Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler Jakarta: Pengunggah Video Bola Nasi Memantul Dilaporkan dan Kontrakan Dibakar karena Asmara

Kompas.com - 28/08/2017, 06:49 WIB
Indra Akuntono

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com -
Pemberitaan mengenai pengunggah video bola nasi memantul yang dilaporkan pemilik sebuah rumah makan masakan Padang ke polisi menjadi berita terpopuler Megapolitan. 

Pemilik rumah makan itu melaporkan pengunggah video ke Mapolres Metro Jakarta Pusat pada pertengahan pekan lalu.

Laporan tersebut masih diselidiki polisi karena identitas pengunggah dan orag-orang yang ada di dalam video itu belum diketahui.

Video mengenai bola nasi memantul diketahui diunggah di Youtube dengan judul "Heboh! Karyawan Temukan Nasi Plastik Pada Makanan Kotak RM M*** J***".

(baca: Pengunggah Video Bola Nasi Memantul Dilaporkan ke Poli)

Selanjutnya, ada berita mengenai kondisi tempat pembuangan sampah terpadu (TPST) Bantar Gebang.

Lurah Ciketing Udik, Kecamatan Bantar Gebang, Kota Bekasi, Nata Wirya mengatakan, kondisi TPST Bantar Gebang semakin baik sejak dikelola Pemprov DKI Jakarta. Dia mengatakan hal itu dengan merujuk kompensasi untuk warga yang lebih besar dibanding saat TPST dikelola pihak swasta.

(baca: Lurah Ciketing Udik: Sejak Dikelola DKI, TPST Bantar Gebang Lebih Baik)

Kemudian soal kasus pembakaran kontrakan di Penggilingan, Jakarta Utara. yang diduga dilakukan Charles Munthe (44), karena masalah asmara.

Kontrakan yang dibakar dihuni Suryanti, yang pernah menjalin hubungan cukup lama dengan Charles. Namun, Suryanti menolak menemui Charles.

Charles tambah kecewa karena tidak mendapat penjelasan dari Suryanti yang dia duga sudah memiliki kekasih baru.

(baca: Diduga karena Motif Asmara, Charles Bakar Kontrakan Kekasihnya)

Berita selanjutnya, ada seorang warga berinisial H (40) yang ditangkap polisi karena nekat menjual sebidang tanah yang bukan miliknya di Desa Kali Suren, Bojong Gede, Kabupaten Bogor.

Dalam kasus itu, H menjual tanah yang sebenarnya milik orang lain kepada korbannya dengan harga sekitar Rp 132 juta.

Dari hasil pemeriksaan polisi, H mengaku baru sekali melakukan penipuan. Selain jual beli tanah, H kerap menjadi calo pengurusan berbagai jenis dokumen.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Istri Oknum Pejabat Kemenhub Sebut Suaminya Tak Hanya Injak Kitab Suci, tapi Juga Lakukan KDRT

Istri Oknum Pejabat Kemenhub Sebut Suaminya Tak Hanya Injak Kitab Suci, tapi Juga Lakukan KDRT

Megapolitan
Polisi Harap Rekonstruksi Kasus Penganiayaan Taruna STIP Digelar Langsung di TKP

Polisi Harap Rekonstruksi Kasus Penganiayaan Taruna STIP Digelar Langsung di TKP

Megapolitan
Oknum Pejabat Kemenhub Ucap Sumpah Sambil Injak Kitab Suci untuk Buktikan Tak Selingkuh

Oknum Pejabat Kemenhub Ucap Sumpah Sambil Injak Kitab Suci untuk Buktikan Tak Selingkuh

Megapolitan
Kumpulkan 840.640 KTP, Dharma Pongrekun Juga Unggah Surat Dukungan untuk Perkuat Syarat Cagub Independen

Kumpulkan 840.640 KTP, Dharma Pongrekun Juga Unggah Surat Dukungan untuk Perkuat Syarat Cagub Independen

Megapolitan
Kronologi Tabrak Lari di Gambir yang Bikin Ibu Hamil Keguguran, Pelat Mobil Pelaku Tertinggal di TKP

Kronologi Tabrak Lari di Gambir yang Bikin Ibu Hamil Keguguran, Pelat Mobil Pelaku Tertinggal di TKP

Megapolitan
Ulah Nekat Pria di Jakut, Curi Ban Beserta Peleknya dari Mobil yang Terparkir gara-gara Terlilit Utang

Ulah Nekat Pria di Jakut, Curi Ban Beserta Peleknya dari Mobil yang Terparkir gara-gara Terlilit Utang

Megapolitan
Dharma Pongrekun Unggah 840.640 Dukungan Warga DKI ke Silon, KPU: Syarat Minimal Terpenuhi

Dharma Pongrekun Unggah 840.640 Dukungan Warga DKI ke Silon, KPU: Syarat Minimal Terpenuhi

Megapolitan
Istri Oknum Pejabat Kemenhub Akui Suaminya Ucap Sumpah Sambil Injak Kitab Suci

Istri Oknum Pejabat Kemenhub Akui Suaminya Ucap Sumpah Sambil Injak Kitab Suci

Megapolitan
Polisi Tangkap Pelaku Tabrak Lari di Gambir yang Sebabkan Ibu Hamil Keguguran

Polisi Tangkap Pelaku Tabrak Lari di Gambir yang Sebabkan Ibu Hamil Keguguran

Megapolitan
Polisi Akan Datangi Rumah Pemilik Fortuner yang Halangi Perjalanan Ambulans di Depok

Polisi Akan Datangi Rumah Pemilik Fortuner yang Halangi Perjalanan Ambulans di Depok

Megapolitan
Polisi Selidiki Kasus Penistaan Agama yang Diduga Dilakukan Oknum Pejabat Kemenhub

Polisi Selidiki Kasus Penistaan Agama yang Diduga Dilakukan Oknum Pejabat Kemenhub

Megapolitan
Viral Video Perundungan Pelajar di Citayam, Korban Telepon Orangtua Minta Dijemput

Viral Video Perundungan Pelajar di Citayam, Korban Telepon Orangtua Minta Dijemput

Megapolitan
Curhat Warga Rawajati: Kalau Ada Air Kiriman dari Bogor, Banjirnya kayak Lautan

Curhat Warga Rawajati: Kalau Ada Air Kiriman dari Bogor, Banjirnya kayak Lautan

Megapolitan
Heru Budi Bakal Lanjutkan Pelebaran Sungai Ciliwung, Warga Terdampak Akan Didata

Heru Budi Bakal Lanjutkan Pelebaran Sungai Ciliwung, Warga Terdampak Akan Didata

Megapolitan
Ibu Hamil Jadi Korban Tabrak Lari di Gambir, Kandungannya Keguguran

Ibu Hamil Jadi Korban Tabrak Lari di Gambir, Kandungannya Keguguran

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com