Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Guntur Bumi Akan Dilaporkan soal Penistaan Agama dan Pencucian Uang

Kompas.com - 27/08/2014, 21:06 WIB
Yohanes Debrito Neonnub

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kuasa hukum para korban dugaan penipuan berkedok pengobatan alternatif Guntur Bumi akan melaporkan yang bersangkutan ke pihak berwenang terkait dugaan penistaan agama dan pencucian uang yang dilakukannya. Mereka akan segera melaporkan hal tersebut setelah sidang kasus tersebut selesai digelar.

“Kami akan laporkan Guntur terkait dengan masalah penistaan agama. Pak Irfani, klien saya, sudah siap untuk melaporkan Guntur terkait penistaan agama,” ujar kuasa hukum para korban, Chris Sam Siwu, di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (27/8/2014).

Selain itu, pihaknya juga akan melaporkan Guntur Bumi terkait dugaan tindak pidana pencucian uang. Mereka akan melaporkan Guntur pasca vonis oleh majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

“Ciri-ciri pencucian uang yang dilakukan Guntur dengan berusaha mengaburkan, menggelapkan atau menyembunyikan hasil kekayaannya menjadi rumah atau mobil mewah,” ujarnya lagi.

Terkait laporan penistaan agama, sambung Chris, Guntur, dalam persidangan, menyebut bahwa setrum sebagai pengobatan dalam Islam, dan terkait ayat-ayat suci yang dipakai Guntur dalam praktik pengobatan alternatifnya itu.

“Guntur tidak mau mengakui kesalahannya. Kami memiliki tanggung jawab moral karena tidak ingin ada korban baru atau guntur-guntur yang lain,” pungkasnya.

Hari ini Guntur Bumi menjalani sidang lanjutan dengan agenda mendengarkan pembacaan pleidoi oleh kuasa hukumnya, Arfiand Bondjol. Menyikapi hal itu, jaksa penuntut umum berencana akan mengajukan relik. Sidang akan dilanjutkan Rabu depan dengan agenda mendengarkan relik dari jaksa penuntut umum.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ratusan Personel Satpol PP dan Petugas Kebersihan Dikerahkan Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta

Ratusan Personel Satpol PP dan Petugas Kebersihan Dikerahkan Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta

Megapolitan
Alasan Warga Tak Amuk Jambret Ponsel di Jaksel, Ternyata “Akamsi”

Alasan Warga Tak Amuk Jambret Ponsel di Jaksel, Ternyata “Akamsi”

Megapolitan
Korban Jambret di Jaksel Cabut Laporan, Pelaku Dikembalikan ke Keluarga untuk Dibina

Korban Jambret di Jaksel Cabut Laporan, Pelaku Dikembalikan ke Keluarga untuk Dibina

Megapolitan
Penjambret di Jaksel Ditangkap Warga Saat Terjebak Macet

Penjambret di Jaksel Ditangkap Warga Saat Terjebak Macet

Megapolitan
Pencuri Motor di Bekasi Lepas Tembakan 3 Kali ke Udara, Polisi Pastikan Tidak Ada Korban

Pencuri Motor di Bekasi Lepas Tembakan 3 Kali ke Udara, Polisi Pastikan Tidak Ada Korban

Megapolitan
Ada Konser NCT Dream dan Kyuhyun, Polisi Imbau Penonton Waspadai Copet dan Tiket Palsu

Ada Konser NCT Dream dan Kyuhyun, Polisi Imbau Penonton Waspadai Copet dan Tiket Palsu

Megapolitan
Pencuri Motor di Bekasi Bawa Pistol, Lepaskan Tembakan 3 Kali

Pencuri Motor di Bekasi Bawa Pistol, Lepaskan Tembakan 3 Kali

Megapolitan
Teror Begal Bermodus 'Debt Collector', Nyawa Pria di Kali Sodong Melayang dan Motornya Hilang

Teror Begal Bermodus "Debt Collector", Nyawa Pria di Kali Sodong Melayang dan Motornya Hilang

Megapolitan
Jakpro Buka Kelas Seni dan Budaya Lewat Acara “Tim Art Fest” Mulai 30 Mei

Jakpro Buka Kelas Seni dan Budaya Lewat Acara “Tim Art Fest” Mulai 30 Mei

Megapolitan
Amankan 2 Konser K-Pop di GBK, Polisi Terjunkan 865 Personel

Amankan 2 Konser K-Pop di GBK, Polisi Terjunkan 865 Personel

Megapolitan
Ada Konser NCT Dream dan Kyuhyun, MRT Jakarta Beroperasi hingga Pukul 01.00 WIB

Ada Konser NCT Dream dan Kyuhyun, MRT Jakarta Beroperasi hingga Pukul 01.00 WIB

Megapolitan
Pastikan Masih Usut Kasus Pemerkosaan Remaja di Tangsel, Polisi: Ada Unsur Pidana

Pastikan Masih Usut Kasus Pemerkosaan Remaja di Tangsel, Polisi: Ada Unsur Pidana

Megapolitan
Polisi Sebut Kasus Pemerkosaan Remaja di Tangsel Mandek 2 Tahun karena Kondisi Korban Belum Stabil

Polisi Sebut Kasus Pemerkosaan Remaja di Tangsel Mandek 2 Tahun karena Kondisi Korban Belum Stabil

Megapolitan
Kasus di Polisi Mandek, Keluarga Korban Pemerkosaan di Tangsel Dituduh Damai dengan Pelaku

Kasus di Polisi Mandek, Keluarga Korban Pemerkosaan di Tangsel Dituduh Damai dengan Pelaku

Megapolitan
Minta Pemerkosa Anaknya Cepat Ditangkap, Ibu Korban: Pengin Cepat Selesai...

Minta Pemerkosa Anaknya Cepat Ditangkap, Ibu Korban: Pengin Cepat Selesai...

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com