Salin Artikel

Aksi Damai Bela Palestina di GDC Depok Selesai, Massa Pungut Sampah Saat Bubar

DEPOK, KOMPAS.com - Aksi damai bela Palestina yang berlangsung sejak pukul 06.30 WIB di kawasan Grand Depok City (GDC) selesai digelar sekitar pukul 09.10 WIB.

Setelah acara rampung, massa pun berangsur pergi dan memungut sampah yang berceceran di lokasi

Pantauan Kompas.com, Minggu (26/11/2023), mulai pukul 08.55 orator sudah mengingatkan massa aksi agar tidak meninggalkan sampah dan pulang dengan tertib.

"Kami himbau, agar rekan-rekan tidak meninggalkan sampah. Dikutip sampahnya, mari kita sama-sama menjaga," demikian terdengar seruan pengeras suara dari arah panggung utama.

Selain peserta aksi, panitia dan sejumlah anggota DLHK Kota Depok juga ikut menenteng kantong kresek hitam ukuran besar.

Mereka menyisir sisa-sisa botol air mineral dan sampah plastik lainnya yang masih tercecer.

Terpantau hingga kini, massa masih berangsur berjalan meninggalkan kawasan GDC.

Adapun aksi damai bela Palestina mewarnai kawasan Grand Depok City sejak sekitar pukul 06.30 WIB.

Peserta aksi datang berbondong-bondong dengan pakaian putih dilengkapi atribut "Save Palestina", mulai dari stiker kecil bergambar bendera Palestina yang menempel di wajah, slayer bendera Palestina hingga syal bertuliskan Free Gaza Free Palestine.

Di tengah orasi, bendera Palestina berukuran raksasa pun dibentangkan di atas massa aksi.

Turut hadir dalam aksi kali ini Wali Kota Depok Mohammad Idris, Wakil Wali Jota Depok Imam Budi Hartono dan sejumlah tokoh agama lainnya.

Dalam aksi ini juga, diumumkan bahwa warga Depok telah mengumpulkan donasi Rp 2,2 miliar untuk Palestina.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/11/26/10031411/aksi-damai-bela-palestina-di-gdc-depok-selesai-massa-pungut-sampah-saat

Terkini Lainnya

Eks Warga Kampung Bayam Sepakat Pindah ke Hunian Sementara di Ancol

Eks Warga Kampung Bayam Sepakat Pindah ke Hunian Sementara di Ancol

Megapolitan
Kronologi Komplotan Remaja Salah Bacok Korban saat Hendak Tawuran di Cimanggis Depok

Kronologi Komplotan Remaja Salah Bacok Korban saat Hendak Tawuran di Cimanggis Depok

Megapolitan
Sampah Menggunung di TPS Kembangan, Ketua RT Sebut Kekurangan Petugas untuk Memilah

Sampah Menggunung di TPS Kembangan, Ketua RT Sebut Kekurangan Petugas untuk Memilah

Megapolitan
Ditetapkan sebagai Tersangka, Ini Peran 5 Pelaku Begal Casis Bintara Polri di Jakbar

Ditetapkan sebagai Tersangka, Ini Peran 5 Pelaku Begal Casis Bintara Polri di Jakbar

Megapolitan
Iseng Masukan Cincin ke Kelamin hingga Tersangkut, Pria di Bekasi Minta Bantuan Damkar Buat Melepas

Iseng Masukan Cincin ke Kelamin hingga Tersangkut, Pria di Bekasi Minta Bantuan Damkar Buat Melepas

Megapolitan
Sopir Truk Sampah di Kota Bogor Mogok Kerja, Puluhan Kendaraan Diparkir di Dinas Lingkungan Hidup

Sopir Truk Sampah di Kota Bogor Mogok Kerja, Puluhan Kendaraan Diparkir di Dinas Lingkungan Hidup

Megapolitan
Terobos Jalur Transjakarta, Zoe Levana: Saya Salah dan Tidak Akan Mengulangi Lagi

Terobos Jalur Transjakarta, Zoe Levana: Saya Salah dan Tidak Akan Mengulangi Lagi

Megapolitan
Pembegal Casis Bintara Polri Jual Motor Korban Rp 3,3 Juta

Pembegal Casis Bintara Polri Jual Motor Korban Rp 3,3 Juta

Megapolitan
Zoe Levana Mengaku Tak Sengaja Terobos Jalur Transjakarta, Berujung Terjebak 4 Jam

Zoe Levana Mengaku Tak Sengaja Terobos Jalur Transjakarta, Berujung Terjebak 4 Jam

Megapolitan
Ini Tampang Madun, Conde, Buluk, dan Kerdil, Komplotan Begal yang Bacok Casis Bintara di Jakbar

Ini Tampang Madun, Conde, Buluk, dan Kerdil, Komplotan Begal yang Bacok Casis Bintara di Jakbar

Megapolitan
Zeo Levana Mengaku Buat Konten Terjebak di 'Busway' atas Permintaan Sopir Bus Transjakarta

Zeo Levana Mengaku Buat Konten Terjebak di "Busway" atas Permintaan Sopir Bus Transjakarta

Megapolitan
Masuk dan Terjebak di Jalur Transjakarta, Zoe Levana: Kami Tak Sengaja

Masuk dan Terjebak di Jalur Transjakarta, Zoe Levana: Kami Tak Sengaja

Megapolitan
Pembebasan Ketua Kelompok Tani KSB Jadi Syarat Warga Mau Tinggalkan Rusun Kampung Bayam

Pembebasan Ketua Kelompok Tani KSB Jadi Syarat Warga Mau Tinggalkan Rusun Kampung Bayam

Megapolitan
Dishub DKI Tindak 216 Jukir Liar di Jakarta Selama Sepekan

Dishub DKI Tindak 216 Jukir Liar di Jakarta Selama Sepekan

Megapolitan
Diperiksa Polisi, Zoe Levana Cerita Kronologi Terjebak di Jalur Transjakarta Selama 4 Jam

Diperiksa Polisi, Zoe Levana Cerita Kronologi Terjebak di Jalur Transjakarta Selama 4 Jam

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke