Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sakit Tak Kunjung Sembuh, Pria 78 Tahun Lompat dari Apartemen di Kelapa Gading

Kompas.com - 21/10/2014, 14:37 WIB
JAKARTA, KOMPAS.com — Sakit tak kunjung sembuh, Iwan Setiawan (78) nekat mengakhiri hidupnya dengan terjun bebas dari lantai 15 Apartemen Wisma Gading Permai, Kelapa Gading, Jakarta Utara, pada Selasa (21/10/2014) siang.

Lelaki tua yang divonis sakit kanker usus ini langsung tewas saat tubuhnya menghantam pelataran parkir di sisi timur gedung atau berada persis di depan minimarket.

Upad (35), salah seorang petugas sekuriti setempat, mengatakan, peristiwa naas itu terjadi pada pukul 11.50. Ia, yang kala itu tengah berpatroli di sisi timur gedung, sempat melihat korban terjun bebas dari lantai 15.

Saat Iwan terjun dari celah jendela, tubuhnya sempat tersangkut selama beberapa detik di daun jendela penghuni apartemen lantai 11 yang kala itu tengah terbuka.

Tidak lama kemudian, kakek bercucu satu ini terjatuh ke lantai dasar bersamaan dengan pecahan kaca jendela penghuni apartemen lantai 11.

"Saat tubuhnya terjatuh, korban langsung tewas dengan luka parah di bagian kepalanya," kata Upad.

Upad melanjutkan, akibat tubuhnya tersangkut, korban mengalami luka parah di bagian perut. Perut Iwan langsung sobek gara-gara tergesek daun jendela yang berbahan besi itu.

Saat korban terjatuh, kata Upad, situasi lantai dasar apartemen langsung ramai. Sebab, jatuhnya korban ke lantai dasar menimbulkan suara dentuman yang keras.

"Suaranya dentumannya keras sekali, warga yang ada di luar apartemen banyak yang datang ke sini untuk mencari sumber dentuman itu," ujar Upad. (Fitriyandi Al Fajri)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Pemprov DKI Diminta Bina Juru Parkir Liar agar Punya Pekerjaan Layak

Megapolitan
Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Gerindra Berencana Usung Kader Sendiri di Pilgub DKI 2024

Megapolitan
Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Munculnya Keraguan di Balik Wacana Pemprov DKI Beri Pekerjaan ke Jukir Liar Minimarket Usai Ditertibkan

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra DKI Minta Maaf

Megapolitan
Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Polda Metro Minta Masyarakat Lapor jika Ada Juru Parkir Memalak

Megapolitan
Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Polisi Akan Bantu Dishub Tertibkan Juru Parkir Liar di Jakarta

Megapolitan
Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Perolehan Kursi DPR RI dari Jakarta Berkurang 5, Gerindra Tetap Akan Usung Kader di Pilkada DKI 2024

Megapolitan
Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Prabowo Belum Bahas Isu Penambahan Menteri di Kabinetnya

Megapolitan
Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Berantas Jukir Liar, DPRD Usul Pemprov DKI-Minimarket Kerja Sama

Megapolitan
Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Bulan Depan, Gerindra Akan Umumkan Nama yang Diusung untuk Pilgub DKI

Megapolitan
Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Tak Tutup Kemungkinan Usung Anies di Pilkada DKI, PDIP: Tergantung Penilaian DPP dan Rekam Jejak

Megapolitan
Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu 'Ferguso'!

Jukir Liar Akan Ditertibkan lalu Dikasih Pekerjaan, DPRD DKI: Tidak Semudah Itu "Ferguso"!

Megapolitan
Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Gerindra DKI Usul 4 Nama Bacagub Jakarta ke DPP, Ada Ariza Patria dan Rahayu Saraswati

Megapolitan
Jangan Seolah Lepas Tangan, Direktur STIP dan BPSDM Diminta Ikut Tanggung Jawab atas Tewasnya Putu

Jangan Seolah Lepas Tangan, Direktur STIP dan BPSDM Diminta Ikut Tanggung Jawab atas Tewasnya Putu

Megapolitan
DPRD DKI: Tidak Ada Anggaran untuk Beri Pekerjaan Eks Jukir Liar Minimarket

DPRD DKI: Tidak Ada Anggaran untuk Beri Pekerjaan Eks Jukir Liar Minimarket

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com