Salin Artikel

Kawasan Makam Khusus Jenazah Pasien Covid-19 di TPU Jombang Longsor Imbas Hujan Deras

Kondisi tersebut disebabkan oleh hujan deras yang mengguyur wilayah Tangerang Selatan.

Kepala TPU Jombang Tabroni menjelaskan, titik longsor tersebut berada di lahan kosong area makam khusus jenazah pasien Covid-19 yang bersebelahan dengan aliran Sungai Cisadane.

"Iya ada yang longsor, di lahan kosong, bukan pas di makamnya. Jaraknya lumayan jauh, beberapa meter dari makam," ujar Tabroni saat dihubungi, Jumat (26/2/2021).

Menurut Tabroni, tanah di area pemakaman tersebut mulai retak dan longsor sejak Sabtu pekan lalu.

Saat itu, hujan deras tengah mengguyur wilayah Tangerang Selatan dan menyebabkan banjir di sejumlah lokasi.

"Dari Sabtu mulai retak, longsor. Kan curah hujannya tinggi, terus air masuk. Lokasinya kan memang di pinggir dia, dekat sungai," ungkapnya.

Saat ini, kata Tabroni, pemerintah kota sudah mulai memasang cerucuk atau pondasi penahan tanah dari bambu agar longsor tidak meluas.

Ke depannya, area yang longsor tersebut akan tetap dikosongkan, tidak akan digunakan sebagai lokasi pemakaman jenazah pasien Covid-19.

"Ke depannya akan tetap dikosongkan saja. Karena di pinggir aliran, khawatir longsor," pungkasnya.

https://megapolitan.kompas.com/read/2021/02/26/19253171/kawasan-makam-khusus-jenazah-pasien-covid-19-di-tpu-jombang-longsor-imbas

Terkini Lainnya

Pembunuh Wanita Dalam Koper Transfer Uang Hasil Curian ke Ibunya Sebesar Rp 7 Juta

Pembunuh Wanita Dalam Koper Transfer Uang Hasil Curian ke Ibunya Sebesar Rp 7 Juta

Megapolitan
Pemulung Meninggal di Dalam Gubuk, Saksi: Sudah Tidak Merespons Saat Ditawari Kopi

Pemulung Meninggal di Dalam Gubuk, Saksi: Sudah Tidak Merespons Saat Ditawari Kopi

Megapolitan
Pemulung yang Tewas di Gubuk Lenteng Agung Menderita Penyakit Gatal Menahun

Pemulung yang Tewas di Gubuk Lenteng Agung Menderita Penyakit Gatal Menahun

Megapolitan
Polisi Ungkap Percakapan soal Hubungan Terlarang Pelaku dan Perempuan Dalam Koper Sebelum Pembunuhan

Polisi Ungkap Percakapan soal Hubungan Terlarang Pelaku dan Perempuan Dalam Koper Sebelum Pembunuhan

Megapolitan
Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Kembali ke Kantor Usai Buang Jasad Korban

Pembunuh Wanita Dalam Koper Sempat Kembali ke Kantor Usai Buang Jasad Korban

Megapolitan
Pemkot Depok Akan Bebaskan Lahan Terdampak Banjir di Cipayung

Pemkot Depok Akan Bebaskan Lahan Terdampak Banjir di Cipayung

Megapolitan
Polisi Buru Maling Kotak Amal Mushala Al-Hidayah di Sunter Jakarta Utara

Polisi Buru Maling Kotak Amal Mushala Al-Hidayah di Sunter Jakarta Utara

Megapolitan
Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Ditemukan Meninggal Dunia

Remaja yang Tenggelam di Kali Ciliwung Ditemukan Meninggal Dunia

Megapolitan
Polisi Selidiki Pelaku Tawuran yang Diduga Bawa Senjata Api di Kampung Bahari

Polisi Selidiki Pelaku Tawuran yang Diduga Bawa Senjata Api di Kampung Bahari

Megapolitan
'Update' Kasus DBD di Tamansari, 60 Persen Korbannya Anak Usia SD hingga SMP

"Update" Kasus DBD di Tamansari, 60 Persen Korbannya Anak Usia SD hingga SMP

Megapolitan
Bunuh dan Buang Mayat Dalam Koper, Ahmad Arif Tersinggung Ucapan Korban yang Minta Dinikahi

Bunuh dan Buang Mayat Dalam Koper, Ahmad Arif Tersinggung Ucapan Korban yang Minta Dinikahi

Megapolitan
Pria yang Meninggal di Gubuk Wilayah Lenteng Agung adalah Pemulung

Pria yang Meninggal di Gubuk Wilayah Lenteng Agung adalah Pemulung

Megapolitan
Mayat Pria Ditemukan di Gubuk Wilayah Lenteng Agung, Diduga Meninggal karena Sakit

Mayat Pria Ditemukan di Gubuk Wilayah Lenteng Agung, Diduga Meninggal karena Sakit

Megapolitan
Tawuran Warga Pecah di Kampung Bahari, Polisi Periksa Penggunaan Pistol dan Sajam

Tawuran Warga Pecah di Kampung Bahari, Polisi Periksa Penggunaan Pistol dan Sajam

Megapolitan
Solusi Heru Budi Hilangkan Prostitusi di RTH Tubagus Angke: Bikin 'Jogging Track'

Solusi Heru Budi Hilangkan Prostitusi di RTH Tubagus Angke: Bikin "Jogging Track"

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke