Salin Artikel

Pengguna Narkoba Kawinkan Ganja dari Indonesia dengan Tanaman Impor, Hasilnya Dikonsumsi Sendiri

Dalam konferensi pers, Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Pusat Kompol Rango Siregar meminta AG melakukan simulasi budi daya kawin silang ganja tersebut.

"Di sini kami akan membuat suatu simulasi terkait dengan penanaman biji ataupun budi daya ganja yang dilakukan oleh tersangka AG di kediamannya," kata Rango dalam konferensi pers di Mapolres Metro Jakarta Pusat, Jumat (10/2/2023).

Saat AG melakukan simulasi, seorang wartawan bertanya apakah AG selama ini mengedarkan ganja hasil budi daya tersebut.

Rango kemudian meneruskan pertanyaan wartawan kepada AG. Namun, AG menjawab bahwa ganja tersebut untuk dikonsumsi pribadi.

"Buat konsumsi pribadi," kata Rango.

Rango menjelaskan, AG telah menyiapkan tanaman ganja asal Indonesia sebelum mengkawinkan ganja tersebut dengan tanaman ganja asal Belanda.

"(Tanaman ganja) direncanakan disilang dengan belanja impor dari Belanda. Selama kurun waktu dari November sampai sekarang, sudah tumbuh 30 cm tanaman ganja," kata Rango.

Kini polisi telah menyita tanaman ganja setinggi 30 sentimeter hasil perkawinan silang tersebut. Polisi juga mengamankan pupuk bunga sebagai barang bukti.

"Pupuk ini bisa ditemukan di toko-toko pupuk yang ada di wilayah Jakarta," papar Rango.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/02/10/14001041/pengguna-narkoba-kawinkan-ganja-dari-indonesia-dengan-tanaman-impor

Terkini Lainnya

Penghuni Kolong Jembatan Keluhkan Air Sungai Ciliwung Bau Usai Pemotongan Hewan Kurban

Penghuni Kolong Jembatan Keluhkan Air Sungai Ciliwung Bau Usai Pemotongan Hewan Kurban

Megapolitan
Waswasnya Warga yang Tinggal di Kolong Jembatan Jalan Sukabumi pada Musim Hujan...

Waswasnya Warga yang Tinggal di Kolong Jembatan Jalan Sukabumi pada Musim Hujan...

Megapolitan
Jumlah Kambing Kurban di Masjid Sunda Kelapa Menurun, Pengurus: Kualitas yang Utama, Bukan Kuantitas

Jumlah Kambing Kurban di Masjid Sunda Kelapa Menurun, Pengurus: Kualitas yang Utama, Bukan Kuantitas

Megapolitan
Lebaran yang Seperti Hari Biasanya di Kolong Jembatan Jalan Sukabumi

Lebaran yang Seperti Hari Biasanya di Kolong Jembatan Jalan Sukabumi

Megapolitan
Polisi Tangkap 3 Tersangka Pemalsuan Uang Rp 22 Miliar di Jakarta Barat

Polisi Tangkap 3 Tersangka Pemalsuan Uang Rp 22 Miliar di Jakarta Barat

Megapolitan
Ibu Asal Bekasi yang Cabuli Anaknya Jalani Tes Kesehatan Mental

Ibu Asal Bekasi yang Cabuli Anaknya Jalani Tes Kesehatan Mental

Megapolitan
OTK Konvoi di Kemayoran, Tembak Warga Pakai 'Airsoft Gun'

OTK Konvoi di Kemayoran, Tembak Warga Pakai "Airsoft Gun"

Megapolitan
Jumlah Kambing yang Dikurbankan di Masjid Agung Sunda Kelapa Menteng Menurun Drastis

Jumlah Kambing yang Dikurbankan di Masjid Agung Sunda Kelapa Menteng Menurun Drastis

Megapolitan
Masjid Sunda Kelapa Bagikan 4.000 Kantong Daging Kurban, Ada dari Ma'ruf Amin hingga Megawati

Masjid Sunda Kelapa Bagikan 4.000 Kantong Daging Kurban, Ada dari Ma'ruf Amin hingga Megawati

Megapolitan
Anies Baswedan: Lebih Penting 'Ngomongin' Kampung Bayam...

Anies Baswedan: Lebih Penting "Ngomongin" Kampung Bayam...

Megapolitan
Anies Sembelih Sapi Kurban Sendiri: Saya Membayangkan Bagaimana Rasanya Menjadi Ibrahim

Anies Sembelih Sapi Kurban Sendiri: Saya Membayangkan Bagaimana Rasanya Menjadi Ibrahim

Megapolitan
Penjual Hewan Kurban di Bekasi Bikin Promo: Beli Sapi Gratis Domba dan Golok

Penjual Hewan Kurban di Bekasi Bikin Promo: Beli Sapi Gratis Domba dan Golok

Megapolitan
Anies Enggan Tanggapi Calon Kompetitor: Lebih Penting Memikirkan Nasib Warga

Anies Enggan Tanggapi Calon Kompetitor: Lebih Penting Memikirkan Nasib Warga

Megapolitan
Heru Budi: Selamat Idul Adha, Selamat Libur Panjang...

Heru Budi: Selamat Idul Adha, Selamat Libur Panjang...

Megapolitan
Gibran Sumbang Sapi 1 Ton untuk Pertama Kalinya ke Masjid Istiqlal

Gibran Sumbang Sapi 1 Ton untuk Pertama Kalinya ke Masjid Istiqlal

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke