Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PAN Akan Tentukan Satu Paket Cagub dan Cawagub DKI

Kompas.com - 10/06/2016, 19:34 WIB
Jessi Carina

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com -
Partai Amanat Nasional (PAN) tidak akan menentukan dukungan terhadap satu calon gubernur atau calon wakil gubernur pada Pilkada DKI Jakarta 2017. Ketua DPW PAN DKI Jakarta Eko Hendro Purnomo mengatakan, partainya akan menentukan dukungan untuk satu pasang cagub dan cawagub sekaligus.

"Kami menjaring baik dari internal maupun eksternal dan nanti kami survei berpasangan. Jadi bukan individu, tapi berpasangan," ujar Eko di Kantor DPP PAN DKI Jakarta, Jumat (10/6/2016).

Hari ini, PAN sudah menerima pendaftaran dari mantan Kapolda Bali Irjen Benny Mokalu. Benny mendaftar sebagai calon wakil gubernur.

Sebagai tanda sudah mendaftar, Benny diperkenankan untuk memaparkan visi dan misinya di depan anggota DPW PAN DKI. Eko mengatakan, nantinya akan banyak lagi yang akan diundang untuk memaparkan visi dan misi sebagai bakal cagub atau cawagub DKI Jakarta.

"Setelah itu, barulah kami melakukan survei," ujar Eko.

Setelah survei selesai, PAN akan mengumumkan siapa cagub dan cawagub yang akan mereka dukung. Kemudian barulah PAN mengurus koalisi.

"Yang terpilih dari PAN akan menjadi bargaining kami untuk diajukan ke partai lain," ujar Eko.

PAN merupakan partai dengan perolehan dua kursi di DPRD DKI Jakarta. Butuh 20 kursi lagi agar PAN bisa berpartisipasi dalam Pilkada DKI 2017.

Sejauh ini, PAN juga sudah mulai melakukan komunikasi politik dengan partai lain. PAN menjemput bola dengan mendatangi pengurus PDI-P dan Partai Gerindra.

Kompas TV PAN & PDI-P Nyatakan Tak Dukung Ahok
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

[POPULER JABODETABEK] Akhir Pelarian Perampok 18 Jam Tangan Mewah di PIK 2 | Masjid Agung Al-Azhar Gelar Shalat Idul Adha Hari Minggu

[POPULER JABODETABEK] Akhir Pelarian Perampok 18 Jam Tangan Mewah di PIK 2 | Masjid Agung Al-Azhar Gelar Shalat Idul Adha Hari Minggu

Megapolitan
Diduga Joging Pakai 'Headset', Seorang Pria Tertabrak Kereta di Grogol

Diduga Joging Pakai "Headset", Seorang Pria Tertabrak Kereta di Grogol

Megapolitan
Pemeras Ria Ricis Gunakan Rekening Teman untuk Tampung Uang Hasil Pemerasan

Pemeras Ria Ricis Gunakan Rekening Teman untuk Tampung Uang Hasil Pemerasan

Megapolitan
Anies Bakal 'Kembalikan Jakarta ke Relnya', Pengamat: Secara Tak Langsung Singgung Heru Budi

Anies Bakal "Kembalikan Jakarta ke Relnya", Pengamat: Secara Tak Langsung Singgung Heru Budi

Megapolitan
Pedagang Kerak Telor di PRJ Mengeluh Sepi Pembeli: Dulu Habis 50 Telor, Kemarin Cuma 10

Pedagang Kerak Telor di PRJ Mengeluh Sepi Pembeli: Dulu Habis 50 Telor, Kemarin Cuma 10

Megapolitan
Keluarga Akseyna Minta Polisi Dalami Penulis Lain dalam Surat Wasiat sesuai Analisis Grafolog

Keluarga Akseyna Minta Polisi Dalami Penulis Lain dalam Surat Wasiat sesuai Analisis Grafolog

Megapolitan
Kasus Akseyna Berlanjut, Keluarga Sebut Ada Informasi yang Belum Diterima Penyidik Baru

Kasus Akseyna Berlanjut, Keluarga Sebut Ada Informasi yang Belum Diterima Penyidik Baru

Megapolitan
SP2HP Kedua Terbit, Keluarga Akseyna: Selama Ini Sering Naik Turun, Pas Ramai Baru Terlihat Pergerakan

SP2HP Kedua Terbit, Keluarga Akseyna: Selama Ini Sering Naik Turun, Pas Ramai Baru Terlihat Pergerakan

Megapolitan
Polisi Terbitkan SP2HP Kedua Terkait Kasus Akseyna, Keluarga Berharap Aparat Jaga Momentum

Polisi Terbitkan SP2HP Kedua Terkait Kasus Akseyna, Keluarga Berharap Aparat Jaga Momentum

Megapolitan
Tak Bisa Biayai Pemakaman, Keluarga Tak Kunjung Ambil Jenazah Pengemis Korban Kebakaran di Pejaten

Tak Bisa Biayai Pemakaman, Keluarga Tak Kunjung Ambil Jenazah Pengemis Korban Kebakaran di Pejaten

Megapolitan
Keluarga Pengemis Sebatang Kara di Pejaten Barat Lepas Tangan Usai Mendiang Tewas Akibat Kebakaran

Keluarga Pengemis Sebatang Kara di Pejaten Barat Lepas Tangan Usai Mendiang Tewas Akibat Kebakaran

Megapolitan
Kebakaran di Gedung Graha CIMB Niaga, Api Berasal dari Poliklinik di Lantai Basement

Kebakaran di Gedung Graha CIMB Niaga, Api Berasal dari Poliklinik di Lantai Basement

Megapolitan
Melihat Kondisi Hunian Sementara Warga Eks Kampung Bayam yang Disoroti Anies

Melihat Kondisi Hunian Sementara Warga Eks Kampung Bayam yang Disoroti Anies

Megapolitan
Masjid Agung Al-Azhar Gelar Shalat Idul Adha Besok

Masjid Agung Al-Azhar Gelar Shalat Idul Adha Besok

Megapolitan
Basement Gedung Graha CIMB Niaga di Jalan Sudirman Kebakaran

Basement Gedung Graha CIMB Niaga di Jalan Sudirman Kebakaran

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com