Salin Artikel

Ini Rekayasa Lalin Sudirman-Thamrin Saat Festival Malam Tahun Baru

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan merekayasa lalu lintas di Jalan Sudirman-MH Thamrin saat berlangsungnya Festival Malam Tahun Baru 2023.

Rekayasa lalu lintas ini tercantum dalam Surat Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta Nomor e-2205/PH.04.00 yang ditandatangani oleh Kepala Dishub DKI Jakarta Syafrin Liputo pada 21 Desember 2022.

Dalam surat tersebut Syafrin mengatakan bahwa pada Sabtu (31/12/2022), akan terjadi penyempitan dua lajur di Jalan Sudirman-MH Thamrin untuk proses pendirian panggung.

Usai proses pendirian panggung rampung, pada hari yang sama, penutupan Jalan Sudirman-MH Thamrin dilakukan secara bertahap mulai pukul 18.00 WIB-20.00 WIB.

“Hari Sabtu (31/12/2022) pukul 20.00 WIB sampai dengan Minggu (1/1/2023) pukul 02.00 WIB, penutupan total," tulis Syafrin dalam surat tersebut, dikutip Jumat (23/12/2022).

"Semua jenis kendaraan dilarang memasuki Jalan MH Thamrin dan Jalan Jenderal Sudirman, kecuali kendaraan yang bersifat emergency," lanjutnya.

Ruas jalan yang ditutup mulai dari Bundaran Patung Pemuda di Jalan Sudirman hingga Bundaran Air Mancur di Jalan MH Thamrin.

Dengan demikian, terdapat 19 jalan menuju Jalan Jenderal Sudirman dan Jalan MH Thamrin yang bakal ditutup, yakni:

• Jalan Pintu 1 Senayan
• Jalur Lambat, Kupingan Agok, dan Kupingan Semanggi
• Jalan Bendungan Hilir
• Jalan KH Mas Mansyur
• Jalan Karet Pasar Baru Timur 5
• Kupingan Kolong Sudirman
• Kota Bumi dan Jalan Baturaja
• Jalan Teluk Betung
• Jalan Kebon Kacang
• Jalan Sunda
• Traffic Light Imam Bonjol
• Sumenep Tosari
• Landmark (Indocement)
• Jalan Setiabudi
• Jalan Prof Dr Satrio
• Jalan Masjid
• Jalan Garnisun dan Kolong Semanggi
• Sudirman Central Business District
• Jalan Tulodong Atas 2

Meski kawasan Sudirman-Thamrin ditutup, akses dari arah timur ke barat dan sebaliknya yang masih dapat dilintasi adalah:

• Jalan Budi Kemuliaan dan Jalan Medan Merdeka Selatan
• Jalan Kebon Sirih dari arah barat (dari arah timur ditutup di Simpang Agus Salim)
• Jalan KH Wahid Hasyim
• Jalan Galunggung-Penjernihan 1

https://megapolitan.kompas.com/read/2022/12/23/14233921/ini-rekayasa-lalin-sudirman-thamrin-saat-festival-malam-tahun-baru

Terkini Lainnya

KPAI: Kasus Kekerasan Seksual Terhadap Anak Meningkat 60 Persen

KPAI: Kasus Kekerasan Seksual Terhadap Anak Meningkat 60 Persen

Megapolitan
Belum Laku, Rubicon Mario Dandy Rencananya Mau Dikorting Rp 100 Juta Lagi

Belum Laku, Rubicon Mario Dandy Rencananya Mau Dikorting Rp 100 Juta Lagi

Megapolitan
3 Pelaku Begal Casis Polri di Jakbar Residivis, Ada yang Bolak-balik Penjara 6 Kali

3 Pelaku Begal Casis Polri di Jakbar Residivis, Ada yang Bolak-balik Penjara 6 Kali

Megapolitan
LPSK Dorong Pemenuhan Akomodasi Siswi SLB yang Jadi Korban Pemerkosaan, Termasuk Perlindungan

LPSK Dorong Pemenuhan Akomodasi Siswi SLB yang Jadi Korban Pemerkosaan, Termasuk Perlindungan

Megapolitan
Pemkot Jakbar Imbau Warga dengan Ekonomi Mampu Tak Beli Elpiji 3 Kg

Pemkot Jakbar Imbau Warga dengan Ekonomi Mampu Tak Beli Elpiji 3 Kg

Megapolitan
Jasad Wanita di Selokan Jalan Juanda Bekasi, Korban Telah Hilang Selama 4 Hari

Jasad Wanita di Selokan Jalan Juanda Bekasi, Korban Telah Hilang Selama 4 Hari

Megapolitan
Jasad Perempuan Ditemukan di Selokan Bekasi, Polisi: Sempat Terlihat Sempoyongan

Jasad Perempuan Ditemukan di Selokan Bekasi, Polisi: Sempat Terlihat Sempoyongan

Megapolitan
Rubicon Mario Dandy Belum Juga Laku di Lelang meski Harganya Telah Dikorting

Rubicon Mario Dandy Belum Juga Laku di Lelang meski Harganya Telah Dikorting

Megapolitan
Remaja Perempuan Direkam Ibu Saat Bersetubuh dengan Pacar, KPAI Pastikan Korban Diberi Perlindungan

Remaja Perempuan Direkam Ibu Saat Bersetubuh dengan Pacar, KPAI Pastikan Korban Diberi Perlindungan

Megapolitan
Eks Warga Kampung Bayam Sepakat Pindah ke Hunian Sementara di Ancol

Eks Warga Kampung Bayam Sepakat Pindah ke Hunian Sementara di Ancol

Megapolitan
Kronologi Komplotan Remaja Salah Bacok Korban saat Hendak Tawuran di Cimanggis Depok

Kronologi Komplotan Remaja Salah Bacok Korban saat Hendak Tawuran di Cimanggis Depok

Megapolitan
Sampah Menggunung di TPS Kembangan, Ketua RT Sebut Kekurangan Petugas untuk Memilah

Sampah Menggunung di TPS Kembangan, Ketua RT Sebut Kekurangan Petugas untuk Memilah

Megapolitan
Ditetapkan sebagai Tersangka, Ini Peran 5 Pelaku Begal Casis Bintara Polri di Jakbar

Ditetapkan sebagai Tersangka, Ini Peran 5 Pelaku Begal Casis Bintara Polri di Jakbar

Megapolitan
Iseng Masukan Cincin ke Kelamin hingga Tersangkut, Pria di Bekasi Minta Bantuan Damkar Buat Melepas

Iseng Masukan Cincin ke Kelamin hingga Tersangkut, Pria di Bekasi Minta Bantuan Damkar Buat Melepas

Megapolitan
Sopir Truk Sampah di Kota Bogor Mogok Kerja, Puluhan Kendaraan Diparkir di Dinas Lingkungan Hidup

Sopir Truk Sampah di Kota Bogor Mogok Kerja, Puluhan Kendaraan Diparkir di Dinas Lingkungan Hidup

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke