Salin Artikel

Plt Wali Kota Ganti 12 Jalan di Bekasi dengan Nama Tokoh Daerah

BEKASI, KOMPAS.com - Pemerintah Kota Bekasi resmi mengganti sebanyak 12 nama jalan, salah satunya Jalan Pramuka yang berlokasi di Alun-Alun Kota Bekasi.

Perubahan 12 nama jalan baru di Kota Bekasi diresmikan oleh Pelaksana tugas (Plt) Wali Kota Bekasi Tri Adhianto, tepat pada Hari Kemerdekaan ke-78 Indonesia, Kamis (17/8/2023).

Tri menuturkan, pergantian nama itu sebagai simbol penghormatan para tokoh daerah khususnya di Kota Bekasi. Contohnya dari Jalan Pramuka menjadi Jalan KH. Masturo.

"Pergantian nama ini adalah sebagai penghormatan para tokoh daerah khususnya di Kota Bekasi sebagai bentuk kepedulian kepada para tokoh baik tokoh pendidikan, tokoh agama juga mantan Wali Kota Bekasi," ujar Tri dikutip dari keterangannya, Jumat (18/8/2023).

Pegantian nama jalan itu sesuai dengan Keputusan Wali Kota Bekasi nomor: 860/Kep.363-Kesos/VIII/2023 tentang penetapan nama tokoh daerah dijadikan nama jalan di Kota Bekasi.

Berikut 12 tokoh daerah yang diabadikan menjadi nama jalan di Kota Bekasi:

  1. Drs. H. Nonon Sonthanie di sepanjang jalan underpass Bekasi Timur
  2. H. Suko Martono di Sasak Papan Teluk Buyung hingga Perumahan Duta Harapan.
  3. KH. Mochamad Tambih di bawah flyover Sumareccon KH. Noer Ali.
  4. KH. Masturo di Jalan Pramuka Alun Alun M. Hasibuan Kota Bekasi.
  5. KH. Muhammad Muhajirin Amsar di simpang Masjid Al Istiqomah hingga simpang Jalan RS. Mekar sari.
  6. H. Abdul Fatah di Jalan Chairil Anwar ruas perempatan Joyo Martono.
  7. H.E Sukarsa Wirananggapati di Jalan KH. Agus Salim depan SMPN 18 hingga Simpang lima Ganda Agung.
  8. Letkol M. Moeffreni Moe'min di Jalan Baru Inspeksi Kalimalang hingga batas Kota Bekasi dan DKI Jakarta sisi selatan.
  9. H. Akhmad Zurfaih, Jalan Cipendawa Baru.
  10. H. Tabrani Kasir di Jalan Pasar Kranggan.
  11. H. Soedjono di simpang traffic light Mekar Sari hingga simpang tiga Jalan Pahlawan.
  12. Marzuki Hidayat di Jalan Karang Satria.

https://megapolitan.kompas.com/read/2023/08/18/10205601/plt-wali-kota-ganti-12-jalan-di-bekasi-dengan-nama-tokoh-daerah

Terkini Lainnya

Berkoordinasi dengan Polda Jabar, Polda Metro Jaya Bantu Buru 3 DPO Pembunuh Vina

Berkoordinasi dengan Polda Jabar, Polda Metro Jaya Bantu Buru 3 DPO Pembunuh Vina

Megapolitan
Pria di Kali Sodong Dibunuh 'Debt Collector' Gadungan karena Tolak Serahkan Motor

Pria di Kali Sodong Dibunuh "Debt Collector" Gadungan karena Tolak Serahkan Motor

Megapolitan
KPU DKI Verifikasi Dokumen Dukungan Bacagub Independen Dharma Pongrekun hingga 29 Mei

KPU DKI Verifikasi Dokumen Dukungan Bacagub Independen Dharma Pongrekun hingga 29 Mei

Megapolitan
PPK GBK Ungkap Riwayat Kepemilikan Tanah Tempat Berdirinya Hotel Sultan

PPK GBK Ungkap Riwayat Kepemilikan Tanah Tempat Berdirinya Hotel Sultan

Megapolitan
Perubahan Jadwal KRL, Transjakarta, MRT, dan LRT Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta 19 Mei

Perubahan Jadwal KRL, Transjakarta, MRT, dan LRT Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta 19 Mei

Megapolitan
Epy Kusnandar Isap Ganja di Atas Pohon pada Waktu Subuh

Epy Kusnandar Isap Ganja di Atas Pohon pada Waktu Subuh

Megapolitan
'Bullying' Siswi SMP di Bogor Diduga karena Rebutan Cowok

"Bullying" Siswi SMP di Bogor Diduga karena Rebutan Cowok

Megapolitan
KDRT dan Terlibat Kasus Penistaan Agama, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan

KDRT dan Terlibat Kasus Penistaan Agama, Pejabat Kemenhub Dibebastugaskan

Megapolitan
Mayat di Kali Sodong Ternyata Korban Perampokan dan Pembunuhan, Polisi Tangkap Pelakunya

Mayat di Kali Sodong Ternyata Korban Perampokan dan Pembunuhan, Polisi Tangkap Pelakunya

Megapolitan
Ini Rekayasa Lalu Lintas di Bundaran HI Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta pada 19 Mei

Ini Rekayasa Lalu Lintas di Bundaran HI Saat Pencanangan HUT Ke-497 Jakarta pada 19 Mei

Megapolitan
Epy Kusnandar Direhabilitasi sedangkan Yogi Gamblez Ditahan, Ini Alasan Polisi

Epy Kusnandar Direhabilitasi sedangkan Yogi Gamblez Ditahan, Ini Alasan Polisi

Megapolitan
Sidang Konflik Lahan, Hakim Periksa Langsung Objek Perkara di Hotel Sultan

Sidang Konflik Lahan, Hakim Periksa Langsung Objek Perkara di Hotel Sultan

Megapolitan
Dishub DKI Imbau Pengelola Minimarket Ajukan Izin Perparkiran

Dishub DKI Imbau Pengelola Minimarket Ajukan Izin Perparkiran

Megapolitan
Polres Bogor Buat Aplikasi 'SKCK Goes To School' untuk Cegah Kenakalan Remaja, Apa Isinya?

Polres Bogor Buat Aplikasi "SKCK Goes To School" untuk Cegah Kenakalan Remaja, Apa Isinya?

Megapolitan
Depresi, Epy Kusnandar Tak Dihadirkan dalam Konferensi Pers Kasus Narkobanya

Depresi, Epy Kusnandar Tak Dihadirkan dalam Konferensi Pers Kasus Narkobanya

Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke