terkini Lainnya

Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Siswa STIP Dianiaya Senior di Sekolah, Diduga Sudah Tewas Saat Dibawa ke Klinik

Megapolitan
Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Terdapat Luka Lebam di Sekitar Ulu Hati Mahasiswa STIP yang Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Dokter Belum Visum Jenazah Mahasiswa STIP yang Tewas akibat Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Polisi Pastikan RTH Tubagus Angke Sudah Bersih dari Prostitusi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Mahasiswa STIP Tewas Diduga akibat Dianiaya Senior

Megapolitan
Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Berbeda Nasib dengan Chandrika Chika, Rio Reifan Tak Akan Dapat Rehabilitasi Narkoba

Megapolitan
Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Lansia Korban Hipnotis di Bogor, Emas 1,5 Gram dan Uang Tunai Jutaan Rupiah Raib

Megapolitan
Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Polisi Sebut Keributan Suporter di Stasiun Manggarai Libatkan Jakmania dan Viking

Megapolitan
Aditya Tak Tahu Koper yang Dibawa Kakaknya Berisi Mayat RM

Aditya Tak Tahu Koper yang Dibawa Kakaknya Berisi Mayat RM

Megapolitan
Kadishub DKI Jakarta Tegaskan Parkir di Minimarket Gratis

Kadishub DKI Jakarta Tegaskan Parkir di Minimarket Gratis

Megapolitan
Koper Pertama Kekecilan, Ahmad Beli Lagi yang Besar untuk Masukkan Jenazah RM

Koper Pertama Kekecilan, Ahmad Beli Lagi yang Besar untuk Masukkan Jenazah RM

Megapolitan
Polisi Masih Buru Pemasok Narkoba ke Rio Reifan

Polisi Masih Buru Pemasok Narkoba ke Rio Reifan

Megapolitan
Dishub DKI Jakarta Janji Tindak Juru Parkir Liar di Minimarket

Dishub DKI Jakarta Janji Tindak Juru Parkir Liar di Minimarket

Megapolitan
Kasus Pembunuhan Wanita Dalam Koper, Korban Diduga Tak Tahu Pelaku Memiliki Istri

Kasus Pembunuhan Wanita Dalam Koper, Korban Diduga Tak Tahu Pelaku Memiliki Istri

Megapolitan
Tangkap Aktor Rio Reifan, Polisi Sita 1,17 Gram Sabu dan 12 Butir Psikotropika

Tangkap Aktor Rio Reifan, Polisi Sita 1,17 Gram Sabu dan 12 Butir Psikotropika

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke