Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Metamorfosis Bandara Internasional Soekarno-Hatta

Kompas.com - 28/01/2016, 05:30 WIB
Andri Donnal Putera

Penulis

TANGERANG, KOMPAS.com - Cukup banyak perubahan yang terjadi di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, sejak awal beroperasi hingga sekarang.

Usianya yang menginjak 30 tahun lebih membuat bandara ini memerlukan penyegaran yang direalisasikan dalam rancangan Grand Design Bandara Internasional Soekarno-Hatta oleh PT Angkasa Pura II selaku operator bandara.

Grand Design merupakan sebuah konsep pembangunan dan modifikasi bandara secara besar-besaran yang tertuang ke dalam beberapa proyek.

Salah satu proyek besarnya adalah pembangunan Terminal 3 Ultimate yang bertempat persis di samping gedung Terminal 3 saat ini. (baca: Melihat ke Dalam Terminal 3 Ultimate Bandara Soekarno-Hatta)

Jika penumpang bandara melaju dari bundaran Terminal 3 menuju jalan tol, tepat di sebelah kiri, akan tampak gedung Terminal 3 Ultimate yang membentang dengan luas sebesar 422.804 meter persegi.

Bangunan terminal didominasi oleh kaca dan pilar-pilar besar di dalamnya. Akses menuju Terminal 3 Ultimate dibagi dua jalur, yaitu jalur bawah dan jalur atas.

Andri Donnal Putera Kondisi di dalam gedung Terminal 3 Ultimate Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, yang masih dalam tahap pembangunan, Rabu (27/1/2016).
Seperti di Terminal 2, jalur atas digunakan sebagai tempat keberangkatan. Sedangkan jalur bawah untuk kedatangan penumpang sekaligus tempat menjemput.

Berbeda dengan terminal yang sudah ada, Terminal 3 Ultimate didesain khusus dengan mengangkat tema "Art and Cultural" yang turut melibatkan sejumlah seniman ternama dalam pengaturan dekorasi dan keindahan bangunan.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi 'Penindakan'

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi "Penindakan"

Megapolitan
Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Megapolitan
Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Megapolitan
Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Megapolitan
Hasil Otopsi Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior: Memar di Mulut, Dada, hingga Paru

Hasil Otopsi Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior: Memar di Mulut, Dada, hingga Paru

Megapolitan
Akhir Penantian Ibu Pengemis yang Paksa Orang Sedekah, Dua Adiknya Datang Menjenguk ke RSJ

Akhir Penantian Ibu Pengemis yang Paksa Orang Sedekah, Dua Adiknya Datang Menjenguk ke RSJ

Megapolitan
Polisi Sebut Ahmad dan RM Semula Rekan Kerja, Jalin Hubungan Asmara sejak Akhir 2023

Polisi Sebut Ahmad dan RM Semula Rekan Kerja, Jalin Hubungan Asmara sejak Akhir 2023

Megapolitan
Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke Dinilai Bukan PR Pemprov DKI Saja, tapi Juga Warga

Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke Dinilai Bukan PR Pemprov DKI Saja, tapi Juga Warga

Megapolitan
Keluarga Harap Tak Ada Intervensi dalam Pengusutan Kasus Mahasiswa STIP yang Tewas Dianiaya Senior

Keluarga Harap Tak Ada Intervensi dalam Pengusutan Kasus Mahasiswa STIP yang Tewas Dianiaya Senior

Megapolitan
Pro-Kontra Warga soal Janji Dishub DKI Tertibkan Juru Parkir, Tak Keberatan jika Jukir Resmi

Pro-Kontra Warga soal Janji Dishub DKI Tertibkan Juru Parkir, Tak Keberatan jika Jukir Resmi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Pengawasan dan Tata Tertib Kampus Jadi Sorotan

Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Pengawasan dan Tata Tertib Kampus Jadi Sorotan

Megapolitan
Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Usul Heru Budi Bangun “Jogging Track” di RTH Tubagus Angke Dinilai Tak Tepat dan Buang Anggaran

Usul Heru Budi Bangun “Jogging Track” di RTH Tubagus Angke Dinilai Tak Tepat dan Buang Anggaran

Megapolitan
Polisi Sebut Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Berniat Ambil Uang Kantor yang Dibawa Korban

Polisi Sebut Pembunuh Wanita Dalam Koper Tak Berniat Ambil Uang Kantor yang Dibawa Korban

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com