Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hujan Deras Sejak Jumat Malam, Ini Sebaran Titik Banjir di Bekasi

Kompas.com - 20/02/2021, 12:27 WIB
Rindi Nuris Velarosdela

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Hujan deras yang mengguyur Jabodetabek sejak Jumat (19/2/2021) hingga Sabtu (20/2/2021) telah menyebabkan sejumlah wilayah di Kota Bekasi tergenang banjir.

Berikut rangkuman titik banjir di Kota Bekasi dilansir dari laporam BPBD:
Kecamatan Mustikajaya (11 titik)
1. Perumahan Mutiara Gading Timur terpantau genangan 40-100 cm (sudah surut)
2. Perum. Kota Baru Cimuning RT.04/01 Kec. Mustikajaya ketinggian air lk. 5 cm - 15 cm (sudah surut)
3. Kel. Cimuning BTR 3 RW 20 ketinggian air 90-100cm
4. Jalan perum. PTI 2 RW 7 ketinggian air lk. 10 cm -45 cm (sudah surut)
5. Perum Griya Mustikasari RW 009 kel. Mustikasari ketinggian air lk. 10 cm - 30 cm (sudah surut)
6. Perum Grand Mustikasari RW 06 Kel. Mustikasari ketinggian air lk.10 cm - 30 cm (sudah surut)
7. Perum Alamanda 2 RW 10 ketinggian air lk. 10 - 30 cm (sudah surut)
8. Kel Padurenan Perum BTR 60 cm
9. Kelurahan mustikajaya perum muatiara gading timur rw 31 ketinggian air lk 30 cm- 60 cm (sudah surut)
10. Perumahan Mayang Pratama Kel. Mustika Sari Ketinggian ±40cm (sudah surut)
11. Grand Regency kondisi genangan 15 cm

Baca juga: Anies : 200 RT di Jakarta Terdampak Banjir

Kecamatan Rawalumbu (8 titik)
1. Perumahan PHP genangan 40-80 cm
2. Perum Bumi Bekasi Baru air kali sudah meluap ke jalan dari jemb 7, 8, 10, 11 dan genangan 60 cm
3. Depan Yonif 202 genangan 30 cm (sudah surut)
4. Taman Narogong Indah 10-60 cm
5. Depan SMA 13, genangan 10-15 cm (Sudah Surut)
6. Rawalumbu Utara RT 01 RW 05 (Sudah Surut)
7. Tanggul Jebol di Rawa lumbu Utara RT 01 RW 05 Kel. Sepanjang Jaya dan Pengasinan
8. Longsor di Kel bojong Rawalumbu Kemang Pratama RT 003/003

Kecamatan Bantar Gebang (5 titik)
1. Kecamatan Bantar Gebang ketinggian ±20-30 cm (Sudah Surut)
2. Genangan Air dengan ketinggian 60 cm di Jl. Saleh Bantargebang Setu
3. Genangan ±45 cm, Bantargebang RW 05, RT 01 dan 02
4. Komplek Kemendikbud pangkalan 5, ketinggian 30-50 cm
5. Jalan raya setu 40 cm

Kecamatan Jatiasih (8 titik)
1. Perum Nasio Indah genangan 60-100 cm
2. Perum Sarigaperi ketinggian 60-70 cm, Terdampak 237 KK (Sudah Surut)
3. Perumahan Dosen IKIP 130-160 cm (kenaikan ±180cm) (Sudah Surut)
4. Komplek Cahaya Kemang Permai Blok C dan D air sudah 50 cm
5. Perumahan Pondok Gede Permai Kel. Jati Rasa RT03.04 RW 10 Limpas Dari Tanggul Jebol Ketinggian ±50-80cm
6. Kecamatan Jatiasih 70 cm, sudah masuk kecamatan
7. Jalan raya Jatiasih depan POM Bensin 10-30 cm
8. Perumahan Graha Indah 50-60 cm, arus terpantau cukup deras

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Dinas SDA DKI Targetkan Waduk Rawa Malang di Cilincing Mulai Berfungsi Juli 2024

Dinas SDA DKI Targetkan Waduk Rawa Malang di Cilincing Mulai Berfungsi Juli 2024

Megapolitan
Pemprov DKI Teken 7 Kerja Sama Terkait Proyek MRT, Nilai Kontraknya Rp 11 Miliar

Pemprov DKI Teken 7 Kerja Sama Terkait Proyek MRT, Nilai Kontraknya Rp 11 Miliar

Megapolitan
Penampilan TikToker Galihloss Usai Jadi Tersangka, Berkepala Plontos dan Hanya Menunduk Minta Maaf

Penampilan TikToker Galihloss Usai Jadi Tersangka, Berkepala Plontos dan Hanya Menunduk Minta Maaf

Megapolitan
4 Pebisnis Judi 'Online' Bikin Aplikasi Sendiri lalu Raup Keuntungan hingga Rp 30 Miliar

4 Pebisnis Judi "Online" Bikin Aplikasi Sendiri lalu Raup Keuntungan hingga Rp 30 Miliar

Megapolitan
Remaja yang Tewas di Hotel Senopati Diduga Dicekoki Ekstasi dan Sabu Cair

Remaja yang Tewas di Hotel Senopati Diduga Dicekoki Ekstasi dan Sabu Cair

Megapolitan
Pintu Air Bendung Katulampa Jebol, Perbaikan Permanen Digarap Senin Depan

Pintu Air Bendung Katulampa Jebol, Perbaikan Permanen Digarap Senin Depan

Megapolitan
Masih Banyak Pengangguran di Tanah Tinggi, Kawasan Kumuh Dekat Istana Negara

Masih Banyak Pengangguran di Tanah Tinggi, Kawasan Kumuh Dekat Istana Negara

Megapolitan
Dinas SDA DKI: Normalisasi Ciliwung di Rawajati Bisa Dikerjakan Bulan Depan

Dinas SDA DKI: Normalisasi Ciliwung di Rawajati Bisa Dikerjakan Bulan Depan

Megapolitan
Warga Miskin Ekstrem di Tanah Tinggi Masih Belum Merasakan Bantuan, Pemerintah Diduga Tidak Tepat Sasaran

Warga Miskin Ekstrem di Tanah Tinggi Masih Belum Merasakan Bantuan, Pemerintah Diduga Tidak Tepat Sasaran

Megapolitan
Mobil Rubicon Mario Dandy Tak Laku Dilelang

Mobil Rubicon Mario Dandy Tak Laku Dilelang

Megapolitan
Khawatir Tak Lagi Dikenal, Mochtar Mohamad Bakal Pasang 1.000 Baliho untuk Pilkada Bekasi

Khawatir Tak Lagi Dikenal, Mochtar Mohamad Bakal Pasang 1.000 Baliho untuk Pilkada Bekasi

Megapolitan
Tiktoker Galihloss Akui Bikin Konten Penistaan Agama untuk Hiburan

Tiktoker Galihloss Akui Bikin Konten Penistaan Agama untuk Hiburan

Megapolitan
Polisi Sita Senpi dan Alat Bantu Seks dari Pria yang Cekoki Remaja hingga Tewas

Polisi Sita Senpi dan Alat Bantu Seks dari Pria yang Cekoki Remaja hingga Tewas

Megapolitan
Kebakaran Agen Gas dan Air di Cinere Depok, Empat Ruangan Hangus

Kebakaran Agen Gas dan Air di Cinere Depok, Empat Ruangan Hangus

Megapolitan
Polisi Tangkap Empat Pebisnis Judi 'Online' di Depok yang Jual Koin Slot lewat 'Live Streaming'

Polisi Tangkap Empat Pebisnis Judi "Online" di Depok yang Jual Koin Slot lewat "Live Streaming"

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com