Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 04/03/2021, 16:42 WIB
Ira Gita Natalia Sembiring,
Irfan Maullana

Tim Redaksi

JAKARA, KOMPAS.com - Nasib bioskop di masa Pandemi Covid-19 memang memprihatinkan.

Pada awal masa pandemi, pemerintah mengeluarkan kebijakan untuk meniadakan segala aktivitas yang melibatkan banyak orang, termasuk aktivitas menonton di bioskop.

Adapun Presiden Jokowi pertama kali mengumumkan kasus Covid-19 muncul di Tanah Air, yakni pada 2 Maret 2020. Tak lama setelah itu, bioskop ditutup.

Kini, belum banyak yang tahu bahwa bioskop telah kembali beroperasi sejak Oktober 2020 lalu.

Baca juga: Bioskop Dibuka, Produser Film: Napas Segar buat Kita

Untuk mencari tahu kondisi bioskop di masa pandemi, saya Ira Gita Natalia Sembiring, reporter Kompas.com, mengunjungi salah satu bioskop di kawasan Sunter, Jakarta Utara pada Rabu (3/3/2021).

Setibanya di sana, seorang petugas bioskop yang berjaga di depan pintu dengan ramah meminta saya untuk mengisi daftar berisi data informasi diri.

Sejauh mata memandang, belum terlihat ada pengunjung selain saya di lobi gedung bioskop.

Seorang petugas lainnya yang berdiri di depan loket siap menyambut kedatangan saya dan melayani pemesanan tiket.

Kedua petugas itu menggunakan masker, pelindung dan sarung tangan. Beberapa botol disinfektan juga diletakkan tak jauh dari keduanya.

Film Stand By Me Doraemon 2 yang saya pesan masih sekitar 50 menit lagi tayang di studio 1.

Baca juga: Pengusaha Bioskop: Dampak Pandemi Covid-19 Paling Berat, Krisis Tahun 98 Tak Separah Ini

Saya pun duduk di bangku panjang yang telah diatur berjarak dengan pengunjung lain.

Tiga puluh menit kemudian, beberapa pengunjung mulai berdatangan.

Saat berbincang dengan salah satu petugas bioskop, saya mendapatkan informasi bahwa saat ini kapasitas penonton hanya 50 persen.

Beberapa saat sebelum film dimulai saya masuk ke dalam studio. Tampak ada bangku yang diberi tanda silang agar tidak ditempati penonton.

Penonton akan berjarak satu bangku dengan penonton lainnya.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Fokus ke Pilpres, Perolehan Kursi Gerindra di DPRD DKI Merosot

Fokus ke Pilpres, Perolehan Kursi Gerindra di DPRD DKI Merosot

Megapolitan
Maling Brankas di Ciracas Sudah Pantau Situasi 3 Hari Sebelum Beraksi

Maling Brankas di Ciracas Sudah Pantau Situasi 3 Hari Sebelum Beraksi

Megapolitan
Adian Napitupulu Ajak Pedemo Audiensi Soal Hak Angket di Dalam Gedung DPR

Adian Napitupulu Ajak Pedemo Audiensi Soal Hak Angket di Dalam Gedung DPR

Megapolitan
Tamin: Saya Enggak Menyangka Bisa Jadi Marbut Masjid

Tamin: Saya Enggak Menyangka Bisa Jadi Marbut Masjid

Megapolitan
Penerangan JPO Depan Trisakti Dikeluhkan Redup, Pengamat: Jangan-jangan Tidak Ada Anggaran...

Penerangan JPO Depan Trisakti Dikeluhkan Redup, Pengamat: Jangan-jangan Tidak Ada Anggaran...

Megapolitan
Penyalurannya Tak Merata, Golkar DKI Usul Bantuan KJP Dialihkan Jadi Sekolah Gratis

Penyalurannya Tak Merata, Golkar DKI Usul Bantuan KJP Dialihkan Jadi Sekolah Gratis

Megapolitan
Dokter Gadungan di Bekasi Praktik 5 Tahun, Mengaku Terdesak Kebutuhan Ekonomi

Dokter Gadungan di Bekasi Praktik 5 Tahun, Mengaku Terdesak Kebutuhan Ekonomi

Megapolitan
Usul KJP Dialihkan untuk Sekolah Gratis, F-Golkar: Anggaran Hanya Beda Dikit

Usul KJP Dialihkan untuk Sekolah Gratis, F-Golkar: Anggaran Hanya Beda Dikit

Megapolitan
Heru Budi Bakal Kembangkan Kepulauan Seribu Jadi 'Food Estate' Jakarta

Heru Budi Bakal Kembangkan Kepulauan Seribu Jadi "Food Estate" Jakarta

Megapolitan
Ada Demo, Arus Lalu Lintas di Depan Gedung DPR/MPR Dialihkan

Ada Demo, Arus Lalu Lintas di Depan Gedung DPR/MPR Dialihkan

Megapolitan
Barista Kedai Kopi di Jaksel Luka-luka Usai Diserang Orang Tak Dikenal

Barista Kedai Kopi di Jaksel Luka-luka Usai Diserang Orang Tak Dikenal

Megapolitan
Ada Demo di Depan DPR, Polisi Tutup Jalan Gatot Subroto Arah ke Slipi

Ada Demo di Depan DPR, Polisi Tutup Jalan Gatot Subroto Arah ke Slipi

Megapolitan
Di Usia Senja, Marbut di Pondok Labu Ini Tak Punya Kartu Lansia dan BPJS

Di Usia Senja, Marbut di Pondok Labu Ini Tak Punya Kartu Lansia dan BPJS

Megapolitan
Megahnya Masjid As Sofia Bogor yang Disebut Miniatur Masjid Nabawi

Megahnya Masjid As Sofia Bogor yang Disebut Miniatur Masjid Nabawi

Megapolitan
Jadwal Buka Puasa di Kota Bogor Hari Ini, 19 Maret 2024

Jadwal Buka Puasa di Kota Bogor Hari Ini, 19 Maret 2024

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com