Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang Peresmian, Fasilitas di Terminal Pulo Gebang Dilengkapi

Kompas.com - 05/12/2016, 15:12 WIB


JAKARTA, KOMPAS.com -
Terminal Pulo Gebang di Jakarta Timur rencananya akan diresmikan Presiden Joko Widodo pada 20 Desember 2016. Jelang peresmian tersebut, Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta berusaha melengkapi berbagai fasilitas pendukung di Terminal Pulo Gebang.

Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta, Saefullah meminta agar fasilitas di Terminal Pulo Gebang segera dilengkapi, seperti rambu-rambu lalu lintas, baik di dalam maupun di luar terminal, aplikasi untuk operasional kendaraan, pemanfaatan kios dan lainnya.

"Semua fasilitasnya harus dilengkapi, karena ini kan akan jadi percontohan untuk terminal di seluruh Indonesia," kata Saefullah, saat Rapat Pimpinan (Rapim) di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (5/12/2016).

(Baca: Plt Gubernur DKI Kunjungi Terminal Pulo Gebang Jelang Peresmian)

Khusus masalah teknologi informasi yang digunakan, Saefullah meminta agar penyedia barang bertanggung jawab hingga sistem tersebut berfungsi karena dana yang dikucurkan mencapai Rp 13 miliar.

"Untuk aplikasi penyedia barang harus tanggung jawab sampai sistem on. Harus betul-betul berfungsi, dicek lagi," ucapnya.

(Baca: Banyak Petunjuk Informasi di Terminal Pulo Gebang Pakai Tempelan Kertas)

Sementara itu, Kepala Dinas Perhubungan dan Transportasi (Dishubtrans) DKI Jakarta, Andri Yansyah menamabahkan, beberapa fasilitas yang harus dilengkapi di antaranya rambu-rambu, teknologi informasi, pemeriksaan kelayakan lift dan eskalator, serta pemanfaatan kios-kios pedagang.

"Khusus untuk rambu-rambu masih sangat minim, sehingga banyak sopir yang nyasar saat mau masuk maupun keluar terminal. Itu yang menjadi prioritas," ujar Andri.

Kompas TV Terminal Bus Terbesar Se-Asia Tenggara Sepi Peminat
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 17 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Senin 17 Juni 2024, dan Besok : Tengah Malam ini Hujan Ringan

Megapolitan
Rumah 2 Lantai di Bogor Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp 15 Juta

Rumah 2 Lantai di Bogor Terbakar, Kerugian Ditaksir Capai Rp 15 Juta

Megapolitan
Soal Kans Duet dengan Anies di Pilkada Jakarta, Sandiaga: Enggak Ada Ajakan

Soal Kans Duet dengan Anies di Pilkada Jakarta, Sandiaga: Enggak Ada Ajakan

Megapolitan
Rumah Kosong 2 Lantai di Bogor Terbakar, Penyebab Belum Diketahui

Rumah Kosong 2 Lantai di Bogor Terbakar, Penyebab Belum Diketahui

Megapolitan
Dinas KPKP DKI Jakarta Periksa 79.786 Hewan Kurban, Seluruhnya Dinyatakan Sehat

Dinas KPKP DKI Jakarta Periksa 79.786 Hewan Kurban, Seluruhnya Dinyatakan Sehat

Megapolitan
Bisa Cemari Lingkungan, Pengusaha Konfeksi di Tambora Diminta Tak Buang Limbah Sembarangan

Bisa Cemari Lingkungan, Pengusaha Konfeksi di Tambora Diminta Tak Buang Limbah Sembarangan

Megapolitan
Jusuf Kalla Persilakan Anies Maju Pilkada Jakarta 2024

Jusuf Kalla Persilakan Anies Maju Pilkada Jakarta 2024

Megapolitan
Masjid Agung Al-Azhar Gelar Shalat Idul Adha Hari Ini, Warga: Perbedaan Hal Biasa

Masjid Agung Al-Azhar Gelar Shalat Idul Adha Hari Ini, Warga: Perbedaan Hal Biasa

Megapolitan
Anies-Sandiaga Tak Berencana Duet Kembali pada Pilkada Jakarta

Anies-Sandiaga Tak Berencana Duet Kembali pada Pilkada Jakarta

Megapolitan
Namanya Diusulkan DPD PDI-P untuk Pilkada Jakarta 2024, Anies: Mengalir Saja, Santai...

Namanya Diusulkan DPD PDI-P untuk Pilkada Jakarta 2024, Anies: Mengalir Saja, Santai...

Megapolitan
Akrab dengan Sandiaga Saat Nobar, Anies Sebut Tak Bahas Pilkada Jakarta 2024

Akrab dengan Sandiaga Saat Nobar, Anies Sebut Tak Bahas Pilkada Jakarta 2024

Megapolitan
Momen Anies Salami Jusuf Kalla Sambil Membungkuk dan Hormat ke Sandiaga Sebelum Nobar Film 'Lafran'

Momen Anies Salami Jusuf Kalla Sambil Membungkuk dan Hormat ke Sandiaga Sebelum Nobar Film "Lafran"

Megapolitan
Pengelola Jakarta Fair 2024 Siapkan Area Parkir di JIExpo Kemayoran, Bisa Tampung Puluhan Ribu Kendaraan

Pengelola Jakarta Fair 2024 Siapkan Area Parkir di JIExpo Kemayoran, Bisa Tampung Puluhan Ribu Kendaraan

Megapolitan
Seekor Sapi Masuk ke Tol Jagorawi, Lalu Lintas Sempat Macet

Seekor Sapi Masuk ke Tol Jagorawi, Lalu Lintas Sempat Macet

Megapolitan
10 Nama Usulan DPD PDI-P untuk Pilkada Jakarta: Anies, Ahok, dan Andika Perkasa

10 Nama Usulan DPD PDI-P untuk Pilkada Jakarta: Anies, Ahok, dan Andika Perkasa

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com