Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
KILAS METRO

Rayakan HUT Ke-497 Jakarta, PAM Jaya Gelar Khitanan Massal Gratis untuk 497 Anak

Kompas.com - 13/06/2024, 13:37 WIB
A P Sari

Penulis

KOMPAS.com - Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-497 Provinsi Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta, CSR PAM Jaya berkolaborasi dengan Dharma Wanita PAM Jaya menggelar acara Khitanan Massal di RPTRA Carina Sayang, Jakarta Barat, Rabu (13/6/2024).

Ketua Dharma Wanita PAM Jaya Lya Arief mengatakan, sesuai angka HUT, yakni ke-497, PAM Jaya menargetkan sebanyak 497 anak mengikuti khitan gratis di lima lokasi, yaitu Jakarta Barat, Jakarta Selatan, Jakarta Pusat, Jakarta Utara, dan Kabupaten Kepulauan Seribu.

“Tahun ini wilayah Jakarta Timur tidak ada, karena tahun lalu PAM JAYA sudah melakukan kegiatan Khitanan Massal di wilayah tersebut. Di Jakarta Barat, kami menargetkan 172 anak mendaftar lewat kelurahan masing-masing," ucapnya lewat siaran pers, Kamis (13/6/2024).

Baca juga: Berkurban 62 Ekor Sapi, PAM Jaya Siap Bantu Masyarakat yang Membutuhkan

Adapun jadwal Khitanan Massal PAM Jaya adalah sebagai berikut:

  • Kamis, 20 Juni 2024 di Jakarta Utara
  • Senin, 24 Juni 2024 di Jakarta Selatan
  • Selasa, 25 Juni 2024 di Kepulauan Seribu
  • Rabu, 26 Juni 2024 di Jakarta Pusat

Informasi mengenai Khitanan Massal ini bisa dilihat melalui akun media sosial (medsos) PAM Jaya, yakni @pamjaya_dki.

Sebagai informasi, pada tahun lalu, Dharma Wanita PAM Jaya berhasil mendapatkan apresiasi terbaik dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta karena berhasil menggelar Khitanan Massal untuk 155 anak.

Pelaksanaan khitanan itu berlangsung di tiga kelurahan, yaitu Kelurahan Pondok Kopi, Kelurahan Pulo Gebang, dan Kelurahan Ujung Menteng.

PAM Jaya saat ini terus melakukan transformasi pelayanan air bersih 100 persen pengelolaan oleh PAM Jaya.

Baca juga: PAM Jaya Langsung Cek Rumah Warga Koja yang Keluhkan Airnya Asin dan Berminyak

Langkah itu dilakukan untuk mewujudkan aksi langkah 100 persen pelayanan air bersih untuk warga DKI Jakarta pada 2030 mendatang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Warga Minta Heru Budi Cek Langsung ke Rusunawa Marunda yang Asetnya Dijarah Maling

Warga Minta Heru Budi Cek Langsung ke Rusunawa Marunda yang Asetnya Dijarah Maling

Megapolitan
Ketua Posko PPDB Wilayah 2 Jaksel: Kuota Diatur Kemendikbud, tapi Bisa Ditambah lewat Pergub

Ketua Posko PPDB Wilayah 2 Jaksel: Kuota Diatur Kemendikbud, tapi Bisa Ditambah lewat Pergub

Megapolitan
Jeratan Hukum Ketua Panitia Konser Lentera Festival yang Diduga Gelapkan Uang Tiket Konser

Jeratan Hukum Ketua Panitia Konser Lentera Festival yang Diduga Gelapkan Uang Tiket Konser

Megapolitan
Buruh Berencana Gelar Aksi Tolak Tapera Lebih Besar dan Serentak, Libatkan Mahasiswa

Buruh Berencana Gelar Aksi Tolak Tapera Lebih Besar dan Serentak, Libatkan Mahasiswa

Megapolitan
Demo Tolak Tapera, Aliansi BEM Bogor Bawa Spanduk 'Tabungan Penderitaan Rakyat'

Demo Tolak Tapera, Aliansi BEM Bogor Bawa Spanduk "Tabungan Penderitaan Rakyat"

Megapolitan
Polisi Kerahkan 1.872 Personel Kawal Aksi Tolak Tapera di Depan Kemenkeu dan Patung Kuda

Polisi Kerahkan 1.872 Personel Kawal Aksi Tolak Tapera di Depan Kemenkeu dan Patung Kuda

Megapolitan
Jalur Sepeda di Senopati Jadi Lahan Parkir, Dishub Jaksel: Sudah Ditindak, tapi Tak Jera

Jalur Sepeda di Senopati Jadi Lahan Parkir, Dishub Jaksel: Sudah Ditindak, tapi Tak Jera

Megapolitan
2 Pria Curi Kabel PLN di Tambora, lalu Jual ke Lapak Barang Bekas di Kembangan Jakbar

2 Pria Curi Kabel PLN di Tambora, lalu Jual ke Lapak Barang Bekas di Kembangan Jakbar

Megapolitan
Rombongan Tiga Mobil yang 'Kabur' Usai Makan di Resto Depok Akhirnya Bayar Tagihan

Rombongan Tiga Mobil yang "Kabur" Usai Makan di Resto Depok Akhirnya Bayar Tagihan

Megapolitan
Tolak Tapera, Massa Gelar Aksi Teatrikal di Depan Patung Kuda

Tolak Tapera, Massa Gelar Aksi Teatrikal di Depan Patung Kuda

Megapolitan
Rumah Subsidi di Villa Kencana Cikarang Terbengkalai, Marketing: Karena Tak Dihuni dan Dirawat

Rumah Subsidi di Villa Kencana Cikarang Terbengkalai, Marketing: Karena Tak Dihuni dan Dirawat

Megapolitan
Supian-Intan Duet di Pilkada Depok, Imam Budi: Makin Banyak Calon, Makin Bagus

Supian-Intan Duet di Pilkada Depok, Imam Budi: Makin Banyak Calon, Makin Bagus

Megapolitan
Pembangunan Tahap Tiga Rumah Subsidi di Villa Kencana Cikarang Berlangsung Selama Tiga Bulan

Pembangunan Tahap Tiga Rumah Subsidi di Villa Kencana Cikarang Berlangsung Selama Tiga Bulan

Megapolitan
Korban Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana Sempat Diperbolehkan Pulang dari RS, tapi Kembali Drop

Korban Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana Sempat Diperbolehkan Pulang dari RS, tapi Kembali Drop

Megapolitan
Marketing Villa Kencana Cikarang Sebut Kualitas Rumah Subsidi Tak Bisa Disamakan dengan Komersial

Marketing Villa Kencana Cikarang Sebut Kualitas Rumah Subsidi Tak Bisa Disamakan dengan Komersial

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com