Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER JABODETABEK] Kasus Sekuriti Berakhir Damai, Nasarius Bata Dipecat | Sederet Kejanggalan Penyidikan Kasus "Vina Cirebon"

Kompas.com - 14/06/2024, 06:02 WIB
Muhammad Isa Bustomi

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Beberapa berita di kanal Megapolitan Kompas.com menarik perhatian banyak pembaca sepanjang Kamis (13/6/2024).

Pertama tentang mengenai sekuriti Plaza Indonesia, Nasarius yang batal dipecat setelah kasus pemukulan anjing berujung damai.

Selain itu artikel mengenai kejanggalan penyidikan kasus Vina Cirebon juga menjadi berita yang menarik pembaca. Salah satu kejanggalan berfokus pada pelaku, Pegi Setiawan.

Sementara itu, berita tentang lokasi permukiman padat penduduk yakni Gang Venus Tambora, Jakarta Barat juga menarik perhatian dan banyak dibaca.

Gang Venus ini disebut minim sinar matahari karena padatnya penduduk.

Ketiga berita di atas masuk ke dalam deretan berita populer Jabodetabek, berikut paparannya:

Baca juga: Kasus Sekuriti Pukul Anjing K9, Polisi: Rekan Kami Selamatkan Kucing yang Diterkam

1. Kasus sekuriti PI pukul anjing berakhir damai, Nasarius tak jadi dipecat

Kasus pemukulan anjing oleh sekuriti di Plaza Indonesia, Jakarta Pusat dinyatakan selesai usai semua pihak terkait sepakat untuk damai.

Polemik yang ada sebelumnya telah menimbulkan kegaduhan di tengah masyarakat sosial media.

Bahkan, nasib sekuriti, Nasarius terombang-ambing karena saat itu sempat diberhentikan dari pekerjaannya.

Pihak vendor yang sejak awal kasus tidak pernah muncul akhirnya buka suara. Salah satu hal yang dikonfirmasi adalah status kepegawaian Nasarius.

“Bahwa terhadap karyawan kami atas nama Nasarius, kami menyatakan tidak akan dilakukan pemutusan hubungan kerja,” ujar pengacara vendor dalam proses mediasi di Polsek Menteng, Jakarta Pusat, Selasa (11/6/2024).

Baca selengkapnya di sini

Baca juga: Kasus Sekuriti PI Pukul Anjing Berakhir Damai, Nasarius Batal Dipecat

2. Kejanggalan penyidikan kasus Vina Cirebon

Pengacara Hotman Paris Hutapea mengungkapkan sederet kejanggalan penyidikan kasus "Vina Cirebon", salah satunya hanya berfokus pada Pegi Setiawan.

Selain itu, kejanggalan lainnya yakni saat dua DPO dianggap fiktif dan dihapuskan begitu saja oleh Polda Jawa Barat (Jabar).

Padahal, dalam berkas persidangan, BAP, dan putusan sidang, 11 terpidana mengatakan bahwa dua DPO tersebut tidak fiktif dan memiliki peran masing-masing.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Suasana Mencekam di Pasar Minggu Sore Ini, Dua Ormas Bentrok Lempar Batu dan Helm

Suasana Mencekam di Pasar Minggu Sore Ini, Dua Ormas Bentrok Lempar Batu dan Helm

Megapolitan
PKB Usung Supian Suri pada Pilkada Depok 2024 karena Hasil 'Survei Langitan'

PKB Usung Supian Suri pada Pilkada Depok 2024 karena Hasil "Survei Langitan"

Megapolitan
Marak Penjarahan Aset di Rusunawa Marunda, Pengelola Ungkap Tak Ada CCTV di Sana

Marak Penjarahan Aset di Rusunawa Marunda, Pengelola Ungkap Tak Ada CCTV di Sana

Megapolitan
Gang Venus Tambora Terlalu Padat Penduduk, Pemerintah Diminta Relokasi Warga ke Rusun

Gang Venus Tambora Terlalu Padat Penduduk, Pemerintah Diminta Relokasi Warga ke Rusun

Megapolitan
Demi Berkurban Sapi, Sugito Pedagang Siomay Menabung Dua Bulan Sebelum Idul Adha

Demi Berkurban Sapi, Sugito Pedagang Siomay Menabung Dua Bulan Sebelum Idul Adha

Megapolitan
Truk Sampah di Kota Bogor Disebut Tak Dapat Peremajaan Bertahun-tahun, padahal Berusia Tua

Truk Sampah di Kota Bogor Disebut Tak Dapat Peremajaan Bertahun-tahun, padahal Berusia Tua

Megapolitan
Pengelola Rusunawa Marunda Bakal Pasang Alat Kontrol Patroli untuk Cegah Penjarahan Berulang

Pengelola Rusunawa Marunda Bakal Pasang Alat Kontrol Patroli untuk Cegah Penjarahan Berulang

Megapolitan
Menunggu Berjam-jam di Masjid Istiqlal, Warga Kecewa Tak Ada Pembagian Daging Kurban

Menunggu Berjam-jam di Masjid Istiqlal, Warga Kecewa Tak Ada Pembagian Daging Kurban

Megapolitan
Sugito Tak Masalah Dapat Daging Kurban Sedikit: Yang Penting Orang di Lingkungan Kita Bisa Makan

Sugito Tak Masalah Dapat Daging Kurban Sedikit: Yang Penting Orang di Lingkungan Kita Bisa Makan

Megapolitan
Warga Jakbar Datang ke Masjid Istiqlal Berharap Kebagian Daging Kurban: Di Rumah Cuma Dapat 2 Ons

Warga Jakbar Datang ke Masjid Istiqlal Berharap Kebagian Daging Kurban: Di Rumah Cuma Dapat 2 Ons

Megapolitan
PKB Terbitkan SK Usung Supian Suri pada Pilkada Depok 2024

PKB Terbitkan SK Usung Supian Suri pada Pilkada Depok 2024

Megapolitan
Pisau JF untuk Tusuk Tetangganya yang Ganggu Anjing Semula untuk Ambil Rumput

Pisau JF untuk Tusuk Tetangganya yang Ganggu Anjing Semula untuk Ambil Rumput

Megapolitan
Diduga Sakit, Pria Lansia Ditemukan Meninggal di Kamar Kos Bogor

Diduga Sakit, Pria Lansia Ditemukan Meninggal di Kamar Kos Bogor

Megapolitan
Pria Tewas Tertabrak KRL di Bogor, Identitas Korban Terungkap dari Buku Tabungan

Pria Tewas Tertabrak KRL di Bogor, Identitas Korban Terungkap dari Buku Tabungan

Megapolitan
Keamanan CFD Jakarta akan Diperketat Buntut Penjambretan Viral

Keamanan CFD Jakarta akan Diperketat Buntut Penjambretan Viral

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com