Salin Artikel

Saat Mendekati Pulau Bidadari, Sandiaga Ceburkan Diri ke Laut

Kapal Hiu 5 yang ditumpangi Sandi hampir tiba di dermaga Pulau Bidadari sekitar pukul 08.35. Saat kapal mendekati dermaga, Sandi menceburkan diri ke laut. Dia memakai kaus berwarna putih.

Sandi merasa jarak dari dia lompat ke laut dengan daratan terlalu dekat. Dia lalu memutuskan berenang lebih jauh menuju tepi pantai.

"Medannya berat, tetapi fun," kata Sandi saat tiba di tepi pantai.

Di daratan Pulau Bidadari sudah ada jajaran pegawai Pemprov DKI dan pegawai resor yang menunggu. Pegawai resor langsung memberikan handuk kepada Sandi.

Pada kunjungan kerja kali ini, Sandi didampingi Bupati Kepulauan Seribu Irmansyah; Kepala Biro Perekonomian DKI Jakarta Sri Haryati; Kepala Dinas Koperasi, UMKM, dan Perdagangan DKI Irwandi; Kepala Dinas Kelautan, Pertanian, dan Ketahanan Pangan DKI Darjamuni; serta Direktur Utama PD Pasar Jaya Arief Nasrudin.

Ini merupakan kali kedua kunjungan kerja Sandi ke Kabupaten Kepulauan Seribu. Pada 22 Desember 2017, Sandi berkunjung ke Pulau Karya dan Pulau Pramuka.

Kunjungan kerja ini merupakan upaya merealisasikan janji kampanyenya bersama Gubernur DKI Anies Baswedan pada masa Pilkada DKI Jakarta 2017, yakni berkantor di Kepulauan Seribu. Mereka akan bergantian berkunjung setiap bulan.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/01/29/09150811/saat-mendekati-pulau-bidadari-sandiaga-ceburkan-diri-ke-laut

Terkini Lainnya

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024 dan Besok: Pagi ini Cerah Berawan

Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini Sabtu 18 Mei 2024 dan Besok: Pagi ini Cerah Berawan

Megapolitan
[POPULER JABODETABEK] Kapolri Beri Hadiah Casis Bintara yang Dibegal dengan Diterima Jadi Polisi | Kilas Balik Kronologi Pembunuhan Vina Cirebon

[POPULER JABODETABEK] Kapolri Beri Hadiah Casis Bintara yang Dibegal dengan Diterima Jadi Polisi | Kilas Balik Kronologi Pembunuhan Vina Cirebon

Megapolitan
Berkoordinasi dengan Polda Jabar, Polda Metro Jaya Bantu Buru 3 DPO Pembunuh Vina

Berkoordinasi dengan Polda Jabar, Polda Metro Jaya Bantu Buru 3 DPO Pembunuh Vina

Megapolitan
Pria di Kali Sodong Dibunuh 'Debt Collector' Gadungan karena Tolak Serahkan Motor

Pria di Kali Sodong Dibunuh "Debt Collector" Gadungan karena Tolak Serahkan Motor

Megapolitan
KPU DKI Verifikasi Dokumen Dukungan Bacagub Independen Dharma Pongrekun hingga 29 Mei

KPU DKI Verifikasi Dokumen Dukungan Bacagub Independen Dharma Pongrekun hingga 29 Mei

Megapolitan
PPK GBK Ungkap Riwayat Kepemilikan Tanah Tempat Berdirinya Hotel Sultan

PPK GBK Ungkap Riwayat Kepemilikan Tanah Tempat Berdirinya Hotel Sultan

Megapolitan
Perubahan Jadwal KRL, Transjakarta, MRT, dan LRT Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta 19 Mei

Perubahan Jadwal KRL, Transjakarta, MRT, dan LRT Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta 19 Mei

Megapolitan
Epy Kusnandar Isap Ganja di Atas Pohon pada Waktu Subuh

Epy Kusnandar Isap Ganja di Atas Pohon pada Waktu Subuh

Megapolitan
'Bullying' Siswi SMP di Bogor Diduga karena Rebutan Cowok

"Bullying" Siswi SMP di Bogor Diduga karena Rebutan Cowok

Megapolitan
KDRT dan Terlibat Kasus Penistaan Agama, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan

KDRT dan Terlibat Kasus Penistaan Agama, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan

Megapolitan
Mayat di Kali Sodong Ternyata Korban Perampokan dan Pembunuhan, Polisi Tangkap Pelakunya

Mayat di Kali Sodong Ternyata Korban Perampokan dan Pembunuhan, Polisi Tangkap Pelakunya

Megapolitan
Ini Rekayasa Lalu Lintas di Bundaran HI Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta pada 19 Mei

Ini Rekayasa Lalu Lintas di Bundaran HI Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta pada 19 Mei

Megapolitan
Epy Kusnandar Direhabilitasi sedangkan Yogi Gamblez Ditahan, Ini Alasan Polisi

Epy Kusnandar Direhabilitasi sedangkan Yogi Gamblez Ditahan, Ini Alasan Polisi

Megapolitan
Sidang Konflik Lahan, Hakim Periksa Langsung Objek Perkara di Hotel Sultan

Sidang Konflik Lahan, Hakim Periksa Langsung Objek Perkara di Hotel Sultan

Megapolitan
Dishub DKI Imbau Pengelola Minimarket Ajukan Izin Perparkiran

Dishub DKI Imbau Pengelola Minimarket Ajukan Izin Perparkiran

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke