Salin Artikel

Menanam Sayuran di Gang Kecil Ibu Kota

Saparno pertama kali mengenal cara mengembangkan tanaman hidroponik saat mengikuti pelatihan yang digelar sebuah perusahaan empat tahun lalu.

Ia kemudian mengaplikasikan hasil pelatihan itu di Gang B dan Gang C, dua gang kecil dari banyaknya gang di Kelurahan Pengadegan. Program itu sudah berjalan sembilan bulan.

Bersama karang taruna di lingkungannya, dia merawat tanaman-tanaman hidroponik itu hingga sudah 10 kali panen.

Hasil panen itu dijual dan uangnya digunakan kembali untuk membeli bibit tanaman, pupuk, nutrisi tanaman, hingga set baru tempat menanam tanaman hidroponik.

"Tanaman pertama dimodalin. Setelah panen pertama, kami kelola sendiri. Kami beli bibit lagi, pupuk," kata Saparno.

Berbagai sayuran ditanam di sembilan set pipa paralon yang dibuat, mulai dari sawi, terong ungu, cabai rawit, seledri, daun bawang, pakcoy, selada, hingga kangkung. Waktu panen setiap sayuran berbeda-beda.

"Sebulan ada yang sekali panen, ada yang dua kali. Sebulan omzetnya itu dari 9 set, sekitar Rp 700.000," ucapnya.

Totalnya berarti menjadi sebelas set tempat tanaman hidroponik. Dengan begitu, lingkungannya makin asri, hijau, dan memiliki udara segar, karena semakin banyak tanaman.

Di bawah tanaman hidroponik itu terdapat kolam berisi ikan. Karang taruna RT 001/001 Pengadegan juga membudidayakan ikan di kolam kecil yang lebih mirip got itu.

"Ada ikan lele, gabus, gurame, nila. Kami punya 5 kolam," kata Saparno.

Menurut dia, merawat tanaman hidroponik gampang-gampang susah. Air di akuarium yang dibuat dari boks plastik itu harus rutin dicek agar tak kekeringan.

https://megapolitan.kompas.com/read/2018/03/29/13435031/menanam-sayuran-di-gang-kecil-ibu-kota

Terkini Lainnya

Begal Bikin Resah Warga, Polisi Janji Tak Segan Tindak Tegas

Begal Bikin Resah Warga, Polisi Janji Tak Segan Tindak Tegas

Megapolitan
PSI Terima Pendaftaran 3 Nama Bacawalkot Bekasi, Ada Nofel Saleh Hilabi

PSI Terima Pendaftaran 3 Nama Bacawalkot Bekasi, Ada Nofel Saleh Hilabi

Megapolitan
KPAI: Kasus Kekerasan Seksual Terhadap Anak Meningkat 60 Persen

KPAI: Kasus Kekerasan Seksual Terhadap Anak Meningkat 60 Persen

Megapolitan
Belum Laku, Rubicon Mario Dandy Rencananya Mau Dikorting Rp 100 Juta Lagi

Belum Laku, Rubicon Mario Dandy Rencananya Mau Dikorting Rp 100 Juta Lagi

Megapolitan
3 Pelaku Begal Casis Polri di Jakbar Residivis, Ada yang Bolak-balik Penjara 6 Kali

3 Pelaku Begal Casis Polri di Jakbar Residivis, Ada yang Bolak-balik Penjara 6 Kali

Megapolitan
LPSK Dorong Pemenuhan Akomodasi Siswi SLB yang Jadi Korban Pemerkosaan, Termasuk Perlindungan

LPSK Dorong Pemenuhan Akomodasi Siswi SLB yang Jadi Korban Pemerkosaan, Termasuk Perlindungan

Megapolitan
Pemkot Jakbar Imbau Warga dengan Ekonomi Mampu Tak Beli Elpiji 3 Kg

Pemkot Jakbar Imbau Warga dengan Ekonomi Mampu Tak Beli Elpiji 3 Kg

Megapolitan
Jasad Wanita di Selokan Jalan Juanda Bekasi, Korban Telah Hilang Selama 4 Hari

Jasad Wanita di Selokan Jalan Juanda Bekasi, Korban Telah Hilang Selama 4 Hari

Megapolitan
Jasad Perempuan Ditemukan di Selokan Bekasi, Polisi: Sempat Terlihat Sempoyongan

Jasad Perempuan Ditemukan di Selokan Bekasi, Polisi: Sempat Terlihat Sempoyongan

Megapolitan
Rubicon Mario Dandy Belum Juga Laku di Lelang meski Harganya Telah Dikorting

Rubicon Mario Dandy Belum Juga Laku di Lelang meski Harganya Telah Dikorting

Megapolitan
Remaja Perempuan Direkam Ibu Saat Bersetubuh dengan Pacar, KPAI Pastikan Korban Diberi Perlindungan

Remaja Perempuan Direkam Ibu Saat Bersetubuh dengan Pacar, KPAI Pastikan Korban Diberi Perlindungan

Megapolitan
Eks Warga Kampung Bayam Sepakat Pindah ke Hunian Sementara di Ancol

Eks Warga Kampung Bayam Sepakat Pindah ke Hunian Sementara di Ancol

Megapolitan
Kronologi Komplotan Remaja Salah Bacok Korban saat Hendak Tawuran di Cimanggis Depok

Kronologi Komplotan Remaja Salah Bacok Korban saat Hendak Tawuran di Cimanggis Depok

Megapolitan
Sampah Menggunung di TPS Kembangan, Ketua RT Sebut Kekurangan Petugas untuk Memilah

Sampah Menggunung di TPS Kembangan, Ketua RT Sebut Kekurangan Petugas untuk Memilah

Megapolitan
Ditetapkan sebagai Tersangka, Ini Peran 5 Pelaku Begal Casis Bintara Polri di Jakbar

Ditetapkan sebagai Tersangka, Ini Peran 5 Pelaku Begal Casis Bintara Polri di Jakbar

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke