Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Rumah Sakit Rujukan Covid-19 di DKI Jakarta

Kompas.com - Diperbarui 07/02/2022, 10:38 WIB
Theresia Ruth Simanjuntak

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com- Situasi pandemi Covid-19 di Jakarta semakin memburuk. Pada Minggu (6/2/2022), ada penambahan 15.825 kasus Covid-19 dalam satu hari.

Lonjakan kasus dengan angka di atas 10.000 bahkan terjadi dalam waktu empat hari terakhir.

Sejalan dengan kenaikan kasus dan permintaan ambulans, tingkat keterisian tempat tidur atau bed occupancy ratio (BOR) di rumah sakit rujukan Covid-19 wilayah DKI Jakarta juga meningkat.

Berdasarkan data Pemprov DKI Jakarta, BOR isolasi sudah mencapai 63 persen per Sabtu (5/1/2022).

Baca juga: Situasi Covid-19 Jakarta: Kasus Harian Selalu di Atas 10.000, Permintaan Ambulans Melonjak

"Persentase (keterisian ruang) isolasi 63 persen, ICU (intensive care unit) 31 persen," demikian data Pemprov DKI.

Berikut ini merupakan daftar rumah sakit rujukan Covid-19 berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor HK.01,07/MENKES/169/2020 dan Keputusan Gubernur Nomor 14 Tahun 2021:


Jakarta Pusat

  1. RSUD Tarakan:: Jl. Kyai Caringin No. 7, Kelurahan Cideng, Kecamatan Gambir, Jakarta Pusat
  2. RS Pertamina Jaya JI. Achmad Yani No. 2, By Pass,Kelurahan Cempaka Putih Timur, Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat
  3. RSUPN Dr. Cipto Mangunkustimo: Jl. Diponegoro No. 71, Kelurahan Kenari,Kecamatan Senen, Jakarta Pusat
  4. RSUD Tanah Abang: Jl. K.H Mas Mansyur No. 30, Kelurahan Kebon Kacang, Kecamatan Tanah Abang, Jakarta Pusat
  5. RS PGI Cikini: Jl. Raden Saleh No. 40, Kelurahan Cikini,Kecamatan Menteng, Jakarta Pusat
  6. RS St. Carolus: Jl. Salemba Raya No. 41, Kelurahan Paseban, Kecamatan Senen, Jakarta Pusat
  7. RS Abdul Radjak: Jl. Salemba Tengah 26-28, Kelurahan Paseban, Kecamatan Senen, Jakarta Pusat
  8. RS Mitra Keluarga Kemayoran: Jl. Landas Pacu Timur, Kelurahan Kebon Kosong, Kecamatan Kemayoran, Jakarta Pusat
  9. RS Hermina Kemayoran: Jl. Selangit Blek B-10 Kav. No. 4, Kelurahan G un ung Sahari, Kecamatan Kemayoran, Jakarta Pusat
  10. RS Husada JI. Raya Mangga Besar Raya 137 -139, Kelurahan Mangga Dua Selatan, Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat
  11. RS 1slam Cempaka Putih: Jl.Cempaka Putih Tengah 1/ 1, Kelurahan Cempaka Putih Timur,Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat
  12. RS Bunda Jakarta: Jl. Teuku Cik Ditiro No. 21, Kelurahan Gondangdia, Kecamatan Menteng, Jakarta Pusat
  13. RS Kramat 128: Jl. Kramat Raya Nomor 128, Kelurahan Kenari, Kecamatan Senen, Jakarta Pusat
  14. RSUD Sawah Besar: Jl. Dwiwarna Raya No. 6-8, Kelurahan Karang Anyar , Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat
  15. RSUD Cempaka Putih: Jl. Rawasari Selatan No. 1, Kelurahan Cempaka Putih Timur, Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat
  16. RS Budi Kemuliaan: Jl. Budi Kemuliaan No. 25, Kelurahan Gambir, Kecamatan Gambir, Jakarta Pusat
  17. RS Yarsi: Jl. Letjen Soeprapto, Kelurahan Cempaka Putih Timur, Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat
  18. RS Menteng Mitra Afia: Jl. Kali Pasir No. 9, Kelurahan Kebon Sirih, Kecamatan Menteng, Jakarta Pusat
  19. RS Primaya Evasari JI. Rawamangun No. 47, Kelurahan Rawasari, Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat
  20. RSPAD Gatot Soebroto: Jl. Dr. Abdul Rahman Saleh No. 24 Kel. Senen, Kec. Senen Jakarta Pusat
  21. RSAL Mintoharjo: Jl. Bendungan Hilir 17 Jakpus

Baca juga: Syarat Isolasi Mandiri di Rumah bagi Pasien Covid-19 di Jakarta

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[POPULER JABODETABEK] Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper | Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

[POPULER JABODETABEK] Kebengisan Pembunuh Wanita Dalam Koper | Kronologi Meninggalnya Siswa STIP yang Dianiaya Senior

Megapolitan
Daftar 73 SD/MI Gratis di Tangerang dan Cara Daftarnya

Daftar 73 SD/MI Gratis di Tangerang dan Cara Daftarnya

Megapolitan
Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi 'Penindakan'

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Polisi Ungkap Pemukulan Senior ke Junior Jadi Tradisi "Penindakan"

Megapolitan
Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Empat Taruna STIP yang Diduga Saksikan Pelaku Aniaya Junior Tak Ikut Ditetapkan Tersangka

Megapolitan
Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Motif Pelaku Aniaya Taruna STIP hingga Tewas: Senioritas dan Arogansi

Megapolitan
Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Penyebab Utama Tewasnya Taruna STIP Bukan Pemukulan, tapi Ditutup Jalur Pernapasannya oleh Pelaku

Megapolitan
Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Polisi Tetapkan Tersangka Tunggal dalam Kasus Tewasnya Taruna STIP Jakarta

Megapolitan
Hasil Otopsi Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior: Memar di Mulut, Dada, hingga Paru

Hasil Otopsi Taruna STIP yang Tewas Dianiaya Senior: Memar di Mulut, Dada, hingga Paru

Megapolitan
Akhir Penantian Ibu Pengemis yang Paksa Orang Sedekah, Dua Adiknya Datang Menjenguk ke RSJ

Akhir Penantian Ibu Pengemis yang Paksa Orang Sedekah, Dua Adiknya Datang Menjenguk ke RSJ

Megapolitan
Polisi Sebut Ahmad dan RM Semula Rekan Kerja, Jalin Hubungan Asmara sejak Akhir 2023

Polisi Sebut Ahmad dan RM Semula Rekan Kerja, Jalin Hubungan Asmara sejak Akhir 2023

Megapolitan
Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke Dinilai Bukan PR Pemprov DKI Saja, tapi Juga Warga

Praktik Prostitusi di RTH Tubagus Angke Dinilai Bukan PR Pemprov DKI Saja, tapi Juga Warga

Megapolitan
Keluarga Harap Tak Ada Intervensi dalam Pengusutan Kasus Mahasiswa STIP yang Tewas Dianiaya Senior

Keluarga Harap Tak Ada Intervensi dalam Pengusutan Kasus Mahasiswa STIP yang Tewas Dianiaya Senior

Megapolitan
Pro-Kontra Warga soal Janji Dishub DKI Tertibkan Juru Parkir, Tak Keberatan jika Jukir Resmi

Pro-Kontra Warga soal Janji Dishub DKI Tertibkan Juru Parkir, Tak Keberatan jika Jukir Resmi

Megapolitan
Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Pengawasan dan Tata Tertib Kampus Jadi Sorotan

Mahasiswa STIP Tewas Dianiaya Senior, Pengawasan dan Tata Tertib Kampus Jadi Sorotan

Megapolitan
Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Hari Ini, Polisi Lakukan Gelar Perkara Kasus Mahasiswa STIP Tewas Diduga Dianiaya Senior

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com