Salin Artikel

Oknum PNS yang Mencuri Motor di Balai Kota Depok Jarang "Ngantor"

Lurah Ratujaya Subandi mengatakan Elipson baru sekitar empat bulan bertugas di Kelurahan Ratujaya. Elipson merupakan PNS pindahan dari Kantor Kecamatan Pancoran Mas.

"Dia baru rajin-rajinnya itu pada satu bulan ini. Sebelumnya jarang ke kantor," kata Subandi saat dihubungi, Rabu (4/10/2017).

Saat awal kepindahannya ke Kelurahan Ratujaya, Subandi menyebut Elipson memiliki masalah utang piutang. Setelah beberapa bulan berlalu, Subandi mengira masalah tersebut sudah diselesaikan oleh Elipson.

"Saya kira masalahnya sudah selesai. Ini malah ada lagi. Saya sangat prihatin," ujar dia.

(baca: Oknum PNS Depok Tergiur Mencuri Saat Lihat Kunci Menggantung di Motor)

Kasus ini diketahui terjadi pada 17 Agustus 2017, saat berlangsungnya upacara peringatan HUT RI di Balai Kota Depok.

Elipson baru mengakui perbuatannya itu setelah diinterogasi oleh korban pemilik motor, yakni Mochamad Fikri (22) yang datang bersama sejumlah rekan-rekannya ke Kantor Kelurahan Ratujaya pada Senin (3/10/2017).

Fikri adaah salah seorang anggota Satpol PP di Balai Kota Depok.

Fikri mengaku mengetahui bahwa Elipson adalah pencuri motornya yang hilang dari keterangan dari seorang perempuan yang pernah menjadi selingkuhan Elipson.

Berbekal informasi itulah yang kemudian membuat Fikri datang ke Kantor Kelurahan Ratujaya. Sebelum menginterogasi Elipson, Fikri sempat mengintai lebih dulu. Saat itulah, ia melihat Elipson datang ke kantor kelurahan dengan menggunakan motornya yang hilang.

Akibat perbuatannya, Elipson kini harus meringkuk di tahanan Mapolres Kota Depok. Ia terancam dijerat dengan Pasal 362 KUHP tentang pencurian dengan hukuman lima tahun penjara.

https://megapolitan.kompas.com/read/2017/10/04/18563011/oknum-pns-yang-mencuri-motor-di-balai-kota-depok-jarang-ngantor

Terkini Lainnya

Cibubur Garden Eat & Play: Harga Tiket Masuk, Wahana dan Jam Operasional Terbaru

Cibubur Garden Eat & Play: Harga Tiket Masuk, Wahana dan Jam Operasional Terbaru

Megapolitan
Fakta-fakta Komplotan Begal Casis Polri di Jakbar: Punya Peran Berbeda, Ada yang Bolak-balik Dipenjara

Fakta-fakta Komplotan Begal Casis Polri di Jakbar: Punya Peran Berbeda, Ada yang Bolak-balik Dipenjara

Megapolitan
Kecelakaan Beruntun di 'Flyover' Summarecon Bekasi, Polisi Pastikan Tak Ada Korban Jiwa

Kecelakaan Beruntun di "Flyover" Summarecon Bekasi, Polisi Pastikan Tak Ada Korban Jiwa

Megapolitan
Kekerasan Seksual yang Terulang di Keluarga dan Bayang-bayang Intimidasi

Kekerasan Seksual yang Terulang di Keluarga dan Bayang-bayang Intimidasi

Megapolitan
Kapolres Tangsel Ingatkan Warga Jaga Keamanan, Singgung Maraknya Curanmor dan Tawuran

Kapolres Tangsel Ingatkan Warga Jaga Keamanan, Singgung Maraknya Curanmor dan Tawuran

Megapolitan
Komika Marshel Widianto Jadi Kandidat Gerindra untuk Pilkada Tangsel 2024

Komika Marshel Widianto Jadi Kandidat Gerindra untuk Pilkada Tangsel 2024

Megapolitan
Babak Baru Konflik Kampung Bayam: Ketua Tani Dibebaskan, Warga Angkat Kaki dari Rusun

Babak Baru Konflik Kampung Bayam: Ketua Tani Dibebaskan, Warga Angkat Kaki dari Rusun

Megapolitan
Pengakuan Zoe Levana soal Video 'Tersangkut' di Jalur Transjakarta, Berujung Denda Rp 500.000

Pengakuan Zoe Levana soal Video "Tersangkut" di Jalur Transjakarta, Berujung Denda Rp 500.000

Megapolitan
Libur Panjang Waisak, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 23-24 Mei 2024

Libur Panjang Waisak, Ganjil Genap di Jakarta Ditiadakan 23-24 Mei 2024

Megapolitan
Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Kamis 23 Mei 2024, dan Besok: Tengah Malam ini Berawan

Megapolitan
Begal Bikin Resah Warga, Polisi Janji Tak Segan Tindak Tegas

Begal Bikin Resah Warga, Polisi Janji Tak Segan Tindak Tegas

Megapolitan
PSI Terima Pendaftaran 3 Nama Bacawalkot Bekasi, Ada Nofel Saleh Hilabi

PSI Terima Pendaftaran 3 Nama Bacawalkot Bekasi, Ada Nofel Saleh Hilabi

Megapolitan
KPAI: Kasus Kekerasan Seksual Terhadap Anak Meningkat 60 Persen

KPAI: Kasus Kekerasan Seksual Terhadap Anak Meningkat 60 Persen

Megapolitan
Belum Laku, Rubicon Mario Dandy Rencananya Mau Dikorting Rp 100 Juta Lagi

Belum Laku, Rubicon Mario Dandy Rencananya Mau Dikorting Rp 100 Juta Lagi

Megapolitan
3 Pelaku Begal Casis Polri di Jakbar Residivis, Ada yang Bolak-balik Penjara 6 Kali

3 Pelaku Begal Casis Polri di Jakbar Residivis, Ada yang Bolak-balik Penjara 6 Kali

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke